Banyak Buang Peluang, Napoli Hanya Bisa Imbang Dengan MilanBabak I

BolaSkorBolaSkor - Sabtu, 08 Februari 2014
Banyak Buang Peluang, Napoli Hanya Bisa Imbang Dengan Milan<!--idunk-->Babak I
Banyak Buang Peluang, Napoli Hanya Bisa Imbang Dengan MilanBabak I
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Naples- Meski lebih memiliki banyak peluang untuk mencetak gol, peringkat ketiga klasemen sementara Serie A, Napoli harus puas dengan skor imbang 1-1 dalam laga melawan AC Milan yang berlangsung di stadion San Paolo, kota Naples. AC Milan berhasil mengejutkan publik tuan rumah melalui gol cepat pemain anyart Adel Taarabt di menit kedelapan. Namun Napoli berhasil membalas pada menit ke-11 melalui gelandang asal Swiss, Gokhan Inler. Melakoni partai debutnya bersama AC Milan di laga ini, Adel Taarabt yang dipinjam dari Queens Park Rangers langsung menyetel dengan permainan anak-anak kota Milan. Aksi cut-inside pemain asal Maroko itu pada menit kedelapan yang ditutup dengan tembakan kaki kanan menyusur tanah tak mampu dibendung oleh penjaga gawang napoli, Pepe Reina. 1-0 AC Milan unggul. Keunggulan Milan hanya bertahan tiga menit setelah tembakan kaki kiri Gokhan Inler yang membentur kaki gelandang Milan, Nigel De Jong memperdaya penjaga gawang Milan, Christian Abbiati. Skor pun kembali imbang 1-1. Pasca gol penyeimbang Gokhan Inler, pertandingan babak pertama mutlak menjadi milik Napoli. Kuartet penyerangan Napoli, Lorenzo Insigne-Gonzalo Higuain-Dries Mertens-Marek Hamsik sukses membuat lini pertahanan Milan bekerja ekstra keras untuk membendung serangan-serangan sporadis Napoli. Gonzalo Higuain sempat mencetak gol di menit ke-26 setelah menerima umpan dari Jorginho. Sayang gol tersebut dianulir wasit Davide Massa karena Higuain sudah berada dalam posisi off-side. Walhasil, skor imbang 1-1 pun bertahan hingga interval pertama usai. Susunan Pemain Napoli (4-2-3-1) 25-Reina; 11-Maggio, 21-Fernandez, 33-Albiol, 31-Ghoulam; 8-Jorginho, 88-Inler; 24-Insigne, 17-Hamsik, 14-Mertens; 9-Higuain AC Milan (4-2-3-1) 32-Abiiati; 2-De Sciglio, 13-Rami, 5-Mexes, 28-Emanuelson; 34-De Jong, 15-Essien; 23-Taarabt, 7-Robinho, 20-Abate; 45-Balotelli
Imbangi Babak pertama napoli vs ac milan AC Milan Gokhan Inler Napoli Adel Taarabt Babak pertama
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Italia
AC Milan Ingin Rekrut Ujung Tombak Borussia Dortmund pada Tengah Musim Ini
AC Milan dikabarkan mengincar ujung tombak Borussia Dortmund, Fabio Silva, untuk didaratkan pada bursa transfer musim dingin. Rossoneri tak sendiri, Roma dan Juventus juga ikut memburu!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
AC Milan Ingin Rekrut Ujung Tombak Borussia Dortmund pada Tengah Musim Ini
Italia
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Mike Maignan Gabung Inter Milan
Fabrizio Romano akhirnya angkat suara soal isu Mike Maignan bakal gabung Inter Milan. Benarkah sang kiper sudah didekati Nerazzurri? Ini fakta sebenarnya yang bikin heboh!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Mike Maignan Gabung Inter Milan
Italia
AC Milan Masih Coba Tahan Mike Maignan, Chelsea Pantau Situasi
Direktur Ooahraga AC Milan Igli Tare, masih berniat untuk membuka kembali negosiasi perpanjangan kontrak dengan Mike Maignan.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
AC Milan Masih Coba Tahan Mike Maignan, Chelsea Pantau Situasi
Italia
Mike Maignan, Pahlawan AC Milan di Derby della Madoninna
AC Milan menang tipis 1-0 atas Inter Milan di pekan 12 Serie A dan Mike Maignan menjadi Man of the Match.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
Mike Maignan, Pahlawan AC Milan di Derby della Madoninna
Klasemen
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: AS Roma Capolista, AC Milan Membuntuti
Klasemen Serie A 2025/2026 terkini mengejutkan! AS Roma memimpin puncak klasemen, AC Milan membuntuti, sementara Juventus makin tercecer. Cek update lengkapnya di sini sebelum berubah lagi!
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: AS Roma Capolista, AC Milan Membuntuti
Italia
100 Kemenangan Max Allegri, AC Milan Salip Posisi Inter di Serie A
AC Milan menang 1-0 atas Inter Milan pada laga bertajuk Derby della Madoninna dan posisi mereka naik ke urutan dua Serie A.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
100 Kemenangan Max Allegri, AC Milan Salip Posisi Inter di Serie A
Italia
Kalah dari Milan, Inter Punya Masalah Hadapi Serangan Balik
Inter Milan menderita kekalahan keempat di Serie A saat kalah 0-1 lawan AC Milan di Derby della Madoninna.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
Kalah dari Milan, Inter Punya Masalah Hadapi Serangan Balik
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Real Madrid Imbang, Inter Masih Berada di Bawah Bayang-bayang AC Milan
Hasil pertandingan yang dimainkan pada Senin (24/11) dini hari WIB, melibatkan Real Madrid dan Derby della Madoninna AC Milan vs Inter Milan.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
Hasil Pertandingan: Real Madrid Imbang, Inter Masih Berada di Bawah Bayang-bayang AC Milan
Italia
Inter Milan vs AC Milan: Cristian Chivu Tegaskan Tidak Ada Favorit dalam Derby della Madonnina
Pelatih Inter Milan Cristian Chivu menegaskan tidak ada favorit dalam laga Derby della Madonnina.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Inter Milan vs AC Milan: Cristian Chivu Tegaskan Tidak Ada Favorit dalam Derby della Madonnina
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs AC Milan, Senin 24 November 2025
Derby della Madonnina Inter Milan vs AC Milan yang digelar Senin (24/11) dini hari WIB, diperkirakan akan berjalan ketat dan sengit.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Link Streaming Inter Milan vs AC Milan, Senin 24 November 2025
Bagikan