Bendol Soroti Perubahan Jadwal Pertandingan Persija

BolaSkorBolaSkor - Kamis, 04 September 2014
Bendol Soroti Perubahan Jadwal Pertandingan Persija
Bendol Soroti Perubahan Jadwal Pertandingan Persija
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Jakarta - Pelatih Persija Jakarta, Benny Dollo, menyoroti perbedaan jadwal pertandingan timnya dengan jadwal laga Persita Tangerang vs Pelita Bandung Raya (PBR). Ia menilai kondisi tersebut membuat timnya mendapat motivasi negatif.

Persija sebelumnya dijadwalkan melawan Barito Putera pada sore hari pukul 15.30 WIB, namun ternyata jadwal diubah oleh PT Liga akibat izin bermain siang tak keluar.

Bendol menilai kondisi tersebut dirasa tidak adil bagi timnya. Menurutnya, laga Persita vs PBR juga disamakan agar kompetisi menjadi fair play mengingat dua tim yakni Persija dan PBR tengah sengit memerebutkan satu tiket delapan besar kompetisi ISL.

"Ya itu saya pikir tidak fair ya, harusnya dalam waktu yang bersamaan laga Persita vs PBR. Karena dengan waktu yang bersamaan tidak memberikan negatif motivasi ke pemain kita," tutur Benny Dollo memimpin latihan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Kamis (4/9).

Selain itu, Bendol menegaskan jika psikologis anak asuhnya tak terpengaruh dengan banyaknya perubahan situasi jelang laga krusial nanti. Dirinya bahkan berharap penyerannya bisa menciptakan banyak gol ke gawang Barito Putera.

"Psikologis anak-anak tetap baik, dan kita berharap bisa terjadi gol-gol yang indah dari penyerang-penyerang kita," pungkas pelatih 61 tahun itu.

JANGAN LEWATKAN:
Persija jakarta Benny Dollo
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Timnas Indonesia U-17 akan menghadapi Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Liga Indonesia
Ryo Matsumura dan Rayhan Hannan Belum Akan Comeback saat Persija Lawan Arema FC
Persija juga tidak akan diperkuat Gustavo Almeida.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Ryo Matsumura dan Rayhan Hannan Belum Akan Comeback saat Persija Lawan Arema FC
Liga Indonesia
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Persija kembali terancam jadi tim musafir.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Persaingan di papan bawa juga sangat ketat.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Liga Indonesia
Persija Berjarak 4 Poin dari Puncak Klasemen, Emaxwell Souza Beri Peringatan Rekan-rekannya
Maxwell Souza mengatakan Persija harus terus bekerja keras dan rendah hati untuk bersaing di jalur juara.
Rizqi Ariandi - Selasa, 04 November 2025
Persija Berjarak 4 Poin dari Puncak Klasemen, Emaxwell Souza Beri Peringatan Rekan-rekannya
Liga Indonesia
Terungkap, Gustavo Almeida Main di 3 Laga dengan Menahan Rasa Sakit karena Cedera
Gustavo Almeida pada akhirnya memutuskan untuk menjalani operasi di Brasil agar bisa pulih 100 persen.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Terungkap, Gustavo Almeida Main di 3 Laga dengan Menahan Rasa Sakit karena Cedera
Liga Indonesia
Jalani Operasi di Brasil, Gustavo Almeida Absen Bela Persija hingga 3 Bulan ke Depan
Gustavo Almeida baru main tiga kali musim ini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Jalani Operasi di Brasil, Gustavo Almeida Absen Bela Persija hingga 3 Bulan ke Depan
Liga Indonesia
Usai Cetak Hattrick, Emaxwell Souza Ingin Bawa Persija ke Puncak Klasemen
Emaxwell Souza mencetak hattrick ke gawang PSBS Biak. Itu adalah hattrick perdananya sejak berseragam Persija.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Usai Cetak Hattrick, Emaxwell Souza Ingin Bawa Persija ke Puncak Klasemen
Liga Indonesia
Cetak Hattrick Pertama di Persija, Emaxwell Souza Tak Mau Bersinar Sendiri
Maxwell mengatakan hattrick-nya ke gawang PSBS berkat kerja kolektif tim.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Cetak Hattrick Pertama di Persija, Emaxwell Souza Tak Mau Bersinar Sendiri
Liga Indonesia
Persija Kalahkan PSBS, Mauricio Souza Ungkap Kunci Suksesnya
Persija untuk pertama kalinya musim ini meraih tiga kemenangan beruntun usai menumbangkan PSBS Biak 3-1.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Persija Kalahkan PSBS, Mauricio Souza Ungkap Kunci Suksesnya
Bagikan