Breaking News: Manchester United Sepakat dengan Royal Antwerp, Pilih Senne Lammens ketimbang Emiliano Martinez
BolaSkor.com - Manchester United pada akhirnya memilih satu di antara dua kiper yang tengah dibidik belakangan ini, Senne Lammens dan Emiliano Martinez.
Pilihan jatuh kepada penjaga gawang Royal Antwerp berusia 23 tahun, Senne Lammens, setelah tercapainya kesepakatan dengan Antwerp.
"Eksklusif: Manchester United mencapai total kesepakatan dengan Royal Antwerp untuk merekrut Senne Lammens," papar David Ornstein di Athletic.
Baca Juga:
Pemecatan 3 Mantan Pelatih Manchester United: Ole Gunnar Solskjaer, Jose Mourinho, dan Erik ten Hag
Manchester United Kejar Setoran pada Deadline Day, Lepas Jadon Sancho dan Rekrut Emiliano Martinez
Membuat Laga Berjalan Rumit, Manchester United Seharusnya Bisa Mengatasi Burnley Sejak Babak Pertama
View this post on Instagram
"Kesepakatan untuk kiper Royal Antwerp berusia 23 tahun senilai 21 juta euro, plus bonus, tidak ada klausul penjualan kembali dan kontrak lima tahun."
"Pemain asal Belgia akan bertolak (untuk menjalani tes medis) untuk menyelesaikan transfernya di Man United."
Senne Lammens Lebih Muda ketimbang Emiliano Martinez
Arief Hadi
15.862
Berita Terkait
Ada Piala Afrika, Manchester United Coba Tahan Kepergian Diallo, Mbeumo, dan Mazraoui
AC Milan Cari Penyerang Baru, Santiago Gimenez Harus Berkorban
Manchester United Tanpa Benjamin Sesko, Momen Chido Obi Bersinar
Penghormatan Manchester United kepada Bassis The Stone Roses, Gary Mounfield
Di Bawah Direktur Baru, Kualitas Akademi Manchester United Bakal Ditingkatkan
Pertandingan Kontra Tottenham Membuat Manchester United Kembali Menginjak Bumi
Terungkap, Manchester United Tolak Lavia dan Nkunku Masuk dalam Bagian Transfer Garnacho
Benjamin Sesko Kurang Gacor, Manchester United Dianggap Keliru soal Biaya Transfer
Fabrizio Romano Ungkap Satu Pemain yang Paling Ingin Didatangkan Manchester United