Barcelona Lancarkan Jurus Jitu Untuk Dapatkan Kroos

BolaSkorBolaSkor - Rabu, 25 Juni 2014
Barcelona Lancarkan Jurus Jitu Untuk Dapatkan Kroos
Barcelona Lancarkan Jurus Jitu Untuk Dapatkan Kroos
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Barcelona - Gelandang Toni Kroos jadi rebutan Barcelona dan Real Madrid. Dua klub Liga Spanyol menambah daftar klub yang memburu tanda tangan gelandang Bayern Munich tersebut. Dikabarkan pula, Chelsea juga ngebet ingin menggunakan jasa Kroos. Tapi, hingga kini belum diketahui kabarnya kembali. Manchester United pun sebelumnya juga ikut meramaikan perburuan, namun mereka menghentikan perburuan setelah sukses meminang Ander Herrera. Surat kabar Spanyol , AS, Rabu (25/6), melaporkan strategi Barca untuk memboyong Kroos berbeda dengan Madrid atau Chelsea. El Real dikabarkan langsung bicara langsung dengan Kroos untuk bersedia bermain di Santiago Bernabeu, sedangkan Chelsea mengimingi dengan tawaran 8 Juta Euro atau setara Rp 131 Miliar. Sementara Barcelona punya cara tersendiri, yakni menggunakan hubungan baik dengan klub juara Bundesliga itu. Barca merayu agar mau menjual kepada mereka dibandingkan membiarkan masa kontrak Kross berakhir tanpa mendapatkan uang sepeser pun. Barca dan Bayern sudah mempunyai hubungan sejak tahun lalu. Kala itu Barca menjual Thiago Alcantara dengan harga yang masuk akal. Diharapkan, kondisi ini bisa dimaklumi Bayern dan sudi melepaskan Kroos.
Bayern Muenchen Toni Kroos Chelsea Real Madrid Barcelona
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Liga Champions
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Barcelona dibantai Chelsea 3-0 dan Eric García buka-bukaan soal bobroknya performa Blaugrana. Apa saja titik lemah Barca yang makin terbongkar?
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Chelsea menggasak Barcelona 3-0 di Liga Champions! Manchester City kalah memalukan di kandang, sementara Juventus menang dramatis di menit akhir.
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Spanyol
Internal Memanas, Pemain Real Madrid Tak Suka Dilatih Xabi Alonso
Kabarnya, beberapa pemain Real Madrid tak suka atau sejalan dengan ide-ide sang pelatih, Xabi Alonso.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Internal Memanas, Pemain Real Madrid Tak Suka Dilatih Xabi Alonso
Prediksi
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Barcelona: Sama-sama Menggunakan Taktik 4-2-3-1
Chelsea akan menghadapi Barcelona pada lanjutan pekan lima fase liga Liga Champions di Stamford Bridge. Berikut prediksi susunan pemain kedua tim.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Barcelona: Sama-sama Menggunakan Taktik 4-2-3-1
Prediksi
Prediksi Superkomputer soal Pemenang Laga Liga Champions Chelsea vs Barcelona
Chelsea akan menjamu Barcelona pada lanjutan laga Liga Champions di Stamford Bridge dan berikut prediksi pemenang versi superkomputer.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Prediksi Superkomputer soal Pemenang Laga Liga Champions Chelsea vs Barcelona
Liga Champions
Jumpa Barcelona, Laga Spesial untuk Marc Cucurella
Pertandingan Liga Champions Chelsea vs Barcelona bukan hanya sarat nostalgia, tetapi juga spesial untuk Marc Cucurella.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Jumpa Barcelona, Laga Spesial untuk Marc Cucurella
Liga Champions
Stamford Bridge Panggung yang Tepat untuk Barcelona Buktikan Kemampuan
Pelatih Barcelona Hansi Flick mengatakan skuad asuhannya siap menunjukkan kualitas terbaik menghadapi salah satu rival terbesar mereka.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Stamford Bridge Panggung yang Tepat untuk Barcelona Buktikan Kemampuan
Liga Champions
Enzo Maresca Sebut Resep Chelsea untuk Meredam Gaya Bermain Barcelona
Enzo Maresca menyadari ancaman besar yang dibawa Barcelona, terutama lewat gaya bermain agresif dan garis pertahanan tinggi.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Enzo Maresca Sebut Resep Chelsea untuk Meredam Gaya Bermain Barcelona
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Barcelona
Chelsea akan menjamu Barcelona di Stamford Bridge pada matchday kelima Liga Champions, Rabu (26/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Chelsea vs Barcelona
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Barcelona: Rapor Buruk Blaugrana di Stamford Bridge
Pertarungan sengit akan tersaji di Stamford Bridge pada matchday kelima Liga Champions 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Barcelona: Rapor Buruk Blaugrana di Stamford Bridge
Bagikan