Berbekal Rapor Bagus, Jorge Martin Bisa Naik Kelas

Jorge Martin bisa saja naik kelas ke tim pabrikan musim depan.
Andhika PutraAndhika Putra - Jumat, 20 Agustus 2021
Berbekal Rapor Bagus, Jorge Martin Bisa Naik Kelas
Jorge Martin (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Keberhasilan pembalap Pramac Ducati, Jorge Martin, meraih podium pada dua seri di awal paruh kedua membuat Ducati senang. Tim asal Italia tersebut bahkan membuka peluang bagi Martin untuk naik kelas ke tim pabrikan.

Harus diakui, pada paruh kedua musim 2021, Martin mampu menunjukkan aksi yang spektakuler. Meskipun menyandang gelar sebagai pembalap rookie, Martin mampu mengalahkan pembalap yang lebih senior dnegan meraih dua podium.

Keberhasilan ini tampaknya membuat Ducati tersenyum lebar. Ducati menilai Martin merupakan rookie yang spesial. Sebab kemampuannya di atas rata-rata seorang rookie pada umumnya.

“Dia merupakan pembalap yang selalu kita inginkan, sejak awal. Sejujurnya kita sangat percaya kepadanya dan dia dapat melakukan banyak hal dibandingkan seorang rookie lainnyadi ajang MotoGP. Kita sangat senang dia dapat hadir bersama kami,” jelas General Manajer Ducati, Gigi Dall’Igna dikutip dari tuttomotoriweb.it.

Baca Juga:

Marquez seperti Melihat Bayangan Dovizioso di MotoGP Austria

Marc Marquez Alihkan Fokus ke MotoGP 2022

Melihat kemampuannya, Gigi akhirnya membuka peluang kepada Martin untuk naik ke tim pabrikan. Gigi yakin kemampuan Martin dapat membuat tim pabrikan Ducati dapat berbicara lebih banyak dihadapan rival-rivalnya.

“Dia merupakan kandidat utama untuk tim pabrikan. Dia mendapatkan dukungan penuh dari tim pabrikan,” tutur Gigi.

Kendati demikian, bukan berarti peluang ini membuat Martin diterima begitu saja untuk naik ke kelas pabrikan. Gigi menjelaskan masih ada pertimbangan lain yang harus dipikirkan masak-masak.

Apalagi saat ini dua pembalap pabrikan Ducati, Fransesco Bagnaia dan Jack Miller juga sama-sama menunjukkan hasil positif. Artinya Martin masih harus bersaing membuktikan kemampuannya dengan dua pembalap tersebut.

“Mungkin iya, tetapi itu semua tergantung dari dirinya dan juga pembalap lainnya. Kita selalu ingin mendapatkan pembalap terbaik di tim resmi,” kata Gigi.

Penulis: Bintang Rahmat

Breaking News Motogp MotoGP 2021 Jorge Martin
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Spanyol
Superkomputer Prediksi Hasil Villarreal vs Real Madrid: Los Blancos Masih Lebih Dominan
Real Madrid masih lebih dominan menurut superkomputer Opta saat bertandang ke markas Villarreal. Simak peluang menang, statistik, dan potensi hasil laga panas LaLiga ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Villarreal vs Real Madrid: Los Blancos Masih Lebih Dominan
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Bournemouth vs Liverpool: The Reds Unggul, tetapi Tidak Dominan
Liverpool dijagokan superkomputer Opta, namun Bournemouth bisa memberi kejutan di Vitality Stadium. Simak prediksi skor, peluang menang, dan analisis laga Bournemouth vs Liverpool di Premier League.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Bournemouth vs Liverpool: The Reds Unggul, tetapi Tidak Dominan
Spanyol
Villarreal vs Real Madrid: Arbeloa Berharap Kemenangan atas Monaco Jadi Titik Balik
Pelatih Real Madrid Alvaro Arbeloa bersiap menjalani laga sulit saat melawat ke markas Villarreal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Villarreal vs Real Madrid: Arbeloa Berharap Kemenangan atas Monaco Jadi Titik Balik
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester City vs Wolves: The Citizens Tidak Akan Terbendung
Manchester City dijagokan superkomputer Opta saat menjamu Wolves di Etihad. Peluang menang The Citizens sangat besar! Simak prediksi skor, statistik, dan potensi hasil laga ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Manchester City vs Wolves: The Citizens Tidak Akan Terbendung
Inggris
Pep Guardiola Klaim Arsenal Klub Terbaik Dunia Saat Ini
Bos Manchester City Pep Guardiola mengklaim bahwa Arsenal merupakan klub terbaik di dunia saat ini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Pep Guardiola Klaim Arsenal Klub Terbaik Dunia Saat Ini
Inggris
Arne Slot Beberkan Rencana Liverpool di Ujung Bursa Transfer Januari
Pelatih Liverpool Arne Slot mengisyaratkan akan tetap menggunakan skuad yang ada hingga akhir musim.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Arne Slot Beberkan Rencana Liverpool di Ujung Bursa Transfer Januari
Inggris
Alasan Manchester United Langsung Umumkan Kepergian Casemiro
Manchester United mengumumkan Casemiro bakal hengkang pada akhir musim nanti meski sang pemain masih memiliki lima bulan sisa kontraknya.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Alasan Manchester United Langsung Umumkan Kepergian Casemiro
Inggris
Nilai Arsenal Belum Sempurna, Mikel Arteta Waspadai Kebangkitan Manchester United
Pelatih Arsenal Mikel Arteta memperingatkan tim asuhannya untuk tetap membumi menjelang laga penting melawan Manchester United.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 24 Januari 2026
Nilai Arsenal Belum Sempurna, Mikel Arteta Waspadai Kebangkitan Manchester United
Prediksi
Prediksi dan Statistik Villarreal vs Real Madrid: Ujian di Tengah Momentum
Real Madrid sedang on fire, tapi Villarreal siap jadi batu sandungan! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi kejutan laga Villarreal vs Real Madrid di LaLiga.
Johan Kristiandi - Sabtu, 24 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Villarreal vs Real Madrid: Ujian di Tengah Momentum
Liga Indonesia
Target Juara di HUT ke-500 Tahun Jakarta, Promono Anung Ungkap Persija Bakal Jor-Joran Belanja Pemain di Musim Depan
Semuanya dilakukan untuk mencapai target menjadi juara Super League 2026/2027, di mana tahun depan menjadi HUT ke-500 Kota Jakarta.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 24 Januari 2026
Target Juara di HUT ke-500 Tahun Jakarta, Promono Anung Ungkap Persija Bakal Jor-Joran Belanja Pemain di Musim Depan
Bagikan