Bek Muda Swansea Jadi Rebutan Klub Inggris dan Spanyol


Bek Muda Swansea Jadi Rebutan Klub Inggris dan Spanyol
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Madrid - Penampilan impresif yang ditunjukan bek muda Swansea City Ben Davies, rupa-rupanya mengundang beberapa klub Liga Inggris dan Spanyol untuk memburunya. Arsenal, Manchester City, dan Liverpool diyakini sudah saling sikut untuk mendapatkan bek 20 tahun tersebut.
Ternyata bukan hanya keitga tim tersebut yang kepincut dengan performa ciamik Davies. Atletico Madrid pun siap ikut bersaing bersama City, Liverpool, dan Arsenal untuk mendapatkan tanda tangannya di akhir musim nanti.
Namun, bukan hal mudah bagi keempat klub tersebut untuk membajak Davies dari Liberty Stadium. Pasalnya, manajemen Swansea enggan melepas pemain kelahiran 24 April 1993 tersebut. Sebelumnya The Swans juga menlak tawaran 4 juta Poundsterling dari Fulham untuk memboyong defender Neil taylor.
Keempat klub elit tersebut rupanya tak kehabisan akal untuk menggoda Davies, iming-iming kesempatan main di Liga Champions pun menjadi bumbu pelengkap agar pemain dengan nama lengkap Benjamin Thomas Davies itu. Arsenal, City, Liverpool, dan Atletico Madrid memiliki peluang besar untuk tampil di Liga Champions musim depan. Jika Davies bergabung dengan salah satu tim tersebut, kesempatan tampil di ajang Eropa sangat terbuka lebar
Davies sendiri masuk tim inti Swansea sejak tahun 2012. Bersama The Swans total ia sudah bermain dalam 60 laga dan mencetak 3 gol. Meski masih belia, namanya tetap menjadi pilihan untuk mengisi posisi bek kiri utama, baik saat dilatih Michael Laudrup hingga caretaker Gary Monk.
Posts
11.190
Berita Terkait
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Liverpool: The Reds Tersudut
Prediksi Chelsea vs Liverpool di Premier League 2025/2026, Sabtu 4 Oktober pukul 23.30 WIB. Statistik, kondisi tim, head to head, hingga prediksi skor Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge.
Johan Kristiandi - Sabtu, 04 Oktober 2025

Prediksi
Prediksi dan Statistik Arsenal vs West Ham United: Saatnya The Gunners Balas Dendam
Prediksi Arsenal vs West Ham United di Premier League 2025/2026, Sabtu 4 Oktober. Statistik, head to head, kondisi tim, hingga prediksi skor Arsenal vs West Ham di Emirates Stadium.
Johan Kristiandi - Sabtu, 04 Oktober 2025

Inggris
Lawan Liverpool, Cole Palmer dan 8 Pemain Chelsea Absen Bermain
Enzo Maresca menuturkan Cole Palmer dan tujuh atau delapan pemain Chelsea absen bermain kala menghadapi juara bertahan Premier League, Liverpool.
Arief Hadi - Jumat, 03 Oktober 2025
Inggris
Seperti Darwin Nunez, Florian Wirtz Akan Mendapatkan Dukungan Penuh dari Suporter Liverpool
Florian Wirtz sudah tampil sembilan kali untuk Liverpool tapi performanya belum sesuai banderol besar kala ia direkrut dari Bayer Leverkusen.
Arief Hadi - Jumat, 03 Oktober 2025
Ragam
5 Kemenangan Kandang Terbaik Arsenal atas West Ham United
Arsenal vs West Ham United bukan Derby London terpanas di Inggris, tetapi rivalitas keduanya memiliki kesan tersendiri di benak pikiran fans.
Arief Hadi - Jumat, 03 Oktober 2025

Inggris
Pep Guardiola Cocok Jadi Suksesor Luis de la Fuente di Timnas Spanyol
Legenda Manchester City, David Silva, menilai eks pelatihnya Pep Guardiola cocok melatih timnas Spanyol menggantikan Luis de la Fuente.
Arief Hadi - Jumat, 03 Oktober 2025

Inggris
Thierry Henry Sebut Alasan Arsenal Punya Peluang Besar Raih Trofi Musim Ini
Thierry Henry menilai Arsenal saat ini punya sesuatu yang berbeda dibandingkan musim-musim sebelumnya.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025

Inggris
Alisson Becker Bakal Lewatkan Delapan Laga Penting Liverpool karena Cedera
Kiper Liverpool Alisson Becker dikabarkan tidak bisa bermain selama enam pekan karena cedera.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025

Ragam
7 Klub Terbaik Dunia Versi Opta Analyst per Pertengahan 2025
Opta Analyst merilis klub-klub terbaik dunia terhitung per pertengahan 2025. Apa saja ketujuh klub tersebut?
Arief Hadi - Jumat, 03 Oktober 2025
Inggris
Viktor Gyokeres Diyakini Bisa Cetak 30 atau 40 Gol untuk Arsenal per Musim
Gabriel Martinelli meyakini rekan setimnya di Arsenal, Viktor Gyokeres, dapat mencetak 30 atau 40 gol per musim.
Arief Hadi - Jumat, 03 Oktober 2025
