Balapan MotoGP dan Formula 1 Direncanakan Digabung di Hari yang Sama

Ini merupakan langkah Liberty Media dalam mengakuisisi Dorna Sport.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Minggu, 10 Agustus 2025
Balapan MotoGP dan Formula 1 Direncanakan Digabung di Hari yang Sama
Balapan MotoGP. (MotoGP.com)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Langkah Liberty Media mengakuisisi Dorna Sport turut melahirkan ide-ide gila.

Muncul wacana MotoGP dan Formula 1 digelar di hari yang sama.

Sebagaimana diketahui, saat ini Liberty Media selaku pemilik hak komersial Formula 1 secara resmi telah membeli 84% saham Dorna Sport.

Artinya mereka juga memiliki kendali penuh dalam penyelenggaraan MotoGP, mulai dari pengelolaan, pemasaran, dan penentuan jadwal serta sirkuit.

Baca Juga:

MotoGP Resmi Umumkan Regulasi Baru untuk Musim 2027, Apa Itu?

Mau Jadi Volunteer Balapan MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika Oktober Mendatang, Begini Cara Daftarnya!

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Beberapa rencana besar lantas disiapkan oleh Liberty Media demi memperbesar pangsa pasar kedua olahraga ini.

Salah satunya dengan mengadakan event Formula 1 dan MotoGP secara bersamaan.

Nantinya kedua balapan ini digelar di sirkuit dan hari yang sama.

Mendengar hal ini, Dorna Sport pun tertarik.

Mereka setuju jika rencana tersebut dijalankan.

"Semua patut dicoba, khususnya ketika membawa MotoGP ke target penonton yang baru," ucap Direktur Olahraga Dorna, Carloz Ezpeleta dikutip dari speedweek.com.

"Ketika saya mengatakan hal ini, memungkinkan digelar di beberapa sirkuit yang layak satu tahun sekali," tambahnya.

Tantangan yang Harus Dihadapi

Motogp Formula 1 F1 Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.922

Berita Terkait

Jerman
Bayern Munchen Bahas Perpanjangan Kontrak Harry Kane
Bayern Munchen telah membuka pembicaraan dengan Harry Kane terkait kemungkinan perpanjangan kontrak sang striker.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Bayern Munchen Bahas Perpanjangan Kontrak Harry Kane
Inggris
Satu Hal yang Membuat Arne Slot Akan Dipecat Liverpool
Jamie Carragher menilai masa depan Arne Slot di Liverpool sangat bergantung pada satu target krusial. Gagal meraih ini, risikonya besar.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Satu Hal yang Membuat Arne Slot Akan Dipecat Liverpool
Italia
Sinyal Andre Onana Kembali ke Inter Milan
Andre Onana dikabarkan membuka peluang kembali ke Inter Milan. Situasi di Manchester United membuat masa depan sang kiper jadi sorotan.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Sinyal Andre Onana Kembali ke Inter Milan
Inggris
Legenda Manchester United Klaim Arsenal Beruntung Masih di Puncak Klasemen
Legenda Manchester United, Rio Ferdinand, menilai Arsenal beruntung masih memimpin klasemen Premier League. Persaingan ketat siap menjegal The Gunners.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Legenda Manchester United Klaim Arsenal Beruntung Masih di Puncak Klasemen
Futsal
Piala Asia Futsal 2026: Dikepung Raksasa, Pelatih Indonesia Anggap Setiap Laga Final
Timnas Futsal Indonesia tergabung di Grup A bersama Irak, Korea Selatan, dan Kirgiztan.
Rizqi Ariandi - Selasa, 27 Januari 2026
Piala Asia Futsal 2026: Dikepung Raksasa, Pelatih Indonesia Anggap Setiap Laga Final
Italia
Syarat Inter Milan Melepas Luis Henrique ke Bournemouth
Inter Milan belum mau melepas Luis Henrique ke Bournemouth. Nerazzurri baru membuka pintu jika syarat tertentu terpenuhi di bursa transfer musim dingin.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Syarat Inter Milan Melepas Luis Henrique ke Bournemouth
Lainnya
Tumbang dari Gresik Phonska, Bandung bjb Tandamata Telat Panas
Bandung bjb Tandamata harus mengakui keunggulan Gresik Phonska 0-3. Dengan hasil ini, bjb menempati peringkat ketiga di putaran pertama.
Rizqi Ariandi - Selasa, 27 Januari 2026
Tumbang dari Gresik Phonska, Bandung bjb Tandamata Telat Panas
Inggris
Testimoni Senne Lammens: Apa yang Dilakukan Michael Carrick Biasa Saja
Senne Lammens menyebut apa yang dilakukan Michael Carrick di Manchester United hanyalah kembali ke dasar sepak bola. MU kini jadi sorotan.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Testimoni Senne Lammens: Apa yang Dilakukan Michael Carrick Biasa Saja
Italia
AC Milan Berburu Bek Jangkung Milik Bayern Munchen
AC Milan membuka komunikasi untuk merekrut bek muda Bayern Munchen II, Ljubo Puljic. Postur 194 cm dan kontraknya segera berakhir.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
AC Milan Berburu Bek Jangkung Milik Bayern Munchen
Italia
Transfer Youssef En-Nesyri Batal, Juventus Alihkan Pandangan ke Randal Kolo Muani
Juventus gagal merekrut Youssef En-Nesyri. Si Nyonya Tua kini membidik Randal Kolo Muani, namun rintangan besar menghadang transfer ini.
Johan Kristiandi - Selasa, 27 Januari 2026
Transfer Youssef En-Nesyri Batal, Juventus Alihkan Pandangan ke Randal Kolo Muani
Bagikan