Berkat Greysia/Apriyani, Raisa Ikut Demam Bulu Tangkis

Raisa Andriana bermain bulu tangksi dari pinggir jalanan sampai menyewa hall.
Andhika PutraAndhika Putra - Jumat, 08 Oktober 2021
Berkat Greysia/Apriyani, Raisa Ikut Demam Bulu Tangkis
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Penyanyi kenamaan Indonesia, Raisa Andriana, ternyata turut merasakan demam Olimpiade. Euforia ajang empat tahunan itu membuat Raisa tertarik menjajal bulu tangkis.

Ketertarikan itu tak lepas dari keberhasilan Greysia Polii/Apriyani Rahayu merebut medali emas Olimpiade Tokyo 2020. Selain Greysia/Apriyani, wakil Indonesia lain yakni Anthony Sinisuka Ginting turut memersembahkan medali emas.

Saat menyaksikan pertandingan bulu tangkis di Olimpiade Tokyo 2020, Raisa langsung tergerak bermain bulu tangkis. Ia memang mencari kegiatan fisik demi menjaga kebugara di masa pandemi Covid-19.

“Sejak nonton Olimpiade, saya suka banget badminton. Saya rasa itu Indonesia banget," ujar Raisa yang juga brand ambassador Halofresh.

Baca Juga:

Masuk Tim Piala Thomas, Leo/Daniel Tak Mau Jadi Sekadar Pelapis

Piala Thomas: Leo/Daniel Masuk Tim, Naga Api Beri Kepercayaan Penuh

“Saya main bulu tangkis itu di pinggir jalan, sampai akhirnya menyewa hall,” imbuhnya.

Selain berolahraga, Raisa juga menjaga kondisi fisik dengan mengonsumsi makanan sehat. Buah dan sayuran menjadi pilihan Raisa.

Soal memilih makanan, Raisa tak khawatir. Ia memercayakan Halofresh sebagai pemasok makanan sehat. Ia dan juga Winky Wiryawan sempat memeriahkan launching brand tersebut pada 1 Oktober.

“Dan buah-buahan pasti bikin kita lebih sehat-lebih bertenaga dan segar saja. Karena kalau sebelum olahraga makan dulu atau habis olahraga langsung makan kita jadi lemas jadi ngantuk tapi kalau kita mengkonsumsi buah-buahan pasti kita akan jauh lebih segar dan sehat buat olahraga," jelas Raisa.

Breaking News Bulu Tangkis Greysia Polii/Apriyani Rahayu Olimpiade Olimpiade Tokyo 2020
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Persebaya Surabaya akan menjamu Malut United di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (10/1). Ini adalah debut Bernardo Tavares sebagai pelatih Persebaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Inggris
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United menjadi sebuah keputusan yang sulit diterima oleh Amad Diallo.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Liga Indonesia
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Kapten Pelita Jaya Jakarta, Andakara Prastawa, memprediksi Persija Jakarta mampu mengalahkan Persib Bandung di kandangnya dengan skor tipis.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Liga Indonesia
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Ribuan The Jakmania menyambangi sesi latihan Persija di Depok pada Jumat (9/1). Kedatangan mereka untuk memberikan dukungan jelang duel Persib vs Persija.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Inggris
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Chelsea akan memulai era baru di bawah pelatih baru Liam Rosenior saat bertandang ke Charlton Athletic pada laga putaran ketiga Piala FA.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Liga Indonesia
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Bruno Tubarao menceritakan pengalamannya ketika menjalani laga derbi di Brasil, tepatnya saat membela Ceara SC.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Lainnya
Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-0, Bandung bjb Tandamata Awali Proliga 2026 dengan Meyakinkan
Bandung bjb Tandamata mengawali ProIiga 2026 dengan manis usai menumbangkan Jakarta Livin Mandiri.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-0, Bandung bjb Tandamata Awali Proliga 2026 dengan Meyakinkan
Inggris
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Liam Rosenior telah menciptakan momen Jose Mourinho-nya sendiri selama konferensi pers pertamanya sebagai pelatih Chelsea.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Ragam
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Persib Bandung dan Persija Jakarta memiliki catatan sejarah bertanding sejak 1931.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Bagikan