Balotelli Jadi Personel The Beatles
Balotelli Jadi Personel The Beatles
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Liverpool - Bukan Mario Balotelli namanya jika tak membuat aksi nyeleneh. Baru-baru ini, penyerang anyar Liverpool itu memosting foto editan dirinya menjadi personel band The Beatles ke situs jejaring sosial.
Balotelli mengganti foto keempat personel The Beatles dengan wajahnya. Super Mario kemudian memberi judul foto tersebut "The Balotells". Dia juga memosting keterangan, "Kami berlima!!!!!" pada foto tersebut.
Balotelli memang membuat foto ini sebagai bahan lelucon belaka. Foto buatannya itu pun mendapatkan berbagai respon dari para penghuni dunia maya. Sebagian besar memandang foto ini sebagai guaraun. Namun, ada pula beberapa yang kesal dengan foto buatan Balotelli ini, mengingat The Beatles adalah band raksasa pujaan publik Liverpool yang menjadi klub baru tempat Balotelli bermukim.
Ya, Balotelli memang selalu menghiasi tajuk utama pemberitaan media. Sayang bukan karena aksinya di atas lapangan, melainkan karena berbagai tingkah konyolnya di luar lapangan. Saat masih di Manchester City, Balotelli pernah membakar kamar mandinya dengan petasan dan sengaja menabrakkan mobil super mahalnya.
Saat pindah ke AC Milan, kebiasaan buruk Balotelli tak lantas hilang. Pemain berusia 24 tahun itu pernah mencekik juru kamera Sport Mediaset, media milik Presiden Silvio Berlusconi. Super Mario juga pernah mengancam akan menembak para pendukung Milan yang membencinya.
Super Mario resmi menjadi penggawa The Reds pada Selasa (26/4) dini hari WIB. Liverpool tidak menyebutkan nilai yang harus dibayar untuk transfer Balotelli dari AC Milan. Namun kabarnya, mereka harus membayar 16 juta Poundsterling atau sekitar Rp.310 miliar.
JANGAN LEWATKAN:
Posts
11.190
Berita Terkait
Inggris
Liverpool Membangun Konsistensi dari Kemenangan atas Real Madrid di Anfield
Liverpool menang 1-0 atas Real Madrid dan menjaga konsistensi bermain usai menang 2-0 atas Aston Villa.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Liga Champions
Momentum Real Madrid Berakhir di Anfield, Xabi Alonso Terima Kekalahan dari Liverpool
Real Madrid kalah 0-1 kontra Liverpool di Anfield pada laga Liga Champions dan Xabi Alonso menerima kekalahan tersebut.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Tumbang, Arsenal Pesta Gol, dan Juventus Imbang
Hasil hari pertama pekan empat fase liga Liga Champions pada Rabu (05/11) dari klub seperti Liverpool, Real Madrid, Paris Saint-Germain (PSG), Arsenal, dan Juventus.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Jadwal
Jadwal Live Streaming Liga Champions Liverpool vs Real Madrid di Anfield, Rabu 5 November 2025
Link live streaming serta jadwal siaran langsung laga Liga Champions Liverpool vs Real Madrid di Anfield.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Liga Champions
Liverpool vs Real Madrid: Teror Mulai Terasa, Mural Alexander-Arnold Dekat Anfield Dirusak
Kepulangan Trent Alexander-Arnold ke Anfield sebagai pemain Real Madrid diwarnai perusakan mural ikoniknya. Sentimen pengkhianat dan tulisan 'Adios El Rata' menghiasi Sybil Street jelang laga UCL.
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Liga Champions
Fabrizio Romano Ungkap Masa Depan Arne Slot jika Liverpool Kalah Lawan Real Madrid
Liverpool vs Real Madrid: Laga Champions penentu karier Arne Slot. Simak update eksklusif dari Fabrizio Romano soal posisi Slot di Anfield.
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Spanyol
Real Madrid Masih Tertarik Rekrut Florian Wirtz
Real Madrid dikabarkan masih menaruh minat besar pada Florian Wirtz meski sang bintang muda Jerman kini bersinar di Leverkusen. Akankah Madrid bergerak lagi?
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Liga Champions
Liga Champions: Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Liverpool vs Real Madrid
Prediksi superkomputer Opta untuk laga seru Liverpool vs Real Madrid di Liga Champions 2025/2026 bikin heboh! Siapa yang lebih berpeluang menang di Anfield?
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Liga Champions
Reuni di Anfield, Xabi Alonso Percaya Florian Wirtz Bakal Tunjukkan Kualitas
Laga melawan Liverpool di Anfield akan menjadi momen mengesankan bagi pelatih Real Madrid Xabi Alonso.
Yusuf Abdillah - Selasa, 04 November 2025
Liga Champions
Virgil van Dijk Sambut Trent Alexander-Arnold: Dulu Kawan, Sekarang Lawan
Trent Alexander-Arnold akan kembali ke Anfield untuk melawan mantan klubnya Liverpool.
Yusuf Abdillah - Selasa, 04 November 2025