Becamex Binh Duong 1-0 PSM Makassar: Juku Eja Gagal Maksimalkan Keuntungan

PSM Makassar wajib menang selisih dua gol di Pakansari, untuk lolos ke final zona ASEAN.
Frengky AruanFrengky Aruan - Rabu, 19 Juni 2019
Becamex Binh Duong 1-0 PSM Makassar: Juku Eja Gagal Maksimalkan Keuntungan
Partai Binh Duong Vs PSM Makassar. (Twitter PSM)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - PSM Makassar menelan kekalahan 0-1 di leg pertama semifinal zona ASEAN Piala AFC 2019 saat dijamu Becamex Binh Duong di Stadion Go Dau, Rabu (19/6).

PSM Makassar memulai laga dengan berusaha mencari celah. Pun dengan tuan rumah. Peluang sulit didapatkan untuk bisa mencetak gol.

Pada menit ke-27, tuan rumah Binh Duong mencoba melalui tendangan bebas Nguyen Anh Duc. Bola hasil sepakannya menyamping gawang Juku Eja.

PSM Makassar melepaskan percobaan lewat Guy Junior. Tapi bola sepakan pada menit ke-31 tak menemui sasaran. Skor 0-0 tak berubah hingga babak pertama berakhir.

Baca Juga:

Lawan PSM Ditunda, Arema FC Gelar TC dan Uji Coba di Malang

Lini Pertahanan Jadi Perhatian Serius Arema FC Jelang Dijamu PSM Makassar

Peluang PSM juga gagal pada menit ke-48. Skuat asuhan Darije Kalezic diuntungkan dengan keluarnya Nguyen Trung Tin. Penggawa Binh Duong mendapat kartu kuning kedua usai melanggar Rasyid Bakri.

PSM sulit memanfaatkan. Ancaman diperoleh PSM pada menit ke-63 melalui tendangan bebas Le Tan Tai. Gol ditolak melalui halauan Rivky Mokodompit.

PSM Makassar harus kebobolan pada menit ke-80. Pemain pengganti Binh Duong Nguyen Tien Linh mencetak gol dengan sundulan.

Pelatih PSM, Darije Kalezic memasukkan Eero Markkanen di sisa pertandingan. Namun hingga laga berakhir, Juku Eja tak mampu mencetak gol.

PSM Makassar akan gantian menjamu Becamex Binh Duong pada 26 Juni di Stadion Pakansari, Bogor. Jika unggul secara agregat, PSM lolos ke final zona ASEAN bertemu pemenang antara Ceres-Negros dengan Hanoi FC.

Susunan Pemain

Binh Duong: Tran Duc Cuong, Nguyen Trung Tin, Rabo Ali, Nguyen Thanh Long, Ho Tan Tai, Nguyen Trong Huy, Le Tan Tai, Victor Mansaray, To Van Hu, Wander Luiz, Nguyen Anh Duc

PSM Makassar: Rivky Mokodompit, Taufik Hidayat, Abdul Rahman, Aaron Evans, Asnawi Mangkualam, Rizky Pellu, Marc Klok, Rasyid Bakri, Willem Jan Pluim, Zulham Zamrun, Guy Junior

Piala AFC Psm makassar Becamex Binh Duong Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung Chelsea vs Arsenal di semifinal Piala Liga Inggris malam ini. Kickoff dini hari WIB, link live streaming resmi, prediksi susunan pemain, dan rekor pertemuan terbaru.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Persija Jakarta masih percaya diri untuk bisa menjadi juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jordi Amat dan Maxwell Souza Jamin Persija Jadi Lebih Kuat Usai Kalah dari Persib
Timnas
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Erick Thohir tidak akan intervensi John Herdman dalam pemilihan pemain untuk Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Era Baru Timnas Indonesia, Erick Thohir Ajak Semua Pihak Bersatu Dukung John Herdman
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albacete vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Simak jadwal siaran langsung Albacete vs Real Madrid di Copa del Rey. Cek jam tayang, informasi live streaming, dan detail pertandingan terbaru di sini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albacete vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
Italia
Lapangan Como vs AC Milan Diperlebar 1 Meter
Menjelang laga tunda Serie A antara Como dan AC Milan, isu pelebaran lapangan di Stadio Giuseppe Sinigaglia mencuri perhatian. Benarkah strategi ini bisa memengaruhi permainan Rossoneri?
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Lapangan Como vs AC Milan Diperlebar 1 Meter
Italia
Inter Milan Rekrut Bek Tengah Asal Kroasia yang Baru Berusia 18 Tahun
Inter Milan dikabarkan hampir mengamankan bek tengah muda asal Kroasia dari Hajduk Split. Fabrizio Romano mengungkap nilai transfer, rencana peminjaman, hingga masa depan sang pemain di Nerazzurri.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Inter Milan Rekrut Bek Tengah Asal Kroasia yang Baru Berusia 18 Tahun
Inggris
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
Arsenal menghadapi sejumlah tanda tanya jelang bertandang ke Stamford Bridge untuk menghadapi Chelsea. Kondisi skuad dan keputusan Mikel Arteta jadi sorotan jelang laga krusial ini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Kabar Terbaru Skuad Arsenal Jelang Bertamu ke Markas Chelsea: Banyak Pemain Meragukan
Timnas
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, siap mendengarkan masukan dari berbagai pihak.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Inggris
Cukup Satu Alasan untuk Mencoret Xabi Alonso dari Daftar Kandidat Manajer Manchester United
Xabi Alonso dikaitkan dengan Manchester United. Namun, ada satu faktor krusial yang membuat eks pelatih Leverkusen dinilai berisiko menangani Setan Merah.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Cukup Satu Alasan untuk Mencoret Xabi Alonso dari Daftar Kandidat Manajer Manchester United
Timnas
Bentrok dengan Pramusim Tim Eropa, Piala AFF 2026 Jadi Kesempatan Pemain Pelapis Timnas Indonesia
Piala AFF 2026 berlangsung pada 24 Juli-26 Agustus mendatang. Jadwal yang bentrok dengan agenda pramusim tim Eropa membuat Herdman kesulitan membawa tim utama.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Bentrok dengan Pramusim Tim Eropa, Piala AFF 2026 Jadi Kesempatan Pemain Pelapis Timnas Indonesia
Bagikan