Belgia 1-0 Inggris: Thomas Meunier Bawa Rode Duivels Unggul pada Babak Pertama

Gol semata wayang Rode Duivels dicetak Thomas Meunier.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 14 Juli 2018
Belgia 1-0 Inggris: Thomas Meunier Bawa Rode Duivels Unggul pada Babak Pertama
Gol Thomas Meunier (FIFA)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Belgia menekuk Inggris 1-0 pada babak pertama dalam laga perebutan tempat ketiga Piala Dunia 2018,di Saint Petersburg Stadium, Sabtu (14/7). Gol semata wayang Rode Duivels dicetak Thomas Meunier.

Belgia gagal melaju ke final setelah dibekuk Prancis 1-0 pada babak semifinal. Sementara itu, Inggris menelan kekalahan 2-1 dari Kroasia meski sempat unggul terlebih dahulu.

Gareth Southgate mengubah taktik dengan menurunkan dua gelandang perebut bola yakni Eric Dier dan Fabian Delph. Hal itu dilakukan untuk meredam gelandang cepat milik Belgia yakni Kevin De Bruyne dan Eden Hazard.

Belgia membuka keunggulan ketika pertandingan baru berjalan empat menit. Umpan terukur Nacer Chadli dari sisi kiri langsung disambar Thomas Meunier dan mengubah skor menjadi 1-0.

Delapan menit berselang, The Three Lions nyaris kembali kebobolan. Beruntung bola hasil sepakan De Bruyne yang berubah arah setelah membentur penggawa Inggris masih bisa ditepis Jordan Pickford.

Inggris memperoleh peluang emas untuk menyamakan kedudukan pada menit ke-24. Sayangnya, Harry Kane gagal mengarahkan bola ke gawang meski telah berdiri bebas di dalam kotak penalti.

Inggris dan Belgia berulang kali melancarkan serangan yang didominasi oleh pergerakan dari sisi sayap. Namun, hingga babak pertama berakhir, tak ada lagi gol yang tercipta.

Susunan pemain

Belgia (3-4-2-1): 1-Thibaut Courtois; 5-Jan Vertonghen, 4-Vincent Kompany, 2-Toby Alderweireld; 6-Axel Witsel, 17-Youri Tielemans, 22-Nacer Chadli (3-Thomas Vermaelen 39'), 15-Thomas Meunier; 7-Kevin De Bruyne, 10-Eden Hazard; 9-Romelu Lukaku

Pelatih: Roberto Martinez

Inggris (3-5-2): 1-Jordan Pickford; 16-Phil Jones, 5-John Stones, 6-Harry Maguire; 12-Kieran Trippier, 21-Ruben Loftus-Cheek, 4-Eric Dier, 17-Fabian Delph, 3-Danny Rose; 10-Raheem Sterling, 9-Harry Kane

Pelatih: Gareth Southgate

Wasit: Alireza Faghani (Iran)

Timnas Belgia Timnas Inggris Piala Dunia 2018 Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.159

Berita Terkait

Spanyol
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Xabi Alonso harus mengakhiri petualangannya bersama Real Madrid lebih cepat dari dugaan. Kekalahan di laga-laga besar hingga final Piala Super Spanyol jadi sorotan. Begini rapor lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Spanyol
Xabi Alonso Kirim Pesan Mengharukan Usai Berpisah dengan Real Madrid
Xabi Alonso menyampaikan pesan emosional usai berpisah dengan Real Madrid. Pelatih asal Spanyol itu mengungkap rasa hormat, terima kasih, dan kebanggaannya.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Xabi Alonso Kirim Pesan Mengharukan Usai Berpisah dengan Real Madrid
Inggris
Breaking News: Michael Carrick Teken Kontrak sebagai Manajer Anyar Manchester United
Michael Carrick dikabarkan telah meneken kontrak sebagai manajer anyar Manchester United. Fabrizio Romano disebut melaporkan kesepakatan hingga akhir musim.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Breaking News: Michael Carrick Teken Kontrak sebagai Manajer Anyar Manchester United
Timnas
Kemiripan Timnas Indonesia dengan Timnas Kanada untuk Modal Lolos Piala Dunia
Asisten pelatih Timnas Indonesia, Cesar Meylan, menilai potensi Skuad Garuda mirip Kanada sebelum lolos Piala Dunia 2022. Ini alasan keyakinannya.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Kemiripan Timnas Indonesia dengan Timnas Kanada untuk Modal Lolos Piala Dunia
Timnas
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
John Herdman membeberkan target jangka pendeknya bersama Timnas Indonesia. Pelatih asal Inggris itu fokus analisis, komunikasi pemain, dan evaluasi kegagalan ke Piala Dunia 2026.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Sudah Hubungi Lebih dari 60 Pemain, John Herdman Ungkap Target Jangka Pendek Bersama Timnas Indonesia
Spanyol
Deretan Pelatih yang Kariernya di Real Madrid Hanya Seumur Jagung: Xabi Alonso Terbaru
Karier pelatih di Real Madrid tak selalu panjang. Dari Camacho hingga Benítez, kini Xabi Alonso masuk daftar pelatih dengan masa jabatan tersingkat di Los Blancos.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Deretan Pelatih yang Kariernya di Real Madrid Hanya Seumur Jagung: Xabi Alonso Terbaru
Italia
Luciano Spalletti: Juventus Belum Selevel dengan Inter Milan dan Napoli
Luciano Spalletti merasa Juventus asuhannya masih belum selevel dengan Inter Milan dan Napoli.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Luciano Spalletti: Juventus Belum Selevel dengan Inter Milan dan Napoli
Timnas
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
John Herdman menyatakan kesiapannya menanggung beban sekaligus harapan tinggi dari suporter Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
Inggris
Siap Hadapi Arsenal, Liam Rosenior Yakin Chelsea Punya Modal untuk Raih Kemenangan
Pelatih baru Chelsea Liam Rosenior yakin sudah memiliki sumber daya untuk meraih kemenangan saat bersiap menjamu Arsenal.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Siap Hadapi Arsenal, Liam Rosenior Yakin Chelsea Punya Modal untuk Raih Kemenangan
Timnas
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, menyebut Liga Indonesia punya potensi menghasilkan pemain terbaik untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
Nonton Persib vs Persija, John Herdman Terpesona dengan Rizky Ridho dan Janji Perhatikan Liga Indonesia
Bagikan