Bek Sayap Persib Susul Febri dan Victor Igbonefo Masuk Timnas Kontra Islandia

Siapa bek sayap kanan Persib Bandung yang dimaksud?
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Selasa, 09 Januari 2018
Bek Sayap Persib Susul Febri dan Victor Igbonefo Masuk Timnas Kontra Islandia
Henhen Herdiana saat memperkuat Persib Bandung. (Persib.co.id)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Timnas Indonesia akan menghadapi Islandia, pada laga uji coba di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Minggu (14/1) mendatang.

Federasi Sepak Bola Indonesia, PSSI belum merilis para pemain yang akan masuk ke dalam Skuat Garuda. Meski begitu, beberapa nama sudah diketahui bakal memperkuat Timnas menghadapi Islandia.

Mereka adalah Hansamu Yama Pranata, Gavin Kwan Adsit, Febri Hariyadi, Victor Igbonefo, Boaz Solossa, Bayu Pradana, dan Lerby Eliandry.

Satu nama lagi yang diketahui masuk Timnas adalah Henhen Herdiana. Bek sayap kanan Persib itu tidak ikut bersama tim Maung Bandung yang bertolak ke Batam untuk melakukan uji coba dan persiapan tim jelang Piala Presiden dan Liga 1 2018 bergulir, dari tanggal 9-13 Januari 2018.

"Achmad Jufriyanto, Tony Sucipto dan I Made Wirawan akan memenuhi panggilan Indonesia Selection untuk menghadapi Islandia, akhir pekan nanti. Sedangkan Victor Igbonefo, Febri Hariyadi, dan Henhen Herdiana juga harus memenuhi panggilan Tim Nasional Indonesia," demikian pernyataan dari Persib.

Persib Bandung Timnas Indonesia Henhen Herdiana Febri Hariyadi Victor igbonefo Timnas islandia Islandia Indonesia Vs Islandia
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.714

Berita Terkait

Timnas
Mantan Asisten Ragu Giovanni van Bronckhorst Mau Terima Pinangan PSSI
Mantan asisten mengomentari kabar Giovanni van Bronckhorst yang disebut menjadi kandidat pelatih Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Mantan Asisten Ragu Giovanni van Bronckhorst Mau Terima Pinangan PSSI
Liga Indonesia
Persib Sudah Tatap Laga Melawan Bangkok United Usai Dikalahkan Lion City
Bojan Hodak mengaku mendapatkan kabar bagus meski timnya dikalahkan Lion City Sailors FC.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Persib Sudah Tatap Laga Melawan Bangkok United Usai Dikalahkan Lion City
Liga Indonesia
Bojan Hodak Murka, Bakal Coret Beberapa Pemain Persib Usai Kalah dari Lion City, Siapa Saja Dia?
Bojan Hodak kesal saat Persib Bandung harus kalah dari Lion City Sailors FC di Singapura.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Bojan Hodak Murka, Bakal Coret Beberapa Pemain Persib Usai Kalah dari Lion City, Siapa Saja Dia?
Timnas
Sumardji Sempat Komunikasi dengan Timur Kapadze
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, sempat menjalin komunikasi dengan Timur Kapadze. Namun, tidak ada pembicaraan soal tawaran melatih Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Sumardji Sempat Komunikasi dengan Timur Kapadze
Timnas
Waketum PSSI Akui Salah Satu Calon Pelatih Timnas Indonesia Berasal dari Belanda
Wakil Ketua Umum PSSI, Zainudin Amali, menyebut calon pelatih Timnas Indonesia mayoritas berasal dari Eropa, termasuk Belanda.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Waketum PSSI Akui Salah Satu Calon Pelatih Timnas Indonesia Berasal dari Belanda
Hasil akhir
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Persib Kalah di Singapura
Persib Bandung harus menerima kekalahan tipis dari Lion City Sailors FC pada ajang AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Persib Kalah di Singapura
Timnas
Dua Exco PSSI Terbang ke Eropa Malam Ini untuk Wawancara Calon Pelatih Timnas Indonesia
PSSI mulai bergerak ke Eropa untuk mewawancara kandidat pelatih Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Rabu, 26 November 2025
Dua Exco PSSI Terbang ke Eropa Malam Ini untuk Wawancara Calon Pelatih Timnas Indonesia
Liga Indonesia
Persib Butuh Hasil Imbang Lawan Lion City untuk ke-16 Besar, Marc Klok: Kita Harus Menang
Hasil imbang cukup membuat Persib Bandung lolos ke-16 besar AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Persib Butuh Hasil Imbang Lawan Lion City untuk ke-16 Besar, Marc Klok: Kita Harus Menang
Jadwal
Link Streaming Lion City Sailors FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 26 November 2025
Hasil imbang cukup membuat Persib Bandung lolos ke-16 besar AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Lion City Sailors FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 26 November 2025
Liga Indonesia
Persib Bandung Incar 3 Poin dari Kandang Lion City Sailors FC
Hasil imbang cukup membuat Persib Bandung lolos ke-16 besar AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Persib Bandung Incar 3 Poin dari Kandang Lion City Sailors FC
Bagikan