Bintang Laga Belgia Vs Rusia: Romelu Lukaku
BolaSkor.com - Belgia berhasil meraih kemenangan telak 3-0 atas Rusia, pada laga perdana Grup B Piala Eropa 2020 di Saint Petersburg Stadium, Minggu (13/6) dini hari WIB.
Belgia tampil dominan dalam laga ini. Striker Inter Milan, Romelu Lukaku membuka keran gol Belgia pada menit ke-10 melalui sontekannya. Skor 1-0 untuk Belgia.
Belgia memperbesar keunggulan melalui bek Borussia Dortmund, Thomas Meunier pada menit ke-34. Sontekannya memanfaatkan kemelut di depan gawang Rusia. Skor 2-0 untuk Belgia.
Baca Juga:
Klasemen Sementara Grup B Piala Eropa 2020: Belgia Kokoh di Puncak
Hasil Grup B Piala Eropa 2020: Denmark Keok, Belgia Pesta Gol
Piala Eropa 2020: Denmark Vs Finlandia Dilanjutkan, Eriksen dalam Kondisi Stabil
Lukaku menutup keunggulan Belgia pada menit ke-88. Sontekan keduanya meluncur deras ke gawang Rusia. Skor 3-0 untuk kemenangan Belgia.
BolaSkor.com memilih Lukaku sebagai man of the match atau pemain terbaik pada laga tersebut. Maklum saja, Lukaku mencetak dua gol kemenangan bai The Red Devils.
Senada, UEFA juga memilih Lukaku dalam laga ini. Lukaku menjalankan tugasnya dengan baik seagai target man. Peluang sedikit apa pun dikonversi menjadi gol melalui dua sontekannya.
Tengku Sufiyanto
17.703
Berita Terkait
Enzo Maresca Ungkap Resep Chelsea Menghajar Barcelona
PSIM Perkasa di Laga Tandang, Manajer Persija Tetap Yakin Menang
Link Streaming Arsenal vs Bayern Munchen, Kamis 27 November 2025
Laga Persija vs PSIM di SUGBK Jadi Momen Nostalgia The Jakmania dengan Brajamusti
Prediksi Pemenang Pertandingan Arsenal vs Bayern Munchen Versi Superkomputer
Panpel Persija Jakarta Siapkan 2000 Tiket untuk Suporter PSIM Yogyakarta
Superkomputer Bertenaga AI Prediksi Pemenang Duel Atletico Madrid vs Inter Milan
Jadwal Siaran Langsung Lion City Sailors FC vs Persib Bandung di ACL Two 2025/2026 26 November 2025
Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Kamis 27 November 2025
Liga Champions: Satu Janji Hansi Flick Usai Barcelona Jadi Bulan-bulanan Chelsea