Aymeric Laporte Datang, Benteng Manchester City Makin Mewah

Pemain asal Prancis dan Athletic Bilbao, Aymeric Laporte, resmi bergabung dengan Manchester City.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Rabu, 31 Januari 2018
Aymeric Laporte Datang, Benteng Manchester City Makin Mewah
Bek anyar Manchester City, Aymeric Laporte. (ManCity)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pemain asal Prancis dan Athletic Bilbao, Aymeric Laporte, resmi bergabung dengan Manchester City. Bek berusia 23 tahun ini digaet setelah The Citizens mengeluarkan 57 juta pounds atau sekitar Rp1 triliun.

Manchester City membayar klausa jual Laporte 57 pounds yang sekaligus memecahkan rekor pembelian pemain termahal City. Rekor sebelumnya adalah 55 juta pounds saat mendatangkan Kevin De Bruyne dari Wolfsburg pada 2015. Selain itu, Laporte juga menjadi bek termahal kedua di dunia, setelah bek Liverpool, Virgil van Dijk, 75 juta pounds.

Laporte, 23 tahun, menandatangani kontrak berdurasi lima tahun atau hingga 2023 dan akan menggunakan nomor punggung 14. Laporte bermain bersama Bilbao sejak junior pada 2011. Sepanjang karier profesionalnya, Laporte telah tampil 222 kali Bilbao.

Yang menarik, dengan datangnya Aymeric Laporte, kini skuat Manchester City dihuni pemain belakang mentereng berharga selangit. Di awal musim, The Citizenz sudah medatangkan bek-bek mahal macam Kyle Walker dan Benjamin Mendy.

Daftar Bek Mahal Manchester City

Aymeric Laporte (bek tengah) - 57 juta pounds
Benjamin Mendy (bek kiri) - 52 juta pounds
John Stones (bek tengah) - 50 juta pounds
Kyle Walker (bek kanan) - 50 juta pounds
Eliaquim Mangala (bek tengah) - 40 juta pounds
Nicolas Otamendi (bek tengah) - 35 juta pounds
Danilo (bek kanan) - 27 juta pounds
Ederson (kiper) - 35 juta pounds
Claudio Bravo (kiper) - 17 juta pounds

Total 363 juta pounds

Aymeric Laporte Bursa transfer Manchester City
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

10.061

Berita Terkait

Liga Indonesia
Sandy Walsh Terkejut Ditinggal Shayne Pattynama ke Persija Jakarta
Shayne Pattynama menceritakan respons rekan satu timnya di Timnas Indonesia dan Buriram United, Sandy Walsh, saat diberi tahu soal transfernya ke Persija.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Sandy Walsh Terkejut Ditinggal Shayne Pattynama ke Persija Jakarta
Liga Indonesia
Diisukan ke Arema FC, Rio Fahmi Pilih Bantu Persija Kalahkan Persita
Ilham Rio Fahmi bertekad membantu Persija mengalahkan Persita, meski di satu sisi dirinya diisukan bakal dipinjamkan ke Arema FC.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Diisukan ke Arema FC, Rio Fahmi Pilih Bantu Persija Kalahkan Persita
Italia
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Keinginan Juventus mendapatkan Randal Kolo Muani menemui jalan buntu setelah Tottenham Hotspur dikabarkan menutup pintu rapat-rapat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Tottenham Tutup Pintu Randal Kolo Muani, Juventus Cari Alternatif
Liga Champions
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Bos Manchester City Pep Guardiola mengatakan akan menyampaikan terima kasih kepada mantan musuh bebuyutannya, Jose Mourinho.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Manchester City Lolos Langsung ke 16 Besar Liga Champions, Pep Guardiola: Terima Kasih, Jose Mourinho
Ragam
Arsenal dan 5 Tim yang Tidak Terkalahkan Selama Fase Liga atau Grup di Liga Champions
Fase liga Liga Champions 2025/2026 telah berakhir dan Arsenal menempati urutan satu tanpa pernah kalah. Arsenal bukan klub pertama yang melakukannya.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Arsenal dan 5 Tim yang Tidak Terkalahkan Selama Fase Liga atau Grup di Liga Champions
Liga Dunia
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Belanja transfer pemain dunia pada 2025 mencapai angka tertinggi sepanjang sejarah.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Belanja Transfer Pemain 2025 Capai Rp219 Triliun, Tertinggi Sepanjang Sejarah
Liga Champions
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Arsenal kokoh dipuncak klasemen setelah meraih hasil sempurna dalam delapan pertandingan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Italia
AC Milan Mulai Misi Rekrut Dua Pemain Manchester City
AC Milan dikabarkan mulai bergerak memburu dua pemain Manchester City. Nathan Ake dan Mateo Kovacic jadi target utama Rossoneri di bursa transfer. Mungkinkah terwujud?
Johan Kristiandi - Rabu, 28 Januari 2026
AC Milan Mulai Misi Rekrut Dua Pemain Manchester City
Liga Dunia
Dikontrak Tiga Tahun, Maarten Paes Menuju Ajax Amsterdam
Penjaga gawang Timnas Indonesia, Maarten Paes, akan meninggalkan FC Dallas dan bergabung dengan Ajax Amsterdam.
Arief Hadi - Rabu, 28 Januari 2026
Dikontrak Tiga Tahun, Maarten Paes Menuju Ajax Amsterdam
Inggris
Permutasi Liga Champions: Yang Dibutuhkan 6 Tim Inggris untuk Lolos ke 16 Besar
Tidak ada tim Premier League yang dapat finis lebih rendah dari peringkat ke-24 klasemen.
Yusuf Abdillah - Selasa, 27 Januari 2026
Permutasi Liga Champions: Yang Dibutuhkan 6 Tim Inggris untuk Lolos ke 16 Besar
Bagikan