Arema FC Jadikan 25 Persen Gaji Sekaligus sebagai THR

Arema FC hanya memberikan bingkisan.
Frengky AruanFrengky Aruan - Sabtu, 16 Mei 2020
Arema FC Jadikan 25 Persen Gaji Sekaligus sebagai THR
Arema FC. (BolaSkor.com/Kristian Joan)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Arema FC memastikan bahwa tidak ada Tunjangan Hari Raya (THR) bagi setiap anggota tim musim ini. Apalagi, kompetisi Liga 1 tengah berhenti akibat pandemi COVID-19 yang menerpa segala sendi kehidupan.

Oleh karena itu, tim Singo Edan membungkus THR melalui pemenuhan gaji sebesar 25 persen, sesuai instruksi PSSI pada 27 Maret lalu. Khususnya pada gaji Bulan Mei, setelah menerapkannya sejak Maret hingga Juni nanti.

"THR-nya ya gaji (25 persen) itu," ujar General Manager Arema FC, Ruddy Widodo kepada rekan media di Malang beberapa waktu lalu.

Baca Juga:

Manajemen Bhayangkara FC Berat Rasanya Beri THR Tahun Ini ke Pemain

Bhayangkara FC Butuh Dua Kepastian dari RUPS PT LIB

Pihaknya melanjutkan, bahwa alokasi dana THR memang tidak pernah ada di skuat Arema FC seperti pada musim-musim sebelumnya. Namun, Arema menggantinya dengan sebuah bingkisan sebagai ucapan Hari Raya Idul Fitri.

"Ya, memang tidak pernah ada sebelumnya. Paling ya bingkisan (parcel) untuk masing-masing pemain, pelatih dan lainnya," tambah Ruddy.

Arema FC sendiri sudah harus mengalokasikan anggaran secara ekstra atas instruksi PSSI per 27 Maret lalu. Artinya, dana pemenuhan hak anggota tim diambil di luar pos anggaran rutin yang sudah disusun rapi pada awal musim kompetisi.

Sementara kebutuhan pembayaran gaji 25 persen di Arema, totalnya lebih dari Rp500 juta. Sehingga selama masa pandemi berlangsung hingga Juni, Arema harus menggelontorkan anggaran Rp2 Miliar lebih untuk memenuhi hak anggota timnya.

"Yang penting bagi klub adalah memenuhi 25 persen gaji itu. Fokus pada itu dulu, lainnya nanti," pungkas Ruddy. (Laporan Kontributor Kristian Joan/Malang)

Arema FC Liga 1 Bulan Ramadan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: 10 Pemain Arema FC Tahan Imbang Persebaya di GBT
Arema FC berhasil mendapatkan satu poin dari lawatan ke kandang Persebaya. Bahkan, Arema FC nyaris menang sebelum Bruno Moreira mencetak gol balasan.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 22 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: 10 Pemain Arema FC Tahan Imbang Persebaya di GBT
Liga Indonesia
Link Streaming Super League 2025/2026 Persebaya vs Arema FC, Live Sebentar Lagi
Persebaya akan menjamu Arema FC sore ini di Stadion Gelora Bung Tomo. Artikel ini akan membahas tentang cara menonton dan link streaming Persebaya vs Arema.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 22 November 2025
Link Streaming Super League 2025/2026 Persebaya vs Arema FC, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Derby Jawa Timur Persebaya vs Arema FC, Sabtu 22 November 2025
Persebaya akan menjamu Arema FC pada pekan ke 13 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, sore nanti.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 22 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Derby Jawa Timur Persebaya vs Arema FC, Sabtu 22 November 2025
Liga Indonesia
Persebaya vs Arema FC, Eduardo Perez Tepikan Isu Pemecatan jika Gagal Menang
Persebaya Surabaya sedang dalam kondisi tidak baik, karena baru menorehkan 4 kemenangan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 22 November 2025
Persebaya vs Arema FC, Eduardo Perez Tepikan Isu Pemecatan jika Gagal Menang
Liga Indonesia
Teken Kontrak Baru, Rizky Ridho Bertahan di Persija Jakarta hingga 2028
Persija Jakarta resmi memagari Rizky Ridho dengan kontrak baru berdurasi tiga tahun (2028).
Arief Hadi - Minggu, 16 November 2025
Teken Kontrak Baru, Rizky Ridho Bertahan di Persija Jakarta hingga 2028
Liga Indonesia
Cetak Dua Gol Lewat Sundulan ke Gawang Arema FC, Eksel Runtukahu Terinspirasi Bambang Pamungkas
Eksel Runtukahu menjadi buah bibir usai mencetak gol khas Bambang Pamungkas.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Cetak Dua Gol Lewat Sundulan ke Gawang Arema FC, Eksel Runtukahu Terinspirasi Bambang Pamungkas
Liga Indonesia
Mauricio Souza Kecam Kericuhan di Akhir Laga Arema FC vs Persija
Menurut Mauricio Souza, insiden keributan di akhir laga Arema FC vs Persija tidak boleh terulang.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Mauricio Souza Kecam Kericuhan di Akhir Laga Arema FC vs Persija
Liga Indonesia
Pergantian Pemain di Awal Babak Kedua Jadi Kunci Kemenangan Persija atas Arema FC
Persija melakukan remontada di kandang Arema FC.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Pergantian Pemain di Awal Babak Kedua Jadi Kunci Kemenangan Persija atas Arema FC
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Persija Jakarta mencatatkan empat kemenangan beruntun usai menumbangkan Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Malang, Sabtu (8/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: 5 Kartu Merah Warnai Remontada Persija Jakarta di Kandang Arema FC
Liga Indonesia
Link Streaming Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Live Sebentar Lagi
Informasi mengenai link streaming Arema FC vs Persija Jakarta dapat disimak melalui artikel ini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Super League 2025/2026 Arema FC vs Persija Jakarta, Live Sebentar Lagi
Bagikan