Beda Alfa Romeo Baru dengan Edisi Sebelumnya

C41 memiliki kesamaan dengan mobil tim di musim sebelumnya yaitu C39.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Selasa, 23 Februari 2021
Beda Alfa Romeo Baru dengan Edisi Sebelumnya
Alfa Romeo C41 (twitter/alfaromeoracing)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Tim Alfa Romeo secara resmi meluncurkan mobil balap baru untuk F1 musim 2021 mendatang. Acara tersebut berlangsung di Warsawa, Polandia pada Senin. Mobil balap F1 tersebut dinamai C41.

Jika dilihat, C41 memiliki kesamaan dengan mobil tim di musim sebelumnya yaitu C39. Namun ada sejumlah perbedaan penting yang ditunjukkan oleh pimpinan tim Alfa Romeo Frederic Vasseur.

Baca Juga:

Fernando Alonso Terlibat Kecelakaan Sepeda di Swiss

Hamilton Teken Kontrak di Mercedes, Kok Hanya Setahun?

"Filosofinya C41 ini sama dengan mobil pendahulunya. Namun tim kami berhasil melakukan sejumlah perubahan dengan aerodinamika yang dibutuhkan terkait aturan baru untuk mengurangi downforce," ujarnya dikutip dari Crash.

Kemudian, perubahan juga terlihat jelas di bagian depan sasis, dimana hidung kendaraan menjadi lebih ramping. Tim Alfa Romeo terlihat mengikuti tren hidung kendaraan lebih ramping seperti yang dilakukan pada sasis mobil balap F1 tim lain.

Meski hampir mirip seperti C39, namun C41 mendapatkan mesin baru dari Ferrari. Ini yang menjadi fokus kerja ektensi tim untuk bisa menyatukan sasis yang bekerja optimal dengan mesinnya.

Tim Alfa Romeo juga tidak mengubah susunan pembalap mereka untuk musim depan. Mereka masih mempercayakan duet antara Kimi Raikkonen dan Antonio Giovinazzi.

Penulis: Alexander Matthew

F1 Alfa Romeo Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.919

Berita Terkait

Italia
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Penyerang baru AC Milan Niclas Fullkrug berharap akan bertahan saat masa peminjamannya dari West Ham United habis.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Rantis atau kendaraan taktis masih digunakan di Indonesia untuk pertandingan Persib vs Persija. Persib akan menjamu Persija di GBLA, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Persebaya Surabaya akan menjamu Malut United di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (10/1). Ini adalah debut Bernardo Tavares sebagai pelatih Persebaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Inggris
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United menjadi sebuah keputusan yang sulit diterima oleh Amad Diallo.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Liga Indonesia
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Kapten Pelita Jaya Jakarta, Andakara Prastawa, memprediksi Persija Jakarta mampu mengalahkan Persib Bandung di kandangnya dengan skor tipis.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Liga Indonesia
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Ribuan The Jakmania menyambangi sesi latihan Persija di Depok pada Jumat (9/1). Kedatangan mereka untuk memberikan dukungan jelang duel Persib vs Persija.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Inggris
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Chelsea akan memulai era baru di bawah pelatih baru Liam Rosenior saat bertandang ke Charlton Athletic pada laga putaran ketiga Piala FA.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Liga Indonesia
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Bruno Tubarao menceritakan pengalamannya ketika menjalani laga derbi di Brasil, tepatnya saat membela Ceara SC.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Lainnya
Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-0, Bandung bjb Tandamata Awali Proliga 2026 dengan Meyakinkan
Bandung bjb Tandamata mengawali ProIiga 2026 dengan manis usai menumbangkan Jakarta Livin Mandiri.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-0, Bandung bjb Tandamata Awali Proliga 2026 dengan Meyakinkan
Bagikan