AS Roma Berburu Bek Baru

BolaSkorBolaSkor - Selasa, 06 Mei 2014
AS Roma Berburu Bek Baru
AS Roma Berburu Bek Baru
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Roma - Klub ibu kota Italia, AS Roma dikabarkan sedang mencari bek kiri tangguh. Nama pemain bertahan Valencia, Juan Bernat berada di daftar teratas buruan Gialorossi saat ini. Demikian dikabarkan Il Corriere dello Sport, Selasa (6/5). Meski begitu, petinggi Roma menyadari sulit untuk mendatangkan Bernat dikarena si pemain juga tengah diincar sejumlah klub papan atas Eropa lainnya. Bidikan lain selain Bernat adalah pemain bertahan FC Porto, Alex Sandro. Namun ini juga tidak mudah dikarenakan Porto membanderol tinggi harga pemain ini. Sejumlah nama pemain bertahan lainnya yang saat ini juga masuk radar AS Roma adalah Davide Santon (Newcastle United), Luca Antonelli (Genoa) dan Gabriel Silva (Udinese). Il Lupi juga tengah mengamati perkembangan gelandang milik Fenerbache, Salih Ucan. Perburuan bek kiri AS Roma terkait cederanya Federico Balzaretti dan performa Dodo yang belum meyakinkan musim ini.
AS Roma Juan Bernat Giallorossi Salih Ucan Federico Balzaretti Il Lupi
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Liga Europa
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Dari 24 tim yang lolos ke fase gugur, delapan di antaranya otomatis mendapatkan tempat di babak 16 besar.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Daftar Tim yang Lolos ke Fase Gugur Europa League 2025-2026
Hasil akhir
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Liga Europa 2025-2026 sudah selesai menggelar Matchday 8 fase liga, Jumat (30/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Hasil Liga Europa: AS Roma Nyaris Terpeleset, Calvin Verdonk Bantu Lille ke Playoff
Italia
21 Laga Tak Terkalahkan, AC Milan Kecewa Gagal Kalahkan AS Roma
AC Milan imbang 1-1 melawan AS Roma pada lanjutan laga Serie A dan melanjutkan catatan tak terkalahkan menjadi 21 laga.
Arief Hadi - Senin, 26 Januari 2026
21 Laga Tak Terkalahkan, AC Milan Kecewa Gagal Kalahkan AS Roma
Italia
Massimiliano Allegri Bersyukur Milan Mampu Menahan Roma
Massimiliano Allegri mensyukuri hasil imbang AC Milan kontra AS Roma di Stadio Olimpico. Rossoneri gagal menang, jarak dengan Inter Milan kini makin mengkhawatirkan!
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Massimiliano Allegri Bersyukur Milan Mampu Menahan Roma
Klasemen
Klasemen Terkini Serie A: Milan Imbang, Inter Mulai Menjauh
Persaingan Serie A makin panas! AC Milan gagal meraih kemenangan, sementara Inter Milan kian menjauh di puncak klasemen usai pekan ke-22. Juventus terus menekan zona Liga Champions.
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Klasemen Terkini Serie A: Milan Imbang, Inter Mulai Menjauh
Hasil akhir
Hasil Serie A: AS Roma dan AC Milan Berbagi Poin, Juventus Permalukan Napoli
Serie A kian panas! AC Milan gagal menang usai ditahan AS Roma 1-1, sementara Juventus tampil perkasa dengan membungkam Napoli 3-0. Persaingan papan atas makin sengit!
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Hasil Serie A: AS Roma dan AC Milan Berbagi Poin, Juventus Permalukan Napoli
Jadwal
Link Streaming AS Roma vs AC Milan, Senin 26 Januari 2026
Pertandingan menarik antara penghuni papan atas Serie A akan terjadi di pekan 22 antara AS Roma vs AC Milan.
Yusuf Abdillah - Minggu, 25 Januari 2026
Link Streaming AS Roma vs AC Milan, Senin 26 Januari 2026
Italia
Massimiliano Allegri Tegaskan Betapa Pentingnya Liga Champions untuk AC Milan
Jelang laga Serie A AS Roma vs AC Milan, Massimiliano Allegri menegaskan pentingnya Liga Champions untuk Milan.
Arief Hadi - Minggu, 25 Januari 2026
Massimiliano Allegri Tegaskan Betapa Pentingnya Liga Champions untuk AC Milan
Prediksi
Prediksi dan Statistik AS Roma vs AC Milan: Uji Karakter dan Mentalitas Il Rossoneri
Prediksi dan statistik pekan 22 Serie A antara AS Roma vs AC Milan yang akan dimainkan di Stadio Olimpico.
Arief Hadi - Minggu, 25 Januari 2026
Prediksi dan Statistik AS Roma vs AC Milan: Uji Karakter dan Mentalitas Il Rossoneri
Italia
Deretan Statistik AS Roma vs AC Milan: Tim Jarang Kebobolan vs Tim Tidak Pernah Kalah
AS Roma menantang AC Milan di Olimpico, statistik babak kedua dan pertahanan terbaik jadi sorotan, duel krusial Serie A.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Deretan Statistik AS Roma vs AC Milan: Tim Jarang Kebobolan vs Tim Tidak Pernah Kalah
Bagikan