Banjir Hadiah dari Louvre Surabaya untuk para Buaya Darat
BolaSkor.com - Louvre Surabaya memberi kejutan untuk para penggemarnya pada seri keenam Indonesia Basketball League, Minggu (8/3). Louvre bakal membagikan beberapa hadiah kepada penggemar setia mereka yang dijuluki Buaya Darat.
Pada hari terakhir seri kelima, Louvre membagikan 500 tiket gratis kepada penggemar. Selain itu, akan ada hadiah voucher menginap di Hotel Golden Tulip senilai Rp 10 juta bagi fans yang mengenakan jersey atau official merchandise Louvre Surabaya.
Baca Juga:
Hasil NBA: Double Double Giannis Antetokounmpo Gagal Menangkan Bucks
Tak hanya itu, Louvre juga menyiapkan hadiah total Rp 10 juta kepada pemenang halfcourt show. Semua hal ini dilakukan Louvre untuk membalas loyalitas penggemar.
“Surabaya sudah beri banyak hal kepada saya, sekarang saatnya saya membalas kepada mereka,” ujar pemilik Louvre Surabaya, Erick Herlangga.
Di hari terakhir seri Surabaya, Louvre akan melakoni partai derby kontra Pacific Caesar. Saat ini, kedua tim tersebut tengah berupaya mengamankan tiket ke babak playoff.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atalanta vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Oktober Ceria untuk Manchester United
UKSW dan SCU Dominasi Lima Basketball 2025 Seri Yogyakarta
I League Dukung Media Cup 2025 sebagai Wadah Kreativitas dan Silaturahmi Wartawan
Respons Luciano Spalletti soal Kabar Jadi Pelatih Anyar Juventus
Tiga Striker yang Masuk Radar AC Milan pada Januari 2026, Ada Nama Ujung Tombak AS Roma
Kesabaran Ada Batasnya, Barcelona Murka dengan Ulah Lamine Yamal Belakangan Ini
Pembinaan Atlet Voli Indonesia Kompetisi U-16 JEVA Spike Nation 2025
Prediksi Starting XI AC Milan Versus Atalanta: Rafael Leao dan Santiago Gimenez Kembali Berduet
Mandiri Media Cup 2025 Resmi Dibuka, Hadirkan Banyak Kegiatan Seru