Berpisah dengan Inter Milan, Simone Inzaghi Latih Al-Hilal
BolaSkor.com - Empat tahun perjalanan Simone Inzaghi bersama Inter Milan telah berakhir. Sang pelatih memilih berpisah dengan klub setelah melalui musim 2024-2025 tanpa raihan trofi. Tidak tanggung-tanggung, Inzaghi berkarier di luar Eropa bersama klub Arab Saudi, Al-Hilal.
Dikonfirmasi oleh Fabrizio Romano dan juga laman resmi Inter Milan, Inzaghi mengakhiri kariernya sebagai pelatih Inter.
"Klub dan Simone Inzaghi berpisah. Keputusan ini diambil berdasarkan kesepakatan bersama setelah pertemuan yang berlangsung beberapa menit lalu," demikian pernyataan resmi Inter.
"Manajemen Inzaghi di Inter akan dikenang oleh para penggemar, pemain, manajer, dan karyawan sebagai sosok yang penuh semangat, disertai dengan profesionalisme dan dedikasi."
Baca Juga:
Inter Milan Kembali Jadikan Manchester United Pasar Belanja Pemain
Cari Pengganti Simone Inzaghi, Inter Milan Lirik Cesc Fabregas
Kalah Memalukan di Final Liga Champions, Inter Milan Hanya Disambut Satu Suporter di Bandara
View this post on Instagram
"Enam trofi: satu Scudetto, dua Coppa Italia, dan tiga Piala Super Italia, adalah daftar prestasi yang diraih dalam empat musim, yang telah membawa klub kembali ke puncak sepak bola Italia dan Eropa."
Presiden Inter Giuseppe Marotta juga mengonfirmasinya sekaligus memberikan ucapan terima kasih atas dedikasi Inzaghi selama ini.
"Atas nama pemegang saham Oaktree dan seluruh jlub, saya ingin mengucapkan terima kasih kepada Simone Inzaghi atas kerja keras yang telah dilakukan, atas semangat yang ditunjukkan, dan juga atas ketulusan dalam diskusi hari ini, yang menghasilkan keputusan bersama untuk berpisah," ucap Marotta.
"Hanya ketika kita telah berjuang bersama untuk mencapai kesuksesan hari demi hari, kita dapat melakukan dialog yang jujur seperti yang terjadi hari ini."
Latih Al-Hilal
Arief Hadi
16.181
Berita Terkait
Gagal Menang di San Siro, Kedewasaan AC Milan dalam Mencapai Target Diuji
Hasil Pertandingan: AC Milan Imbang, Arsenal Urung Menjauh dari Kejaran Manchester City
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
10 Penjualan Termahal Sepanjang Masa Serie A pada Bursa Transfer Januari
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Inter Milan di Puncak Klasemen, Chivu: Bahaya Selalu Mengintai!
Prediksi Hasil AC Milan vs Genoa Versi Superkomputer: Rossoneri Berpeluang Tambah Tiga Poin
Link Streaming AC Milan vs Genoa, Jumat 9 Januari 2026
Prediksi dan Statistik AC Milan vs Genoa: Jangan Biarkan Inter Milan Melaju Sendirian