Bos Ceres-Negros Turun Tangan dengan Keluarkan 18 Bus Atasi Masalah Transportasi Tim Sepak Bola SEA Games

11 bus untuk timnas putra, sementara enam untuk timnas putri di SEA Games 2019.
Frengky AruanFrengky Aruan - Selasa, 26 November 2019
Bos Ceres-Negros Turun Tangan dengan Keluarkan 18 Bus Atasi Masalah Transportasi Tim Sepak Bola SEA Games
Bus untuk sepak bola SEA Games 2019. (Twitter Cedelf Tupas)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bos Ceres-Negros, Leo Rey Yanson turun tangan membantu mengatasi persoalan transportasi peserta cabang sepak bola SEA Games 2019. Termasuk lewat perusahan yang dipimpin Vallacar, ia mengeluarkan 18 bus Ceres untuk tim sepak bola SEA Games 2019.

Sebanyak 11 bus diterjunkan untuk 11 timnas yang berlaga di kategori putra. Sementara enam bus dikeluarkannya untuk timnas putri. Satu bus cadangan juga disiapkan apabila ada keadaan darurat.

Hal ini sebagai bantuan, menyusul persoalan transportasi. Sebelumnya, Timnas Timor Leste harus menunggu lama untuk menuju hotel dari bandara. Sementara Timnas Myanmar mendapatkan bus dengan ukuran kecil, sehingga tak nyaman ditumpangi. Kesiapan Filipina pun akhirnya dipertanyakan, terlebih venue sepak bola belum siap ketika kompetisi dimulai.

Baca Juga:

Vietnam Masih di Puncak Grup B Disusul Timnas Indonesia U-23 Usai Singapura Seri 0-0 Kontra Laos

Kemenangan 2-0 atas Thailand dan Jalannya Strategi Puaskan Pelatih Timnas Indonesia U-23

Belakangan Federasi Sepak Bola Thailand (FAT) mengambil langkah untuk menyewa minibus. Ini karena bus yang disediakan untuk timnas putri bersifat berputar atau digunakan tim lain. Bus yang disediakan juga hanya sampai jam 8.

"Kami telah menambah apa yang diperlukan," kata Presiden Federasi Sepak Bola Filipina (PFF), Mariano Araneta.

PFF menurut Araneta hanya berperan dalam sisi teknis, yang mencangkup pelaksanaan kompetisi. Sementara panitia SEA Games 2019 (PHISGOC) bertanggung jawab terhadap pengaturan pertandingan, mulai dari akomodasi hingga transportasi.

"Ada individu dan perusahaan yang berniat baik bersedia membantu kami membuat SEA Games ini sukses. Kami bukan mengkritik, tetapi membantu," ujarnya dikutip dari Inquirer.

Izin dari LTFRB (regulator transportasi darat) harus didapatkan lebih dulu sebelum bantuan bus tersalurkan mulai Selasa (26/11). Namun dua bus sudah dipakai Sabtu malam untuk menjemput Timnas Indonesia dari bandara atas permintaan PFF.

(Rappler)

Breaking News SEA Games 2019 Filipina
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persik Menang atas Semen Padang, PSBS Biak Raih 3 Poin
Persik Kediri dan PSBS Biak mengalami kenaikan posisi di klasemen sementara Super League.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persik Menang atas Semen Padang, PSBS Biak Raih 3 Poin
Internasional
Alasan di Balik Pemangkasan Hukuman Cristiano Ronaldo Terungkap, FIFA Panjat Sosial
Keputusan FIFA memangkas hukuman Cristiano Ronaldo akhirnya terbongkar. Disebut demi daya tarik Piala Dunia 2026, benarkah FIFA pilih kasih pada CR7?
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Alasan di Balik Pemangkasan Hukuman Cristiano Ronaldo Terungkap, FIFA Panjat Sosial
Bulu Tangkis
Buat Kejutan di Australia Open 2025, Raymond/Joaquin Siap Naik Kelas
Pasangan muda potensial itu menjalani debutnya di turnamen level Super 500 pertama mereka di Australia Open 2025 pekan lalu.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Buat Kejutan di Australia Open 2025, Raymond/Joaquin Siap Naik Kelas
Italia
AC Milan Ingin Rekrut Ujung Tombak Borussia Dortmund pada Tengah Musim Ini
AC Milan dikabarkan mengincar ujung tombak Borussia Dortmund, Fabio Silva, untuk didaratkan pada bursa transfer musim dingin. Rossoneri tak sendiri, Roma dan Juventus juga ikut memburu!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
AC Milan Ingin Rekrut Ujung Tombak Borussia Dortmund pada Tengah Musim Ini
Timnas
Daftar Resmi 23 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk SEA Games 2025
Empat pemain abroad dipastikan main di SEA Games 2025 bersama Timnas Indonesia U-22.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Daftar Resmi 23 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk SEA Games 2025
Liga Indonesia
Suporter Persija Bakal Penuhi SUGBK, Pelatih PSIM Merasa Tertantang
PSIM akan dijamu Persija di SUGBK, Jakarta, Jumat (28/11). Tak kurang dari 50 ribu suporter diprediksi bakal memadati SUGBK.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Suporter Persija Bakal Penuhi SUGBK, Pelatih PSIM Merasa Tertantang
Spanyol
PSG Tantang Barcelona dalam Perburuan Marcus Rashford, Manchester United Diuntungkan
PSG dikabarkan siap menikung Barcelona untuk mempermanenkan Marcus Rashford. Les Parisiens disebut menyiapkan tawaran hingga 50 juta euro, jauh di atas opsi Barca. Siapa yang akhirnya menang?
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
PSG Tantang Barcelona dalam Perburuan Marcus Rashford, Manchester United Diuntungkan
Liga Indonesia
Persija Jakarta Ingin Kalahkan PSIM demi Bikin The Jakmania Bahagia
Persija ingin mengalahkan PSIM di momen spesial. Hari ulang tahun klub ke 97 dan momen kembali bermain di Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Persija Jakarta Ingin Kalahkan PSIM demi Bikin The Jakmania Bahagia
Inggris
Pertemuan Arne Slot dan Liverpool Berakhir, Ultimatum Pemecatan Dilontarkan
Liverpool dikabarkan memberi ultimatum keras kepada Arne Slot usai kekalahan memalukan dari PSV. Dua laga ke depan jadi penentu masa depan sang pelatih!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Pertemuan Arne Slot dan Liverpool Berakhir, Ultimatum Pemecatan Dilontarkan
Berita
Pemain yang Paling Sering Tampil Bersama Lionel Messi, Nomor Satu Bukan dari Timnas Argentina
Bukan pemain Argentina! Inilah sosok yang paling sering bermain bersama Lionel Messi sepanjang kariernya. Angkanya bikin tercengang!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Pemain yang Paling Sering Tampil Bersama Lionel Messi, Nomor Satu Bukan dari Timnas Argentina
Bagikan