Batal ke Palembang karena Kendala Izin, Ronaldinho akan ke Jakarta
BolaSkor.com - Megabintang Ronaldinho tadinya dijadwalkan hadir di Palembang 30 Maret. Dia akan melakukan coaching clinic pada 55 anak terbaik asal Sumatra Selatan (Sumsel).
Selain itu, mantan gelandang Barcelona ini juga dijadwalkan melawan Sumsel Selection di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang.
Akan tetapi kabar terbaru, pihak panitia yang sudah menggurus perizinan sejak Januari lalu, tak kunjung membuah hasil. Sampai batas waktu terakhir bagi panitia, 18 Maret, izin tak juga didapat. Alhasil, panitia terpaksa memindahkan acara Ronaldinho ke stadion lain.
Baca Juga:
Ronaldinho dengan Presiden Jokowi akan Main Bola Bareng
Ronaldo Tidak Jadi, Ronaldinho Meriahkan Turnamen di Palembang pada Maret 2019
Ketua Panitia Penyelenggara AN Cup, Eddy Sofyan, tak bisa menutupi ke kecewaannya atas hal ini. Eddy mengatakan, PT JSC dan pemerintah setempat yang tidak memberikan izin ke panitia tanpa alasan yang jelas.
Padahal panitia sudah beberapa bulan mengajukan permohonan penggunaan venue di Jakabaring untuk pelaksanaan pembinaan olahraga bagi anak berbakat di Sumsel. Ke depan, bisa jadi panitia akan memindahkan coaching clinic ke Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) di Jakarta, termasuk meet and greet dengan Ronaldinho.
"Kita sudah koordinasi dengan Pak Alex selaku pembina AN Cup, kami pun bakal langsung bicara dengan Ronaldinho dan agen soal ini," ucapnya. (Laporan Kontributor Dzakira/Palembang)
Tengku Sufiyanto
17.870
Berita Terkait
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Hasil Malaysia Open 2026: Jojo dan Fajar/Fikri Terhenti di Semifinal
Bandung bjb Tandamata Usung Target Kalahkan Jakarta Popsivo Polwan demi Jadi Penguasa Series Pontianak
Persib vs Persija, Marc Klok: Anggap Pertandingan Harga Diri dan Singgung Kepindahan Luis Figo
Persib vs Persija, Bojan Hodak Pertanyakan Selalu Menggunakan Wasit Asing di Bandung
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija