Benitez: Perubahan Strategi di Lini Tengah, Kunci Kemenangan Atas Roma

BolaSkorBolaSkor - Minggu, 09 Maret 2014
Benitez: Perubahan Strategi di Lini Tengah, Kunci Kemenangan Atas Roma
Benitez: Perubahan Strategi di Lini Tengah, Kunci Kemenangan Atas Roma
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Naples - Napoli kembali berhasil mengalahkan AS Roma di San Paolo Stadium dalam laga lanjutan Serie A giornata ke-27, Senin (10/3) dinihari. Menurut pelatih Napoli Rafael Benitez, kunci kemenangannya kali ini terletak pada perubahan strategi di lini tengah. Napoli sukses menekuk AS Roma dengan skor 1-0 dalam laga tersebut, keberhasilan ini adalah kali kedua secara berturut yang didapat Partenopei. Sebelumnya Napoli juga mampu mengandaskan Roma dengan skor telak 3-0 di semifinal leg kedua Coppa Italia bulan Februari lalu. Dalam laga tersebut Napoli sebenarnya lebih banyak bertahan dan mengandalkan serangan balik cepat. Absennya Valon Behrami dan Jorginho sempat menjadi kendala untuk mengimbangi lini tengah Roma yang juga dihuni oleh para pemain muda jempolan. Dengan pengalaman Rafael Benitez menangani beberapa tim elit Eropa, hal tersebut seakan tak jadi pengaruh buat meraih hasil positif dalam laga tersebut. Benitez mampu merubah gaya permainan Napoli yang tertekan di babak pertama dan sanggup mengimbangi Roma di babak kedua. Menurutnya, kunci kemenangan kali ini terletak pada lini tengah yang bisa mengimbangi kecepatan para pemain Roma, terutama di babak kedua. Dua gelandang Blerim Dzemaili dan Dries Mertens, menjadi sosok sentral di lini tengah Napoli dalam mengimbangi kecepatan para pemain Roma. "Kami kehilangan Behrami dan Jorginho dalam pertandingan ini. Untuk itu kami harus merubah strategi di lini tengah agar bisa menyesuaikan diri dengan keadaan ini. Kami memiliki masalah pada serangan balik, jadi kami harus berkonsentrasi dalam hal itu. Perubahan ini baik untuk tim, dan kami mampu memenangkan pertandingan," jelas Benitez dikutip Football Italia.
Blerim dzemaili Dries mertens Valon behrami Serie a Rafael Benitez Jorginho Napoli vs AS Roma 1-0 San Paolo Stadium Pelatih Napoli
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Italia
AC Milan Gigit Jari, Leon Goretzka Lebih Pilih Gabung Atletico Madrid
Harapan AC Milan merekrut Leon Goretzka mulai memudar. Gelandang Bayern Munchen itu dikabarkan lebih dekat ke Atletico Madrid lewat manuver transfer tengah musim yang mengejutkan.
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
AC Milan Gigit Jari, Leon Goretzka Lebih Pilih Gabung Atletico Madrid
Italia
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A
Napoli, sang pemegang Scudetto, menjadi satu-satunya wakil Serie A yang tersisih dari Liga Champions musim ini.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Napoli Tersingkir dari Liga Champions, Antonio Conte Frustrasi dengan Jadwal Serie A
Italia
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Juventus mendapat sinyal positif dalam perburuan Randal Kolo Muani. Penyerang PSG itu dikabarkan tertarik ke Turin meski proses transfer diprediksi penuh rintangan.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Italia
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Fabio Capello tanpa ragu menyebut Inter Milan memiliki kualitas skuad yang lebih baik daripada AC Milan. Rossoneri dinilai masih punya banyak pekerjaan rumah di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Italia
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Meski absen dari kompetisi Eropa, AC Milan diam-diam mencermati hasil Liga Champions dan Liga Europa. Ada misi khusus Rossoneri untuk memanfaatkan bursa transfer tengah musim.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Inggris
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Manchester United dikabarkan berubah sikap dan siap melepas Joshua Zirkzee jelang penutupan bursa transfer tengah musim. Juventus jadi kandidat terdepan, skema pinjaman jadi solusi
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Italia
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
AC Milan mulai menyusun daftar striker incaran untuk musim depan. Nama besar dari Juventus hingga Barcelona masuk radar Rossoneri. Siapa yang bakal dikorbankan demi striker anyar?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
Italia
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Presiden Inter Milan, Giuseppe Marotta, akhirnya buka suara soal rumor transfer Moussa Diaby dari Al Ittihad. Inter incar pinjaman plus opsi beli, negosiasi disebut rumit dan penuh syarat!
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Presiden Inter Milan Bocorkan Perkembangan Transfer Moussa Diaby
Italia
Liga Champions: Juara Bertahan Serie A Disingkirkan Chelsea, Rekor Buruk Antonio Conte Berlanjut
Perjalanan juara bertahan Serie A, Napoli, di Liga Champions musim ini berakhir dini usai kalah 2-3 lawan Chelsea. Rekor buruk Antonio Conte pun berlanjut.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions: Juara Bertahan Serie A Disingkirkan Chelsea, Rekor Buruk Antonio Conte Berlanjut
Italia
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Fabio Capello menegaskan dirinya tidak yakin AC Milan akan bisa menyalip Inter Milan.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Bagikan