Kualifikasi Piala Dunia 2026

Belum Puas dengan Lini Depan Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Akan Berburu Pemain Baru

Apalagi Timnas Indonesia akan berlaga di Putaran Tiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Rabu, 12 Juni 2024
Belum Puas dengan Lini Depan Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Akan Berburu Pemain Baru
Ekspreksi Ragnar Oratmangoen saat gagal cetak gol lawan Filipina, pada laga terakhir Grup F Babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di SUGBK, Jakarta, Selasa (11/6). (BolaSkor.com/Paulus Dwi)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, akan kembali berburu pemain baru. Hal ini dilakukan supaya tim asuhannya bisa tampil lebih baik di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia yang akan dimulai pada September 2024.

Shin Tae-yong mengatakan jika ada kesempatan, dirinya ingin mencari lagi pemain untuk menambah kekuatan Timnas Indonesia. Termasuk para pemain keturunan di luar negeri.

Menurut pelatih asal Korea Selatan (Korsel) itu, jika memang diberikan kesempatan oleh PSSI, dirinya akan mengajukan nama baru. Ini dilakukan karena Timnas Indonesia butuh pemain-pemain terbaik, mengingat tim-tim yang lolos ke Putaran Tiga adalah raksasa-raksasa Asia, seperti Jepang, Iran, Korea Selatan (Korsel), Arab Saudi, Qatar, dan Australia.

"Memang jika ada pemain keturunan berdarah Indonesia dan performanya baik, pastinya akan diajukan lagi (untuk dinaturalisasi)," kata Shin Tae-yong.

Baca Juga:

Timnas Indonesia Lolos ke Putaran Tiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Jokowi: Sejarah!

Erick Thohir Tidur Nyenyak Usai Timnas Indonesia Lolos ke Putaran Tiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Wakil ASEAN Satu-satunya, Berikut Calon Lawan Timnas Indonesia di Putaran Tiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Salah satu lini yang menurut Shin Tae-yong masih perlu tambahan pemain baru adalah sektor depan. Shin belum puas dengan penampilan para penyerangnya saat ini.

Dalam dua laga kontra Irak (6/6) dan Filipina (11/6), barisan penyerang Timnas Indonesia memang kurang bertaji. Ragnar Oratmangoen dan Rafael Struick yang selalu dimainkan sebagai starter gagal mencetak gol di dua pertandingan tersebut.

"Jujur saya tidak bisa memberikan nilai baik kepada lini depan," ujar Shin Tae-yong.

"Memang mereka harus evaluasi diri dengan baik. Saya akan mencari terus pemain-pemain depan yang (lebih) baik lagi," tambah pelatih timnas Korsel di Piala Dunia 2018 tersebut.

Timnas Indonesia Shin Tae-yong Kualifikasi Piala Dunia 2026 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.380

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Live Streaming Kualifikasi Piala Dunia 2026 Prancis vs Ukraina, Jumat 14 November 2025
Jadwal live streaming serta link siaran langsung lanjutan laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara Prancis vs Ukraina di Parc des Princes.
Arief Hadi - Jumat, 14 November 2025
Jadwal Live Streaming Kualifikasi Piala Dunia 2026 Prancis vs Ukraina, Jumat 14 November 2025
Jadwal
Jadwal Live Streaming Kualifikasi Piala Dunia 2026 Republik Irlandia vs Portugal, Jumat 14 November 2025
Link live streaming serta jadwal siaran langsung lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa antara Republik Irlandia vs Portugal di Aviva Stadium.
Arief Hadi - Kamis, 13 November 2025
Jadwal Live Streaming Kualifikasi Piala Dunia 2026 Republik Irlandia vs Portugal, Jumat 14 November 2025
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Moldova vs Italia, Live Sebentar Lagi
Nonton siaran langsung Moldova vs Italia dini hari ini! Gli Azzurri wajib menang demi menjaga peluang lolos ke Piala Dunia 2026 zona Eropa.
Johan Kristiandi - Kamis, 13 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Moldova vs Italia, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Inggris vs Serbia, Live Sebentar Lagi
Nonton siaran langsung Inggris vs Serbia dini hari ini! The Three Lions siap lanjutkan rekor sempurna di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa.
Johan Kristiandi - Kamis, 13 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Inggris vs Serbia, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Carlos Eduardo Parreira Jadi Pelatih Baru Madura United
Pelatih anyar Madura United berasal dari Brasil, dan lama berkiprah di Liga Thailand.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 13 November 2025
Carlos Eduardo Parreira Jadi Pelatih Baru Madura United
Lainnya
Tim Renang Indonesia Bawa Pulang 12 Medali dari Islamic Solidarity Games 2025
Adellia dan kawan-kawan menyabet satu medali emas, lima perak, dan enam perunggu dari ISG 2025.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 13 November 2025
Tim Renang Indonesia Bawa Pulang 12 Medali dari Islamic Solidarity Games 2025
Timnas
Promosi, Nova Arianto Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-20?
Timnas Indonesia U-17 dan Nova Arianto bakal membentuk kerangka Timnas Indonesia U-20.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 13 November 2025
Promosi, Nova Arianto Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-20?
Piala Dunia
Ogah Bawa Lima Pemain Nomor 10, Siapa yang Dipilih Thomas Tuchel?
Pelatih Inggris Thomas Tuchel menyatakan tidak akan membawa lima pemain berposisi Nomor 10 ke Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 13 November 2025
Ogah Bawa Lima Pemain Nomor 10, Siapa yang Dipilih Thomas Tuchel?
Ragam
3 Alasan Robert Lewandowski Tidak Perlu Ragu Memilih AC Milan sebagai Pelabuhan Berikutnya
Lewandowski dikaitkan dengan AC Milan! Inilah tiga alasan kuat mengapa sang bomber Barcelona sebaiknya pindah ke San Siro musim depan.
Johan Kristiandi - Kamis, 13 November 2025
3 Alasan Robert Lewandowski Tidak Perlu Ragu Memilih AC Milan sebagai Pelabuhan Berikutnya
Inggris
Mantan Pencari Bakat Ungkap Blunder Terbesar Manchester United
Mantan pencari bakat Manchester United Piotr Sadowski melontarkan kritik kepada mantan majikannya.
Yusuf Abdillah - Kamis, 13 November 2025
Mantan Pencari Bakat Ungkap Blunder Terbesar Manchester United
Bagikan