Banyak Persyaratan Jadi Masalah Utama Laga Persija Vs Persib Lama Dapat Izin di SUGBK

Ferry Paulus menegaskan bahwa pertandingan Persija Jakarta menghadapi Persib Bandung yang akan bermain di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Senin, 08 Juli 2019
Banyak Persyaratan Jadi Masalah Utama Laga Persija Vs Persib Lama Dapat Izin di SUGBK
CEO Persija Jakarta, Ferry Paulus (Media Persija)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – CEO Persija Jakarta, Ferry Paulus menegaskan bahwa pertandingan Persija Jakarta menghadapi Persib Bandung digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), sesuai dengan jadwal, Rabu (10/7).

Kepastian tersebut sudah disampaikan oleh Ferry Paulus di Kantor Persija Jakarta, Kuningan, Jakarta, Senin (8/7). Ferry menjelaskan mengapa kepastian ini disampaikan H-2 sebelum pertandingan.

Menurut pria asal Manado tersebut, banyak persyaratan yang harus dipenuhi oleh Persija Jakarta terkait dengan pertandingan ini. Salah satu yang harus dilakukan ialah penekanan penonton Persib Bandung yang dilarang hadir ke SUGBK.

“Pagi tadi kami sudah lakukan koordinasi dengan kepolisian yang dipimpin langsung oleh kabag ops. Syukur alhamdulillah, izin sudah diterbitkan dan kami bisa lajutkan Persija versus Persib di GBK sesuai jadwal,” kata Ferry Paulus.

Baca Juga:

Gubernur DKI Jakarta Siap Bantu Agar Persija Jamu Persib di SUGBK

Ferry Paulus Meminta The Jakmania Jaga Sikap demi Laga Persija Vs Persib di GBK

“Banyak persyaratan yang harus dipenuhi. Tentunya, semua stakeholder dari Persija tentu harus penuhi syarat itu. Penekannya penonton Persib dilarang untuk hadir, seperti yang sudah disampaikan oleh PT LIB.”

“Dari komunikasi itu, pihak Persib sudah sanggupi. Kami harus menjaga apa yang diinginkan kepolisian. Dari mulai persiapan di Jakarta ini, sudah hadir dan sesuai protap pihak kepolisian,” ujar Ferry Paulus.

Macan Kemayoran memang memiliki rivalitas yang kuat dengan Maung Bandung. Oleh karena hal itulah, manajemen Persija Jakarta baru bisa mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan ini.

“Yang paling penting dari semua yang ada saat ini. Pihak GBK juga minta syarat, dari mulai parkir dan sebagainya. Yang penting izin sudah diberikan, sudah sesuai dan siap gelar kompetisi nanti,” tutup Ferry Paulus.

Persija jakarta Persib Bandung Sugbk Ferry paulus
Posts

4.870

Berita Terkait

Liga Indonesia
Tepis Rumor ke Persija, Ezra Walian Teken Kontrak Baru dan Bertahan di Persik
Ezra Walian menandatangani kontrak baru berdurasi tiga tahun di Persik Kediri. Ezra dipastikan tidak akan bergabung dengan Persija.
Rizqi Ariandi - Rabu, 21 Januari 2026
Tepis Rumor ke Persija, Ezra Walian Teken Kontrak Baru dan Bertahan di Persik
Liga Indonesia
Van Basty Sousa Susul Hanif, Persija Sisakan Pemain Muda Lawan Madura United
Persija Jakarta diterpa krisis di sektor gelandang. Setelah Hanif Sjahbandi harus dioperasi, Persija juga kehilangan Van Basty Sousa.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Van Basty Sousa Susul Hanif, Persija Sisakan Pemain Muda Lawan Madura United
Liga Indonesia
Van Basty dan Bruno Tubarao Disanksi Komdis Usai Persija Lawan Persib
Dua pemain asing Persija Jakarta, Van Basty Sousa dan Bruno Tubarao, mendapatkan sanksi dari Komdis PSSI akibat aksinya di laga kontra Persib.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Van Basty dan Bruno Tubarao Disanksi Komdis Usai Persija Lawan Persib
Timnas
Beckham Putra Sebut Gol ke Gawang Persija Jadi Pembuktian kepada John Herdman
Gelandang Persib Bandung Beckham Putra berharap golnya ke gawang Persija berhasil meluluhkan hati pelatih Timnas Indonesia, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Beckham Putra Sebut Gol ke Gawang Persija Jadi Pembuktian kepada John Herdman
Liga Indonesia
Hanif Sjahbandi Naik Meja Operasi, Persija Jakarta Krisis Gelandang
Persija Jakarta mengalami situasi sulit jelang putaran kedua menyusul cederanya gelandang andalan.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Hanif Sjahbandi Naik Meja Operasi, Persija Jakarta Krisis Gelandang
Liga Indonesia
Dilepas Persija Jakarta, Gustavo Franca Resmi Gabung Arema FC
Tak butuh waktu lama bagi Gustavo Franca mendapatkan klub baru usai dilepas Persija Jakarta.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Dilepas Persija Jakarta, Gustavo Franca Resmi Gabung Arema FC
Liga Indonesia
Pernah Main di Conference League, Bek Incaran Persija Punya Riwayat Cedera
Persija Jakarta dikabarkan membidik bek asal Brasil, Paulo Ricardo, yang saat ini berstatus tanpa klub.
Rizqi Ariandi - Senin, 19 Januari 2026
Pernah Main di Conference League, Bek Incaran Persija Punya Riwayat Cedera
Liga Indonesia
Fajar Fathurrahman Jawab Ekspektasi, Yakin Bersaing dengan Bruno Tubarao
Fajar Fathurrahman siap menjawab ekspektasi suporter hingga tekadnya memenangi persaingan di posisi bek kanan Persija.
Rizqi Ariandi - Senin, 19 Januari 2026
Fajar Fathurrahman Jawab Ekspektasi, Yakin Bersaing dengan Bruno Tubarao
Liga Indonesia
Ivar Jenner dan Bek Brasil yang Main di Conference League Dirumorkan ke Persija
Persija Jakarta tengah dikaitkan dengan sejumlah nama. Dua di antaranya adalah Ivar Jenner dan Paulo Ricardo.
Rizqi Ariandi - Senin, 19 Januari 2026
Ivar Jenner dan Bek Brasil yang Main di Conference League Dirumorkan ke Persija
Liga Indonesia
Persija Sepakat Akhiri Kontrak Gustavo Franca
Persija resmi berpisah dengan Gustavo Franca. Gelandang asal Brasil tersebut dilepas jelang putaran kedua Super League musim ini.
Rizqi Ariandi - Senin, 19 Januari 2026
Persija Sepakat Akhiri Kontrak Gustavo Franca
Bagikan