BNI 46 Usung Misi Kawinkan Gelar Proliga 2020
BolaSkor.com -BNI 46 menyambut Proliga 2020 dengan misi besar. Mereka berniat mengawinkan gelar juara putra dan putri tahun ini.
Kepercayaan diri tinggi BNI 46 tak lepas dari materi pemain yang dimiliki. Di tim putra, terdapat pemain tim nasional, Donny Haryono, yang berhasil merebut medali emas SEA Games 2019.
“Selain Dony Haryono dan Osmany Camejo, tim putra Jakarta BNI 46 juga diperkuat sejumlah pemain Timnas Indonesia yang bermain di SEA Games 2019 Manila. Mereka di antaranya Dio Zulfikri, I Putu Randu Wahyu Pradana Putra, dan Sigit Ardian," ungkap pelatih tim putra, Samsul Jais.
Baca Juga:
Baru Ada Tiga Atlet Indonesia Lolos ke Olimpiade 2020
Indonesia Berpeluang Loloskan 31 Atlet ke Olimpiade Tokyo 2020
Adapun di tim putra, perombakan besar terjadi. Hanya Hanny Budiarti dan Novriali Yami yang dipertahankan, sementara sisanya merupakan pemain muda.
“Kebetulan pemain putrinya milenial, begitu dapat setter Tiongkok, Wang Chen, jadi senang. Tapi, saya minta pada pelatih (Walfridus) Wahyu, hati-hati saya tidak mau pemain Tiongkok itu bermain gaya Indonesia, tetapi saya mau pemain Indonesia mendapatkan ilmu dari dia,”ucap Ketua Tim Jakarta BNI 46, Iman Agus Faizal.
Itu dengan sendirinya akan mengangkat kualitas dari pemain itu sendiri," sambungnya.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Legenda Manchester United Patrice Evra Guncang Liga Kita Festival di Jakarta
Ubaya Kawinkan Gelar di LIMA Basketball 2025 Surabaya
Jadwal dan Link Streaming Celta Vigo vs Barcelona, Senin 10 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Catat 10 Kemenangan Beruntun, Borneo FC Patahkan Rekor Bali United hingga PSM
Hasil MotoGP Portugal 2025: Marco Bezzecchi Terdepan Asapi Alex Marquez, Pecco Bagnaia Lagi-lagi Gagal Finis
Estevao Bangkitkan Energi Chelsea
Manchester United Masih Punya Banyak Masalah
Robi Darwis Kesampingkan Libur di Persib demi Timnas U-22
Pesan Enzo Maresca untuk Alejandro Garnacho: Kerja Keras!
Manchester City vs Liverpool: Bisakah Haaland Akhirnya Mendominasi Van Dijk?