LaLiga
Batalkan Niat Rekrut Julian Alvarez, Barcelona Fokus Kejar Dusan Vlahovic
BolaSkor.com - Barcelona dikabarkan mengalihkan target dari Julian Alvarez kepada penyerang Juventus, Dusan Vlahovic. Satu di antara alasannya adalah faktor ekonomi.
Barcelona mencari striker anyar untuk didatangkan pada jendela transfer musim panas mendatang.
Baca Juga:
Pemain Barcelona Mulai Khawatir dengan Tindak Tanduk Lamine Yamal
Kesabaran Ada Batasnya, Barcelona Murka dengan Ulah Lamine Yamal Belakangan Ini
Real Madrid 2-1 Barcelona: Lebih dari Sekedar Kemenangan untuk Los Blancos
View this post on Instagram
Maklum, Barcelona menilai Robert Lewandowski sudah tidak maksimal seiring usia yang terus bertambah.
Bahkan, Barca diprediksi tidak akan memperpanjang kontrak penyerang asal Polandia itu.
Barcelona Melirik Julian Alvarez
Awalnya, Barcelona menargetkan mesin gedor Atletico Madrid, Julian Alvarez.
Penyerang asal Argentina itu dikabarkan tidak terlalu kerasan bermain bersama Los Rojiblancos.
Apalagi, ia juga punya hubungan yang tidak harmonis dengan Diego Simeone.
Namun, pada akhirnya Barcelona menarik diri karena harga Alvarez terlalu tinggi.
Barcelona Serius Berburu Dusan Vlahovic
Johan Kristiandi
18.136
Berita Terkait
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat