Barcelona Unbeaten di 38 Laga Beruntun La Liga, Valverde Tidak Lupa Puji Enrique

Ernesto Valverde turut memuji Luis Enrique pasca Barcelona memecahkan rekor unbeaten 38 kali beruntun di La Liga.
Arief HadiArief Hadi - Senin, 09 April 2018
Barcelona Unbeaten di 38 Laga Beruntun La Liga, Valverde Tidak Lupa Puji Enrique
Ernesto Valverde memuji peran Luis Enrique dalam rekor unbeaten 38 laga La Liga Barcelona (Getty Images)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Barcelona menjaga rekor mulus mereka musim ini di La Liga. Berkat kemenangan 3-1 atas Leganes di jornada 31 La Liga, Barca kini menjalani 38 laga beruntun di La Liga, dari musim lalu hingga saat ini, tanpa pernah kalah.

Barca memenangi laga melawan Leganes melalui hattrick megabintang asal Argentina, La Pulga. Rekor unbeaten 38 laga beruntun La Liga itu pun menyamai pencapaian Real Sociedad pada medio 1979-1980. Akumulasi rekor Barca itu sudah dicapai dari musim lalu, di tujuh laga terakhir Luis Enrique melatih klub, dan sisanya di 31 laga musim ini.

Ernesto Valverde, pelatih Barca, tidak mengklaim seluruh pujian untuk dirinya dan turut memuji andil Enrique. Ia juga mengakui, rekor ini merupakan hasil kerja keras para pemain Barcelona sepanjang musim.

"Kami telah menyamai rekor sepanjang masa dan fakta itu menjadi gairah yang spesial bagi saya. Tidak mudah memecahkan rekor yang sudah bertahan dengan sangat lama. Tapi, ini bukan hanya rekor saya. Ini juga milik Luis Enrique dan semuanya yang bermain untuk tim di musim lalu," ucap Enrique, diberitakan Sky Sports, Minggu (8/4).

"Rekor ini milik semuanya yang sudah dilanjutkan hingga musim ini. Sungguh sulit mencapainya. Ini rekor bersejarah dan sudah bertahan lama selama bertahun-tahun, yang menunjukkan level kompetitif dari tim," sambung eks pelatih Athletic Bilbao.

Berkat tambahan tiga poin tersebut, Barca saat ini terpaut 12 poin dengan Atletico Madrid yang ada di urutan dua klasemen La Liga. Atletico baru akan memainkan Derby Madrid melawan Real Madrid malam ini pukul 21.15 WIB.

Selain Valverde, Gerard Pique, juga memuji rekor unbeaten Barca dan kenyamanan timnya duduk di singgasana puncak La Liga 2017/18.

"Hal terpenting adalah kami masih nyaman duduk di puncak klasemen. Rekor unbeaten sepanjang masa merupakan hasil dari perjalanan musim yang sangat benar sejauh ini," imbuh Pique.

FC Barcelona Ernesto Valverde Luis enrique La Liga Spanyol
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.195

Berita Terkait

Spanyol
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Pemecatan Ruben Amorim disinyalir tak mengubah niatan Marcus Rashford untuk bertahan di Barcelona, enggan kembali ke Manchester United.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Meski Ruben Amorim Dipecat, Marcus Rashford Betah di Barcelona dan Enggan Kembali ke Manchester United
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: El Clasico, Hansi Flick Pamer Dominasi Barcelona
Hansi Flick, pelatih Barcelona, memamerkan rekor bagus klub atas Real Madrid jelang final Piala Super Spanyol bertajuk El Clasico.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: El Clasico, Hansi Flick Pamer Dominasi Barcelona
Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Spanyol
Piala Super Spanyol: El Clasico di Final, Real Madrid Usung Misi Balas Dendam
Ditegaskan oleh kiper Real Madrid, Thibaut Courtouis, timnya lapar untuk melakukan balas dendam kepada Barcelona di final Piala Super Spanyol.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Piala Super Spanyol: El Clasico di Final, Real Madrid Usung Misi Balas Dendam
Hasil akhir
Hasil Piala Super Spanyol: Real Madrid Menang, Pastikan El Clasico di Final
Real Madrid mengalahkan rival sekota, Atletico Madrid, dengan skor 2-1 di semifinal Piala Super Spanyol dan akan melawan Barcelona di final.
Arief Hadi - Jumat, 09 Januari 2026
Hasil Piala Super Spanyol: Real Madrid Menang, Pastikan El Clasico di Final
Spanyol
Piala Super Spanyol: Barcelona Lolos ke Final, Nantikan El Clasico
FC Barcelona selangkah lagi untuk mempertahankan titel Piala Super Spanyol usai menang 5-0 atas Athletic Club di semifinal.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Piala Super Spanyol: Barcelona Lolos ke Final, Nantikan El Clasico
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan Menang, Barcelona ke Final Piala Super Spanyol
Hasil pertandingan pada Kamis (08/01) dini hari WIB melibatkan Inter Milan dan Barcelona di dua ajang berbeda.
Arief Hadi - Kamis, 08 Januari 2026
Hasil Pertandingan: Inter Milan Menang, Barcelona ke Final Piala Super Spanyol
Spanyol
Tinggalkan Al-Hilal, Full-Back Timnas Portugal Kembali ke Barcelona
FC Barcelona mendatangkan rekrutan pertama pada bursa transfer musim dingin 2026. Dia adalah full-back timnas Portugal, Joao Cancelo.
Arief Hadi - Selasa, 06 Januari 2026
Tinggalkan Al-Hilal, Full-Back Timnas Portugal Kembali ke Barcelona
Spanyol
Disoraki Penonton di Derbi Barceloni, Joan Garcia Tampil Impresif dan Barcelona Menang
Barcelona menang di pekan 18 LaLiga kontra Espanyol (2-0) di Derbi Barcelona. Dan eks kiper Espanyol, Joan Garcia, tampil impresif meski disoraki penonton.
Arief Hadi - Minggu, 04 Januari 2026
Disoraki Penonton di Derbi Barceloni, Joan Garcia Tampil Impresif dan Barcelona Menang
Prancis
Globe Soccer Awards: Lamine Yamal Penyerang Terbaik, Ousmane Dembele Tutup 2025 dengan hat-trick Penghargaan
Globe Soccer Awards 2025 berlangsung di Dubai, Uni Emirat Arab, dengan penghargaan puncak dimenangi penyerang Paris Saint-Germain (PSG), Ousmane Dembele.
Arief Hadi - Senin, 29 Desember 2025
Globe Soccer Awards: Lamine Yamal Penyerang Terbaik, Ousmane Dembele Tutup 2025 dengan hat-trick Penghargaan
Bagikan