LaLiga
Barcelona Dibantai Sevilla 4-1, Hansi Flick Lihat Satu Hal yang Membuatnya Senang
BolaSkor.com - Pelatih Barcelona, Hansi Flick, mengutarakan isi hatinya usai timnya dibantai Sevilla dengan skor 4-1 pada laga lanjutan LaLiga 2025/2026, di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Minggu (5/10).
Setelah kalah dari Paris Saint-Germain pada ajang Liga Champions, Barcelona kembali tumbang.
Baca Juga:
Hasil LaLiga: Hajar Barcelona 4-1, Sevilla Akhiri Puasa Kemenangan
Prediksi dan Statistik Sevilla vs Barcelona: Tugas Berat Los Nervionenses
View this post on Instagram
Kali ini, Sevilla tampil mengejutkan dengan menekuk Barcelona melalui kemenangan besar.
Barca hanya mampu membalas empat gol Sevilla dengan satu gol Marcus Rashford pada akhir babak pertama.
Sevilla Lebih Baik
Berbicara usai pertandingan, Hansi Flick tidak menampik Barcelona tidak lebih baik daripada Sevilla.
Para pemain Barca tidak menemukan cara untuk meredam para pemain tuan rumah.
"Sevilla bermain agresif pada babak pertama dan kami tidak menemukan jalan keluar. Menurut saya, kami bereaksi pada babak kedua," tegas Flick kepada Diario AS.
"Kami harus fokus pada kesalahan yang telah diperbuat dan berjuang agar itu tidak terulang kembali."
Hansi Flick Senang
Johan Kristiandi
18.078
Berita Terkait
Jadikan Bintang Muda AZ Alkmaar sebagai Target Utama, Real Madrid Butuh Rp1,17 Triliun
AC Milan Terdepan dalam Perburuan Bek Muda Brasil
Day One Jadi Pengangguran, Enzo Maresca Sudah Diperebutkan Manchester United dan Manchester City
Profil Liam Rosenior: Mantan Tangan Kanan Wayne Rooney yang Kenyang Pengalaman Sepak Bola Inggris
Prediksi dan Statistik Cagliari vs AC Milan: Menjemput Tiga Poin di Awal 2026
Kesia-siaan yang Dilakukan Liverpool Melawan Leeds United
Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Liverpool Masih di Atas Manchester United, Arsenal Menjauh
Hasil Premier League: Liverpool dan Manchester City Mengawali 2026 Tanpa Kemenangan
Resolusi 2026 Waketum PSSI Ratu Tisha, Akar Rumput Pondasi Penting untuk Sepak Bola Indonesia
Persib Bertemu Ratchaburi FC, Bekcham Putra Anggap Beruntung