Belum Menyerah Cari Penyerang Baru, AC Milan Kini Berminat kepada Christopher Nkunku
BolaSkor.com - AC Milan masih berusaha mencari penyerang baru jelang akhir bursa transfer musim panas 2025.
Sebelumnya, Milan sudah hampir mendapatkan Victor Boniface dari Bayer Leverkusen setelah kesepakatan tercapai, tetapi transfer urung terjadi karena Boniface gagal tes medis.
Sementara bidikan lain yakni striker Sporting CP, Conrad Harder, urung terjadi karena Milan menunda transfer dan potensi transfer itu terjadi semakin kecil.
Baca Juga:
AC Milan Mulai Operasi Datangkan Adrien Rabiot
AC Milan dan Inter Punya Kualitas untuk Raih Scudetto
Victor Boniface Gagal Lolos Tes Medis, AC Milan Selangkah Lagi Rekrut Conrad Harder
View this post on Instagram
Il Rossoneri melalui Direktur Olahraga, Igli Tare, masih mencari pemain pada posisi striker mengingat kini hanya mengandalkan Santiago Gimenez sebagai satu-satunya penyerang murni.
Mengalihkan Target ke Christopher Nkunku
Arief Hadi
16.316
Berita Terkait
Isu Cole Palmer Gabung Manchester United Berembus Kencang, Pelatih Chelsea Buka Suara
Superkomputer Prediksi Hasil Napoli vs Chelsea: Peluang Menang The Blues Tembus 40 Persen
Liga Champions: Chelsea Siap Hadapi 'Neraka' di Stadio Diego Armando Maradona
Laga Hidup Mati di Markas Napoli, Antonio Conte Tak Punya Rekor Bagus Lawan Chelsea
Dikontrak Tiga Tahun, Maarten Paes Menuju Ajax Amsterdam
Prediksi dan Statistik Liga Champions Napoli vs Chelsea: Laga Hidup Mati Il Partenopei
7 Fakta Menarik Duel Napoli vs Chelsea: Partenopei Tangguh di Kandang
AC Milan Diragukan Bisa Mengejar Inter Milan
Persija Jakarta dan Alan Cardoso Sepakat Berpisah
AC Milan Berburu Bek Jangkung Milik Bayern Munchen