Batal ke Thailand, Persib Libur Lagi
Batal ke Thailand, Persib Libur Lagi
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Bandung - Pelatih Persib Bandung Djadjang Nurdjaman tetap bersabar menerima kenyataan bahwa tim besutannya lagi-lagi batal terbang ke Thailand guna melakoni laga persahabatan melawan Police United.
Dituturkan Djadjang, pembatalan pertandingan persahabatan didapat dari promotor pada Senin (28/4) petang. Sebelumnya, skuat Persib sudah mengagendakan bertolak dari Bandung Selasa (29/4), untuk melakukan laga eksibisi di Thailand, Rabu (30/4).
Masih menurut Djadjang, dari informasi yang dia dapatkan dari pihak promotor, alasan batalnya pertandingan dikarenakan Police United tidak bisa kembali ke kandangnya dengan tepat waktu, lantaran kehabisan tiket pesawat setelah bertandang ke Phuket.
"Sore baru dapat kabarnya, kata promotor batal dari sananya Police main di Phuket, jadi katanya tidak dapet tiket pulang dari Phuket, habis karena akhir pekan, padahal bilang udah deal udah kontrak," kata Djadjang.
Atas pembatalan ini, Djadjang tidak bisa berbuat banyak, sebagai langkah selanjutnya, dia meliburkan anak asuhnya hingga Rabu (30/4).
"Ya mau bilang apa, kita batal ga jadi berangkat ya kita libur aja latihan, dan baru latihan lagi Kamis (1/5)," tandasnya.
Posts
11.190
Berita Terkait
Liga Indonesia
Persib Sudah Tatap Laga Melawan Bangkok United Usai Dikalahkan Lion City
Bojan Hodak mengaku mendapatkan kabar bagus meski timnya dikalahkan Lion City Sailors FC.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Liga Indonesia
Bojan Hodak Murka, Bakal Coret Beberapa Pemain Persib Usai Kalah dari Lion City, Siapa Saja Dia?
Bojan Hodak kesal saat Persib Bandung harus kalah dari Lion City Sailors FC di Singapura.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Hasil akhir
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Persib Kalah di Singapura
Persib Bandung harus menerima kekalahan tipis dari Lion City Sailors FC pada ajang AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Liga Indonesia
Persib Butuh Hasil Imbang Lawan Lion City untuk ke-16 Besar, Marc Klok: Kita Harus Menang
Hasil imbang cukup membuat Persib Bandung lolos ke-16 besar AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Jadwal
Link Streaming Lion City Sailors FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 26 November 2025
Hasil imbang cukup membuat Persib Bandung lolos ke-16 besar AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Liga Indonesia
Persib Bandung Incar 3 Poin dari Kandang Lion City Sailors FC
Hasil imbang cukup membuat Persib Bandung lolos ke-16 besar AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Lion City Sailors FC vs Persib Bandung di ACL Two 2025/2026 26 November 2025
Maung Bandung dijamu wakil Singapura, Lion City Sailors FC di Bishan Stadium, Rabu (26/11) pukul 19.15 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Timnas
Thom Haye Tuding Ada Pihak yang Bikin Kacau Usai Timnas Indonesia Gagal ke Piala Dunia 2026
Thom Haye menuding ada berbagai pihak yang membuat kekacauan usai Timnas Indonesia gagal ke Piala Dunia 2026.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Liga Indonesia
Sembuh DBD, Federico Barba Sudah Latihan bersama Persib
Kini, pemain yang pernah membela Como 1907 di Liga Italia ini pun sudah ikut berlatih bersama Persib Bandung.
Tengku Sufiyanto - Senin, 24 November 2025
Liga Indonesia
Persib vs Lion City, Bobotoh Harus Baca Peraturan Ini jika Ingin Away Day
Maung Bandung bakal bertandang menghadapi tuan rumah Lion City Sailors di Bishan Stadium, Singapura, markas Sailors, Rabu (26/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 24 November 2025