Bayern Munchen Bantah Banderol Robert Lewandowski Rp3,2 Triliun

Bayern Munchen tak berniat melego Robert Lewandowski.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 11 Juni 2018
Bayern Munchen Bantah Banderol Robert Lewandowski Rp3,2 Triliun
Penyerang Bayern Munchen, Robert Lewandowski. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Presiden Bayern Munchen, Uli Hoeness, menampik kabar yang menyebutkan FC Hollywood telah membanderol harga 200 juta euro atau Rp3,2 triliun bagi klub yang berminat menggaet Robert Lewandowski. Hoeness menegaskan, Lewandowski tak berada dalam daftar jual Bayern Munchen.

Masa depan Robert Lewandowski sudah menjadi topik perbincangan belakangan ini. Sejumlah media mengabarkan, penyerang asal Polandia tersebut menjadi incaran Real Madrid untuk menggantikan posisi Karim Benzema yang mulai tumpul.

Pada sisi lain, Lewandowski dikabarkan tidak keberatan untuk berseragam Real Madrid pada musim depan. Apalagi El Real adalah klub impian sang pemain ketika kecil.

Indikasi kepergian Lewandowski kian diperkuat setelah sang agen secara gamblang mengatakan Lewandowski ingin mencoba tantangan baru.

Kendati demikian, niat Lewandowski untuk berganti klub tak mendapat restu dari Bayern Munchen. Sebab, eks Borussia Dortmund itu dinilai masih dapat menjadi ujung tombak andalan pada musim depan.

"Banderol harga 200 juta euro adalah omong kosong. Lewandowski tidak dijual dan akan bermain bersama kami pada musim depan. Saya telah mengatakan semuanya tentang itu," ungkap Hoeness seperti dilansir Sky Sport.

Saat ini, Robert Lewandowski masih terikat kontrak hingga akhir Juni 2021. Adapun pada musim ini, sang pemain mengemas 41 gol di berbagai ajang.

FC Bayern Munchen Robert Lewandowski Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.287

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Layvin Kurzawa dan Eliano Reijnders memiliki posisi yang sama.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Jadwal
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib saat ini memuncaki klasemen sementara dengan 41 poin dari 18 laga.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Persib Bandung kalah dari Persis Solo pada pertemuan Liga 1 musim lalu.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Liga Indonesia
Jelang Hadapi Persib, Persis Solo Resmikan Eks Bomber Timnas Brasil U-23
Persis Solo juga merekrut striker asal Ukraina.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Jelang Hadapi Persib, Persis Solo Resmikan Eks Bomber Timnas Brasil U-23
Liga Indonesia
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Sebelumnya, sang gelandang dipinjamkan Persib Bandung ke Bhayangkara FC.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Liga Indonesia
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Tim berjulukkan Mutiara Hitam itu kini berada di posisi pertama dengan mempunyai 37 poin, usai kalahkan Persiku.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Lainnya
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Bandung bjb Tandamata akan memulai putaran kedua Proliga 2026 dengan menghadapi Jakarta Pertamina Energi, Minggu (1/2).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Liga Indonesia
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Persija Jakarta sukses merebut tiga poin dari Persita Tangerang pada laga pekan ke-19 Super League 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Liga Indonesia
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Kelompok suporter Persija Jakarta, The Jakmania, terlihat hadir dalam laga kontra Persita Tangerang di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Berita
Tanpa Influencer, 26 Warriors Siap Panaskan Prime Kumite Championship 3 di Jakarta
Prime Kumite Championship 3 digelar di GOR Soemantri Brodjonegoro, Jakarta, Minggu (1/2). Total, ada 13 laga yang digelar.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Tanpa Influencer, 26 Warriors Siap Panaskan Prime Kumite Championship 3 di Jakarta
Bagikan