Bebas dari Sanksi UEFA, Manchester City Langsung Bidik Dua Pemain Sekaligus

Manchester City dikabarkan mengincar Nathan Ake dan Ferran Torres.
Arief HadiArief Hadi - Selasa, 21 Juli 2020
Bebas dari Sanksi UEFA, Manchester City Langsung Bidik Dua Pemain Sekaligus
Manchester City (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Berkat kemenangan dari banding yang dilakukan Manchester City kepada CAS terkait sanksi UEFA karena pelanggaran FFP (Financial Fair Play), The Citizens bisa bermain di dua kompetisi Eropa selama dua tahun ke depan dan denda 10 juta euro.

Alhasil City besutan Pep Guardiola kini bisa sepenuhnya fokus menyelesaikan musim sebaik mungkin di Premier League plus Liga Champions melawan Real Madrid. Selain itu City juga bisa lebih leluasa bergerak di bursa transfer musim panas.

Usai gagal mempertahankan titel Premier League tiga kali beruntun dan kalah dari Liverpool, Man City membidik sejumlah nama untuk memperkuat tim. Dikutip dari Goal kedua nama yang dihubungkan dengan City adalah Ferran Torres (Valencia) dan Nathan Ake (Bournemouth).

Baca Juga:

Langkah Mengejutkan Manchester City di Bursa Transfer: Berusaha Gaet Alexis Sanchez

Dikalahkan Arsenal, Pep Guardiola: Manchester City Juga Manusia

Manchester City Usik Rencana Barcelona Datangkan Lautaro Martinez

Nathan Ake

Ferran Torres berposisi sebagai penyerang sayap dan diincar untuk menggantikan Leroy Sane yang pergi ke Bayern Munchen. Sementara Ake bek tengah yang bisa jadi pelapis di lini belakang tim yang rapuh musim ini.

Ferran Torres

Kurangnya stok bek tengah Man City bisa dilihat ketika Aymeric Laporte cedera. Apalagi Nicolas Otamendi dan John Stones juga bermain inkonsisten hingga Guardiola memainkan Fernandinho yang notabene gelandang bertahan jadi bek tengah.

Pep Guardiola juga tidak menutup kemungkinan adanya kedatangan pemain baru di Man City musim depan. Akan tapi itu bergantung kepada situasi dan kondisi klub.

"Itu (pemain baru) tergantung pada para pemain yang akan kami miliki musim depan, itu tergantung pada kualitas masing-masing mengenai bagaimana kami beradaptasi dengan cara kita menyerang dan bertahan," tutur Guardiola.

“Pemain baru mungkin bisa datang atau mungkin tidak, itu tidak akan mengubah kesegaran tim sepenuhnya. Setiap orang harus segar - bukan hanya satu atau mungkin tidak satu atau dua atau tiga atau 10 atau (rekrutan baru) - kami semua harus menyegarkan pikiran dan tubuh dan keinginan untuk terus kompetitif di semua kompetisi."

"Jika Anda membawa delapan atau sembilan pemain, yang tidak mungkin, Anda banyak berubah, mentalitas atau kesegaran atau cara Anda ingin bermain. Tetapi saya pikir 80 persen atau 85 persen atau 90 persen tim akan sama sehingga tergantung pada orang-orang yang ada di sini," pungkas dia.

Breaking News Manchester City Pep Guardiola
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.753

Berita Terkait

Inggris
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Pep Guardiola akan melakoni laga ke-1.000 dalam keriernya sebagai pelatih saat mendampingi Manchester City menghadapi Liverpool di Etihad Stadium, Minggu (9/11) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Jadwal
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
AC Milan akan menghadapi Parma pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026 di Stadion Ennio Tardini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Persija Jakarta mencatatkan empat kemenangan beruntun usai menumbangkan Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Malang, Sabtu (8/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Live Sebentar Lagi
Big match Premier League! Tottenham menjamu Manchester United malam ini di Tottenham Hotspur Stadium. Spurs dan Setan Merah sama-sama incar tiga poin penting. Jangan lewatkan, cek link streaming resmi di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Link Streaming Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta di Super League 2025/2026 Sabtu 8 November 2025, Live Sebentar Lagi
Persis Solo menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (8/11) pukul 19.00 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta di Super League 2025/2026 Sabtu 8 November 2025, Live Sebentar Lagi
Inggris
Keputusan Gabung Manchester United Dipertanyakan, Leny Yoro Menyesal Tolak Real Madrid?
Pada bursa transfer musim panas 2024, Leny Yoro merupakan menjadi pemain yang laris diminati banyak klub top Eropa.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Keputusan Gabung Manchester United Dipertanyakan, Leny Yoro Menyesal Tolak Real Madrid?
Inggris
Untuk Jaga Asa Juara, Szoboszlai Meminta Liverpool Jaga Semangat Juang Tak Kenal Lelah
Dominik Szoboszlai meminta rekan-rekan setimnya mempertahankan semangat juang mereka jika ingin mempertahankan gelar Premier League.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Untuk Jaga Asa Juara, Szoboszlai Meminta Liverpool Jaga Semangat Juang Tak Kenal Lelah
Inggris
Jelang Laga Ke-1.000, Pep Guardiola Rindukan Jurgen Klopp
Pep Guardiola akan menjalani laga ke-1.000 dalam kariernya sebagai pelatih saat Manchester City menjamu Liverpool di Premier League.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Jelang Laga Ke-1.000, Pep Guardiola Rindukan Jurgen Klopp
Ragam
3 Alasan Liverpool Akan Membungkam Manchester City di Etihad Stadium
Liverpool akan menantang Manchester City di Etihad Stadium pada lanjutan Premier League 2025/2026. Meski dianggap underdog, The Reds punya tiga alasan kuat untuk pulang dengan tiga poin. Simak alasannya di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
3 Alasan Liverpool Akan Membungkam Manchester City di Etihad Stadium
Liga Indonesia
Link Streaming Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Live Sebentar Lagi
Informasi mengenai link streaming Arema FC vs Persija Jakarta dapat disimak melalui artikel ini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Live Sebentar Lagi
Bagikan