Berpisah dengan Nike, Neymar Negosiasi dengan Sponsor Manchester City

Juru bicara Nike mengumumkan Neymar sudah bukan lagi sebagai atlet Nike.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Minggu, 30 Agustus 2020
Berpisah dengan Nike, Neymar Negosiasi dengan Sponsor Manchester City
Neymar (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Produsen peralatan olahraga Nike dan megabintang Brasil Neymar akhirnya berpisah setelah bermitra selama 15 tahun.

"Saya dapat mengonfirmasi bahwa Neymar bukan lagi atlet Nike," kata juru bicara Nike Josh Benedek kepada AFP.

Bebagai media mengabarkan pemain Paris Saint-Germain (PSG) itu saat ini sedang melakukan pembicaraan dengan Puma, yang merupakan sponsor Manchester City. Media Brasil UOL mengatakan Nike dan Neymar gagal mencapai kata sepakat mengenai besaran kontrak baru.

Baca Juga:

Rp20 Triliun Dikeluarkan Pemilik Klub, PSG Masih Belum Bisa Juara Liga Champions

Lionel Messi Ajak Neymar Gabung Manchester City

UOL juga mengatakan hubungan antara Nike dan agen-agen Neymar telah bermasalah sejak beberapa bulan silam. Tim komunikasi Neymar belum merespons pernyataan dari Nike.

Media Brasil lain Folha de Sao Paulo mengatakan kesepakatan terakhir Neymar dengan Nike merupakan kontrak berdurasi 11 tahun yang semestinya habis pada 2022. Kontrak itu total bernilai 105 juta dolar.

Neymar pertama kali dikontrak Nike saat mencuri perhatian sebagai pemain muda di klub Brasil Santos, yang menjualnya ke Barcelona pada 2013.

Dengan gaya busana khasnya, tato, gaya rambut yang kerap berganti, dan banyak pengikut di media sosial, sang pemain segera mendapatkan popularitas di panggung internasional.

Namun Neymar sempat tersandung kasus penggelapan pajak terkait transfernya ke Barca. Citranya semakin buruk setelah pada tahun lalu seorang perempuan Brasil menuduh Neymar telah memperkosanya.

Di atas lapangan hijau, Neymar masih akan mengenakan Nike. Perusahaan AS itu merupakan pemasok perlengkapan olahraga untuk PSG dan timnas Brasil.

Neymar Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.948

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Racing Santander vs Barcelona: Pantang Terpeleset seperti Real Madrid
Barcelona menantang Racing Santander di Copa del Rey 2025/2026. Statistik, kondisi tim, head to head, dan prediksi skor lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Racing Santander vs Barcelona: Pantang Terpeleset seperti Real Madrid
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung Chelsea vs Arsenal di semifinal Piala Liga Inggris malam ini. Kickoff dini hari WIB, link live streaming resmi, prediksi susunan pemain, dan rekor pertemuan terbaru.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Persija Jakarta masih percaya diri untuk bisa menjadi juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Timnas
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Erick Thohir tidak akan intervensi John Herdman dalam pemilihan pemain untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albacete vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Simak jadwal siaran langsung Albacete vs Real Madrid di Copa del Rey. Cek jam tayang, informasi live streaming, dan detail pertandingan terbaru di sini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albacete vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Italia
Lapangan Como vs AC Milan Diperlebar 1 Meter
Menjelang laga tunda Serie A antara Como dan AC Milan, isu pelebaran lapangan di Stadio Giuseppe Sinigaglia mencuri perhatian. Benarkah strategi ini bisa memengaruhi permainan Rossoneri?
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Lapangan Como vs AC Milan Diperlebar 1 Meter
Italia
Inter Milan Rekrut Bek Tengah Asal Kroasia yang Baru Berusia 18 Tahun
Inter Milan dikabarkan hampir mengamankan bek tengah muda asal Kroasia dari Hajduk Split. Fabrizio Romano mengungkap nilai transfer, rencana peminjaman, hingga masa depan sang pemain di Nerazzurri.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Inter Milan Rekrut Bek Tengah Asal Kroasia yang Baru Berusia 18 Tahun
Inggris
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
Arsenal menghadapi sejumlah tanda tanya jelang bertandang ke Stamford Bridge untuk menghadapi Chelsea. Kondisi skuad dan keputusan Mikel Arteta jadi sorotan jelang laga krusial ini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
Timnas
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, siap mendengarkan masukan dari berbagai pihak.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Inggris
Cukup Satu Alasan untuk Mencoret Xabi Alonso dari Daftar Kandidat Manajer Manchester United
Xabi Alonso dikaitkan dengan Manchester United. Namun, ada satu faktor krusial yang membuat eks pelatih Leverkusen dinilai berisiko menangani Setan Merah.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Cukup Satu Alasan untuk Mencoret Xabi Alonso dari Daftar Kandidat Manajer Manchester United
Bagikan