Beri Keterangan Palsu, Luka Modric Terancam 5 Tahun Penjara
BolaSkor.com - Gelandang Real Madrid, Luka Modric, saat ini tengah menghadapi masalah hukum yang cukup pelik. Pemain asal Kroasia itu bahkan diancam hukuman lima tahun kurungan.
Modric dituduh sudah memberikan keterangan palsu terakit kasus korupsi dan penipuan pajak yang dilakukan direktur klub Dinamo Zagreb, Zdravko Mamic di Kroasia.
Modric dituduh memberikan keterangan palsu di bawah sumpah pada Juni 2017 lalu. Saat pihak berwenang sedang menyelediki proses transfer Modric dari Dinamo ke Tottenham Hotspur pada 2008.
Mamic bersama tiga orang lain menjadi tersangka dalam kasus korupsi, salah satunya dengan mengambil bagian dari penjualan pemain yang merugikan klub dan negara.
Jika terbukti bersalah sudah memberi keterangan palsu di bawah sumpah, Modric akan menghadapi hukuman hingga lima tahun penjara. Sebelumnya, Modric sudah mendapatkan peringatan dari hakim untuk memberi keterangan sejujurnya.
Mengenai kasus ini, Federasi Sepak Bola Kroasia (HNS) sendiri menyatakan pihaknya yakin Modric tak bersalah.
Yusuf Abdillah
9.495
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Pertandingan Liga Europa Pekan Ini, Jumat 7 November 2025
Menuver Real Madrid untuk Rekrut Dayot Upamecano Secara Gratis
Hasil Super League 2025/2026: Catatan Mentereng Persita di 8 Laga Terakhir Dihentikan PSBS Biak
AC Milan Cari Bek Baru, Lima Pemain Masuk dalam Radar
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Gol Adam Alis Bawa Persib Comeback di Kandang Selangor
Soal Piala Dunia, Lionel Messi Berbeda Pandangan dengan Cristiano Ronaldo
Transfer Manchester United Tidak Lagi Serampangan
Link Streaming Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025, Live Sebentar Lagi
Robert Lewandowski Berpeluang Membelot ke Atletico Madrid
Jadi Pemain Termuda yang Tembus 50 Laga Liga Champions, Jude Bellingham Berpeluang Pecahkan Rekor Paul Scholes