LaLiga

Barcelona Pertimbangkan Rekrut Thomas Partey dari Arsenal

Barcelona menilai, Thomas Partey adalah solusi jangka pendek di lini tengah.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 02 Juni 2025
Barcelona Pertimbangkan Rekrut Thomas Partey dari Arsenal
Thomas Partey (X/PeakSxnti)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Barcelona dikabarkan mempertimbangkan untuk mendatangkan gelandang Arsenal, Thomas Partey. Barca menilai, Partey merupakan solusi jangka pendek untuk lini tengah.

Barcelona berada dalam jalur yang benar di bawah kepemimpinan Hansi Flick. Pada musim pertamanya bersama Barcelona, pelatih asal Jerman itu meraih titel LaLiga, Copa del Rey, dan Piala Super Spanyol.

Baca Juga:

Bahagia di Liverpool, Luis Diaz Sanggah Rumor Gabung Barcelona

Karena Hansi Flick, Raphinha Batalkan Niat Tinggalkan Barcelona

Marcus Rashford Ngebet Gabung Barcelona

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Meski demikian, manajemen Barcelona sadar, tantangan di depan akan semakin berat. Apalagi, para rival terus memperkuat diri untuk menghentikan kesuksesan Barcelona.

Oleh karena itu, Barca ingin mendatangkan sejumlah pemain untuk memperkuat tim. Mundo Deportivo melaporkan, satu di antara nama yang masuk dalam daftar adalah Thomas Partey.

Saat ini, Arsenal dan Thomas Partey belum mencapai kesepakatan soal kontrak baru. Padahal, masa bakti sang gelandang akan berakhir pada musim panas tahun ini.

Dengan demikian, Barcelona bisa mendapatkan Partey dengan status bebas transfer. Barca berharap, Partey bisa memberikan dampak dari sisi jam terbang yang tinggi.

Thomas Partey Pernah Bermain di LaLiga

Arsenal Barcelona Breaking News Thomas Partey
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.865

Berita Terkait

Timnas
Hadapi SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Berangkat ke Thailand Jumat 28 November
Timnas Indonesia U-22 bersiap menghadapi SEA Games 2025. Skuad Garuda Muda dijadwalkan bertolak menuju Thailand pada Jumat (28/11) pagi.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Hadapi SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Berangkat ke Thailand Jumat 28 November
Timnas
Sumardji Sempat Komunikasi dengan Timur Kapadze
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, sempat menjalin komunikasi dengan Timur Kapadze. Namun, tidak ada pembicaraan soal tawaran melatih Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Sumardji Sempat Komunikasi dengan Timur Kapadze
Timnas
Menpora Beri Target Perak, PSSI Justru Ingin Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Emas di SEA Games 2025
PSSI dan Menpora beda target di SEA Games 2025. PSSI ingin Timnas Indonesia U-22 mempertahankan medali emas.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Menpora Beri Target Perak, PSSI Justru Ingin Timnas Indonesia U-22 Pertahankan Emas di SEA Games 2025
Liga Champions
Klasemen Terbaru Liga Champions 2025-2026: Arsenal Berlari Sendirian, Liverpool Hancur Lebur
Pekan lima fase liga Liga Champions 2025-2026 berakhir, Arsenal mantap di urutan satu dan Liverpool kian terpuruk.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Klasemen Terbaru Liga Champions 2025-2026: Arsenal Berlari Sendirian, Liverpool Hancur Lebur
Sports
Presiden Prabowo Instruksikan Tiga Langkah Besar untuk Kesejahteraan Atlet Indonesia
Presiden Prabowo Subianto juga menginstruksikan Menpora Erick Thohir untuk membuka ruang karier bagi atlet berprestasi.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Presiden Prabowo Instruksikan Tiga Langkah Besar untuk Kesejahteraan Atlet Indonesia
Inggris
On Fire, Arsenal Tak Terbendung dan Akhiri Rekor Bagus Bayern Munchen
Arsenal menjaga momentum melalui kemenangan 3-1 atas Bayern Munchen di Liga Champions.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
On Fire, Arsenal Tak Terbendung dan Akhiri Rekor Bagus Bayern Munchen
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Madrid Menang Tipis, Inter Milan Kalah, Arsenal Bantai Bayern, Liverpool Dipermalukan di Anfield
Hasil laga-laga Liga Champions yang dimainkan pada Kamis (27/11) dini hari WIB melibatkan tim seperti Madrid, Inter, Arsenal, PSG, Bayern, dan Liverpool.
Arief Hadi - Kamis, 27 November 2025
Hasil Liga Champions: Madrid Menang Tipis, Inter Milan Kalah, Arsenal Bantai Bayern, Liverpool Dipermalukan di Anfield
Timnas
Waketum PSSI Akui Salah Satu Calon Pelatih Timnas Indonesia Berasal dari Belanda
Wakil Ketua Umum PSSI, Zainudin Amali, menyebut calon pelatih Timnas Indonesia mayoritas berasal dari Eropa, termasuk Belanda.
Rizqi Ariandi - Kamis, 27 November 2025
Waketum PSSI Akui Salah Satu Calon Pelatih Timnas Indonesia Berasal dari Belanda
Hasil akhir
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Persib Kalah di Singapura
Persib Bandung harus menerima kekalahan tipis dari Lion City Sailors FC pada ajang AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Persib Kalah di Singapura
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Atletico Madrid menghadapi Inter Milan pada matchday 5 Liga Champions 2025/2026. Cek link streaming resmi, jadwal, dan kondisi terbaru kedua tim!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Bagikan