Barcelona Punya Banyak Bek, Ronald Araujo Diisukan Hengkang

Barcelona punya banyak bek menurut Deco, dan Ronald Araujo diisukan hengkang, terkait hal tersebut Hansi Flick angkat bicara.
Arief HadiArief Hadi - Rabu, 30 Juli 2025
Barcelona Punya Banyak Bek, Ronald Araujo Diisukan Hengkang
Ronald Araujo (Barca Blaugranes)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bursa transfer musim panas 2025 memasuki akhir di bulan Juli, sementara liga-liga top Eropa akan bergulir kembali pada Agustus.

Bagi pelatih-pelatih klub, idealnya mereka memiliki skuad yang utuh, tidak ada perubahan lagi baik itu untuk pemain masuk atau keluar, tidak terkecuali Barcelona.

Masih memiliki kesulitan dari sisi pendaftaran pemain di LaLiga, mengingat krisis finansial belum berakhir, Barcelona terbatas dalam urusan merekrut pemain.

Blaugrana baru merekrut Joan Garcia, Roony Bardghji, dan Marcus Rashford.

Baca Juga:

Marcus Rashford Disarankan Beradaptasi dengan Budaya Setempat di Barcelona

Selebrasi Gol ala One Piece Rekrutan Baru Barcelona, Roony Bardghji

Hasil Laga Pramusim: Barcelona Menang Telak di Jepang, Arsenal Kalahkan Newcastle United

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Di satu sisi, penjualan berpotensi terjadi, khususnya di area lini belakang setelah Deco, Direktur Olahraga Barcelona, angkat bicara.

"Kami punya lima bek tengah, dan salah satu dari mereka harus pergi karena kelebihan jumlah pemain," kata Deco.

"Pelatih harus membuat keputusan, seperti yang dikatakan Hansi (Flick), 'keputusan adalah pekerjaan'."

Hansi Flick Jawab Isu Hengkang Ronald Araujo

Bursa transfer Ronald Araujo Barcelona FC Barcelona Hansi Flick Hans Dieter Flick
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.875

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Barcelona: Sama-sama Menggunakan Taktik 4-2-3-1
Chelsea akan menghadapi Barcelona pada lanjutan pekan lima fase liga Liga Champions di Stamford Bridge. Berikut prediksi susunan pemain kedua tim.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Barcelona: Sama-sama Menggunakan Taktik 4-2-3-1
Prediksi
Prediksi Superkomputer soal Pemenang Laga Liga Champions Chelsea vs Barcelona
Chelsea akan menjamu Barcelona pada lanjutan laga Liga Champions di Stamford Bridge dan berikut prediksi pemenang versi superkomputer.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Prediksi Superkomputer soal Pemenang Laga Liga Champions Chelsea vs Barcelona
Liga Champions
Jumpa Barcelona, Laga Spesial untuk Marc Cucurella
Pertandingan Liga Champions Chelsea vs Barcelona bukan hanya sarat nostalgia, tetapi juga spesial untuk Marc Cucurella.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Jumpa Barcelona, Laga Spesial untuk Marc Cucurella
Liga Champions
Stamford Bridge Panggung yang Tepat untuk Barcelona Buktikan Kemampuan
Pelatih Barcelona Hansi Flick mengatakan skuad asuhannya siap menunjukkan kualitas terbaik menghadapi salah satu rival terbesar mereka.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Stamford Bridge Panggung yang Tepat untuk Barcelona Buktikan Kemampuan
Liga Champions
Enzo Maresca Sebut Resep Chelsea untuk Meredam Gaya Bermain Barcelona
Enzo Maresca menyadari ancaman besar yang dibawa Barcelona, terutama lewat gaya bermain agresif dan garis pertahanan tinggi.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Enzo Maresca Sebut Resep Chelsea untuk Meredam Gaya Bermain Barcelona
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Barcelona
Chelsea akan menjamu Barcelona di Stamford Bridge pada matchday kelima Liga Champions, Rabu (26/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Barcelona
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Barcelona: Rapor Buruk Blaugrana di Stamford Bridge
Pertarungan sengit akan tersaji di Stamford Bridge pada matchday kelima Liga Champions 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Barcelona: Rapor Buruk Blaugrana di Stamford Bridge
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Pertandingan Besar Liga Champions Tengah Pekan Ini
Liga Champions kembali berlangsung tengah pekan ini, dan ada dua laga besar yang menarik untuk disaksikan.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Pertandingan Besar Liga Champions Tengah Pekan Ini
Spanyol
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Ogah Biarkan Barcelona Terlalu Lama di Posisi Pertama
Klasemen LaLiga 2025/2026 kembali menggegerkan! Real Madrid mengambil alih posisi pertama setelah drama kontra Elche, sementara Barcelona kini hanya terpaut satu poin. Cek update lengkapnya sebelum berubah lagi!
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Ogah Biarkan Barcelona Terlalu Lama di Posisi Pertama
Spanyol
Raih Kemenangan Pertama di Camp Nou sebagai Pelatih Barcelona, Mimpi Hansi Flick Jadi Kenyataan
Pelatih Barcelona Hansi Flick tidak bisa menutupi kegembiraannya bisa meraih kemenangan pertamanya di Camp Nou.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Raih Kemenangan Pertama di Camp Nou sebagai Pelatih Barcelona, Mimpi Hansi Flick Jadi Kenyataan
Bagikan