Timnas Indonesia
Breaking News! Beckham Putra Dipanggil Timnas Indonesia Gantikan Septian Bagaskara
BolaSkor.com - Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert, memanggil pemain baru untuk pemusatan latihan (TC) Skuad Garuda. Pemain tersebut adalah winger Persib Bandung, Beckham Putra Nugraha.
Beckham Putra meganntikan posisi Septian Bagaskara. Striker Dewa United FC itu terpaksa absen akibat cedera.
"Saya memanggil pemain dari tim juara Persib Bandung. Saya sangat senang menyambutnya," ujar Patrick Kluivert.
Baca Juga:
Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 Satu Grup dengan Brasil
Main di Dua Kompetisi Musim Depan, Dewa United FC Ingin Boyong Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia
Saat ini, Timnas Indonesia sedang menggelar TC di Bali. TC ini sebagai persiapan Timnas Indonesia menghadapi dua laga Grup C Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 menghadapi China (5 Juni) dan Jepang (10 Juni).
Ada 32 pemain yang dipanggil Patrick Kluivert untuk persiapan kali ini. Beckham Putra menjadi satu-satunya penggawa Persib yang dipanggil ke Timnas Indonesia.
Jadwal Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang
Tengku Sufiyanto
17.931
Berita Terkait
Mulai Berlatih, Layvin Kurzawa Janji Tunjukan Kualitas Bersama Persib Bandung
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Lolos ke Perempat Final Usai Hajar Kirgizstan
Bojan Hodak Ogah Buru-buru Mainkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
The Jakmania Boleh Datang ke Tangerang, Persita Siapkan 750 Tiket
Menengok Nasib Mason Greenwood Usai Meninggalkan Manchester United: Sudah Cetak 20 Gol di Musim Ini
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Kisah Sedih Raheem Sterling