Brian Rowsom Tak akan Biarkan Kastil CLS Knights Indonesia Ternoda

CLS Knights Indonesia tak akan membiarkan Singapore Slingers berpesta di kandang.
Andhika PutraAndhika Putra - Sabtu, 11 Mei 2019
Brian Rowsom Tak akan Biarkan Kastil CLS Knights Indonesia Ternoda
Wong Wei Long (Dok CLS Knights Indonesia/Yoga)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih BTN CLS Knights Indonesia, Brian Rowsom, tak akan membiarkan Singapore Slingers merayakan gelar juara ASEAN Basketball League (ABL) 2018/2019 di GOR Kertajaya, Sabtu (11/5). Pria asal Amerika Serikat itu percaya anak asuhnya bisa memaksa Slingers memainkan gim kelima.

Slingers memiliki peluang mengunci gelar juara andai bisa memetik kemenangan di gim keempat. Xavier Alexander dkk. saat ini unggul agregat 2-1 atas CLS Knights Indonesia.

Baca Juga:

Semifinal NBA: 76ers Paksakan Gim Ketujuh

Bosan Nonton Avengers: Endgame, Klay Thompson Keluar Bioskop Lebih Cepat

"Saya tidak ingin Slingers merayakan kemenangan di sini. Jadi kita wajib merebut game keempat dan lantas membuat mereka tertekan di pertandingan akhir," ujar Rowsom.

Tak ingin kastilnya ternoda, penggawa CLS Knights Indonesia, Sandy Febriansyakh, bakal berusaha semaksimal mungkin pada gim keempat. Pebasket yang akrab disapa Keceng itu memiliki motivasi besar untuk balas dendam.

"Ini pertandingan do or die, yakin saja, saya dan kawan-kawan masih percaya kami bisa menang di game 4. Kita harus buat mereka menjadi finalis saja," ujar Sandy.

Breaking News Indonesia CLS Knights Indonesia Basket
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Premier League: Tekuk Wolves 2-0, Manchester City Akhiri Paceklik Kemenangan
Manchester City akhirnya kembali ke jalur kemenangan usai menundukkan Wolves 2-0 di Etihad Stadium. Hasil ini membuat The Citizens memangkas jarak dengan Arsenal di puncak klasemen Premier League. Simak laporan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Hasil Premier League: Tekuk Wolves 2-0, Manchester City Akhiri Paceklik Kemenangan
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Villarreal vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Villarreal vs Real Madrid LaLiga 2025/2026 dini hari ini. Madrid wajib waspada, The Yellow Submarine siap bikin kejutan!
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Villarreal vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Inggris
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Manchester United: Belakangan Ini The Gunners Gemilang
Arsenal menjamu Manchester United di Emirates Stadium pada pekan ke-23 Premier League 2025/2026. Simak 7 fakta menarik, rekor kandang Gunners, hingga peluang MU mencuri poin.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
7 Fakta Menarik Duel Arsenal vs Manchester United: Belakangan Ini The Gunners Gemilang
Ragam
3 Alasan Manchester United Akan Membuat Kejutan dengan Menumbangkan Arsenal di Emirates Stadium
Manchester United tak diunggulkan, tapi punya peluang bikin kejutan di kandang Arsenal. Simak tiga alasan Setan Merah berpotensi mencuri kemenangan di Emirates Stadium!
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
3 Alasan Manchester United Akan Membuat Kejutan dengan Menumbangkan Arsenal di Emirates Stadium
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Bournemouth, Live Sebentar Lagi
Liverpool bertandang ke markas Bournemouth pada lanjutan Premier League 2025/2026. Cek jadwal siaran langsung, link streaming resmi, dan prediksi laga panas dini hari WIB!
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Bournemouth, Live Sebentar Lagi
Italia
Tolak Kibarkan Bendera Putih, AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Jean-Philippe Mateta
AC Milan masih ngotot mengejar Jean-Philippe Mateta meski Crystal Palace ogah melepas. Juventus ikut masuk radar dan siap menikung Rossoneri di bursa transfer!
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Tolak Kibarkan Bendera Putih, AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Jean-Philippe Mateta
Spanyol
Superkomputer Prediksi Hasil Villarreal vs Real Madrid: Los Blancos Masih Lebih Dominan
Real Madrid masih lebih dominan menurut superkomputer Opta saat bertandang ke markas Villarreal. Simak peluang menang, statistik, dan potensi hasil laga panas LaLiga ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Villarreal vs Real Madrid: Los Blancos Masih Lebih Dominan
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Bournemouth vs Liverpool: The Reds Unggul, tetapi Tidak Dominan
Liverpool dijagokan superkomputer Opta, namun Bournemouth bisa memberi kejutan di Vitality Stadium. Simak prediksi skor, peluang menang, dan analisis laga Bournemouth vs Liverpool di Premier League.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Bournemouth vs Liverpool: The Reds Unggul, tetapi Tidak Dominan
Spanyol
Villarreal vs Real Madrid: Arbeloa Berharap Kemenangan atas Monaco Jadi Titik Balik
Pelatih Real Madrid Alvaro Arbeloa bersiap menjalani laga sulit saat melawat ke markas Villarreal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Villarreal vs Real Madrid: Arbeloa Berharap Kemenangan atas Monaco Jadi Titik Balik
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester City vs Wolves: The Citizens Tidak Akan Terbendung
Manchester City dijagokan superkomputer Opta saat menjamu Wolves di Etihad. Peluang menang The Citizens sangat besar! Simak prediksi skor, statistik, dan potensi hasil laga ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester City vs Wolves: The Citizens Tidak Akan Terbendung
Bagikan