Bintang Laga Brasil Vs Korea Selatan: Neymar Bikin Selecao Tajam Lagi

Brasil hanya mampu mencetak satu gol dari dua laga saat Neymar absen.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Selasa, 06 Desember 2022
Bintang Laga Brasil Vs Korea Selatan: Neymar Bikin Selecao Tajam Lagi
Neymar (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Timnas Brasil kembali tampil tajam saat menantang Korea Selatan pada babak 16 besar Piala Dunia 2022. Hal itu tak lepas dari kembalinya seorang Neymar.

Dalam laga yang berlangsung di Stadium 974, Selasa (6/12) dini hari WIB, Brasil menghancurkan Korea Selatan dengan skor 4-1. Hasil ini membawa Selecao lolos ke perempat final.

Laga kontra Korea Selatan memang menjadi momen comeback Neymar. Ia sempat absen pada dua laga terakhir fase grup karena cedera.

Baca Juga:

Brasil 4-1 Korea Selatan: Tim Samba Melaju Mulus

Piala Dunia 2022: Brasil Prediksi Korea Selatan Akan Menyulitkan

Bukannya Munafik, Pelatih Korea Selatan Ingin Hadapi Brasil yang Diperkuat Neymar

Pelatih Brasil, Tite tak ragu untuk langsung menurunkan Neymar sebagai starter. Kepercayaan itu dibayar tuntas oleh penyerang milik Paris Saint-Germain (PSG) tersebut.

Brasil langsung tampil agresif sejak pertandingan dimulai. Empat gol berhasil dicetak Neymar dan kawan-kawan sepanjang babak pertama.

Neymar berperan penting dalam dua gol pertama Brasil. Ia menorehkan satu assist dan satu gol.

Neymar dianggap memberikan umpan untuk gol Vinicius Junior pada menit ketujuh. Padahal ia awalnya berniat melakukan tembakan langsung ke gawang dan terbentur bek Korea.

Enam menit berselang, Brasil mendapat hadiah penalti usai Richarlison dilanggar di kotak terlarang. Neymar yang maju sebagai algojo menjalankan tugasnya dengan sempurna.

Gol tersebut membuat para pemain Brasil kian tampil lepas. Richarlison dan Lucas Paqueta akhirnya ikut mencatatkan namanya di papan skor.

Hal ini membuktikan kehadiran Neymar sangat krusial untuk lini depan Brasil. Saat dirinya absen, Tim Samba memang cukup kesulitan membongkar pertahanan lawan yang rapat.

Publik Brasil tentu kini berharap Neymar bisa tetap fit hingga akhir turnamen. Andai hal itu terjadi, bukan tidak mungkin mereka akan mengangkat trofi juara untuk yang keenam kalinya.

Neymar Timnas Brasil Bintang Laga Piala Dunia 2022 Piala dunia 2022 Piala Dunia 2022 Qatar Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Berita
Pemain yang Paling Sering Tampil Bersama Lionel Messi, Nomor Satu Bukan dari Timnas Argentina
Bukan pemain Argentina! Inilah sosok yang paling sering bermain bersama Lionel Messi sepanjang kariernya. Angkanya bikin tercengang!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Pemain yang Paling Sering Tampil Bersama Lionel Messi, Nomor Satu Bukan dari Timnas Argentina
Timnas
Mantan Asisten Ragu Giovanni van Bronckhorst Mau Terima Pinangan PSSI
Mantan asisten mengomentari kabar Giovanni van Bronckhorst yang disebut menjadi kandidat pelatih Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Mantan Asisten Ragu Giovanni van Bronckhorst Mau Terima Pinangan PSSI
Liga Indonesia
Persib Sudah Tatap Laga Melawan Bangkok United Usai Dikalahkan Lion City
Bojan Hodak mengaku mendapatkan kabar bagus meski timnya dikalahkan Lion City Sailors FC.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Persib Sudah Tatap Laga Melawan Bangkok United Usai Dikalahkan Lion City
Italia
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Mike Maignan Gabung Inter Milan
Fabrizio Romano akhirnya angkat suara soal isu Mike Maignan bakal gabung Inter Milan. Benarkah sang kiper sudah didekati Nerazzurri? Ini fakta sebenarnya yang bikin heboh!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Mike Maignan Gabung Inter Milan
Bulu Tangkis
Cerita Pengalaman Raymond/Joaquin Kalahkan Sang Idola di Final Australia Open 2025
Raymond Indra/Nikolaus Joaquin menceritakan kisahnya saat menumbangkan Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri di final Australia Open 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Cerita Pengalaman Raymond/Joaquin Kalahkan Sang Idola di Final Australia Open 2025
Liga Indonesia
Bojan Hodak Murka, Bakal Coret Beberapa Pemain Persib Usai Kalah dari Lion City, Siapa Saja Dia?
Bojan Hodak kesal saat Persib Bandung harus kalah dari Lion City Sailors FC di Singapura.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Bojan Hodak Murka, Bakal Coret Beberapa Pemain Persib Usai Kalah dari Lion City, Siapa Saja Dia?
Liga Champions
Mencadangkan Mohamed Salah Jadi Cara Arne Slot Bebas dari Ancaman Pemecatan
Dietmar Hamann beri saran mengejutkan untuk Arne Slot setelah Liverpool terpuruk. Mohamed Salah disebut jadi masalah utama. Benarkah?
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Mencadangkan Mohamed Salah Jadi Cara Arne Slot Bebas dari Ancaman Pemecatan
Liga Champions
Ingin Balas Dendam, Harry Kane Tunggu Arsenal di Babak Gugur
Harry Kane murka setelah Bayern Munchen tumbang dari Arsenal. Sang bomber menegaskan ingin bertemu kembali di babak gugur demi balas dendam besar!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Ingin Balas Dendam, Harry Kane Tunggu Arsenal di Babak Gugur
Liga Champions
Virgil Van Dijk Rajin Bikin Lawan Liverpool Dapat Tendangan Penalti
Virgil van Dijk kembali bikin blunder fatal yang berujung penalti saat Liverpool dipermalukan PSV 1-4 di Anfield. Statistik Opta ungkap fakta mengejutkan: Van Dijk jadi pemain Premier League paling sering memberi penalti musim ini!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Virgil Van Dijk Rajin Bikin Lawan Liverpool Dapat Tendangan Penalti
Timnas
Hadapi SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Berangkat ke Thailand Jumat 28 November
Timnas Indonesia U-22 bersiap menghadapi SEA Games 2025. Skuad Garuda Muda dijadwalkan bertolak menuju Thailand pada Jumat (28/11) pagi.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Hadapi SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Berangkat ke Thailand Jumat 28 November
Bagikan