Bayern Munchen Siap Terapkan Strategi Anti-Messi kepada Kylian Mbappe

Bayern Munchen berhasil membuat Lionel Messi tidak berkutik saat membantai Barcelona dengan skorn 8-2 di perempat final.
Taufik HidayatTaufik Hidayat - Sabtu, 22 Agustus 2020
Bayern Munchen Siap Terapkan Strategi Anti-Messi kepada Kylian Mbappe
Kylian Mbappe (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bayern Munchen nampak menyiapkan rencana khusus saat berhadapan dengan Paris Saint-Germain (PSG) pada final Liga Champions 2019-2020 di Estadio da Luz, Senin (24/8) dini hari WIB. Salah satunya yaitu menerapkan strategi anti-Messi kepada Kylian Mbappe.

Munchen nampaknya sadar betul pengaruh Mbappe terhadap ketajaman PSG. Meredam kemampuannya tentu akan membuat tugas lini belakang untuk tak kebobolan menjadi lebih mudah.

Strategi anti-Messi yang akan diterapkan Munchen dibocorkan oleh Kingsley Coman. Ia sudah memberikan informasi kepada staf pelatih terkaiit kelebihan dan kekurangan Mbappe.

Baca Juga:

Prediksi Adu Cepat Alphonso Davies Vs Kylian Mbappe

PSG Vs Bayern Munchen: Les Parisiens Lebih Berkuasa

PSG Lebih Terbebani ketimbang Bayern Munchen di Final Liga Champions

Kingsley Coman

"Saya telah bermain dengannya beberapa kali, jadi saya akan mencoba memberikan saran yang bisa saya berikan. Ada juga video dan instruksi dari para pelatih," kata Coman dilansir dari Goal.

"Dengan semua ini, kami akan berusaha menghentikannya."

Coman memang sedikit banyak tahu kemampuan Mbappe. Keduanya merupakan rekan setim kala membela Timnas Prancis.

"Dia adalah pemain menyerang yang banyak menciptakan. Seperti saat kami melawan Lionel Messi, kami harus berharap dia menunjukkan penampilan terburuknya," tambahnya.

“Kami akan mencoba untuk menempatkan Mbappe di bawah tekanan dan memastikan dia menyentuh bola sesedikit mungkin."

Strategi anti-Messo terbukti ampuh saat Munchen menghancurkan Barcelona dengan skor 8-2. La Pulga benar-benar tidak diberi kesempatan menunjukkan sihirnya.

Meski begitu, Coman sadar PSG bukan hanya Mbappe. Ia juga memberikan perhatian khusus kepada Neymar dan Angel Di Maria.

Pertemuan Munchen kontra PSG memang menjanjikan duel menarik. Kedua tim punya peluang yang sama besar untuk keluar sebagai juara.

Kylian Mbappe Paris Saint-Germain Bayern munchen Kingsley Coman Liga Champions Breaking News
Ditulis Oleh

Taufik Hidayat

Agen rahasia yang menyamar jadi kuli tinta.
Posts

6.514

Berita Terkait

Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Liga Indonesia
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dikabarkan bakal bergabung ke Persija Jakarta setelah berpisah dengan Borneo FC Samarinda.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Bagikan