Serie A
Archie Brown Ungkap Alasan Batal Gabung AC Milan pada Detik-Detik Akhir Transfer
BolaSkor.com - Pemain asal Inggris, Archie Brown, secara terbuka mengungkapkan alasannya lebih memilih bergabung dengan AC Milan daripada Fenerbahce. Keputusan diambil pada detik-detik akhir transfer.
AC Milan saling sikut dengan Fenerbahce untuk mendapatkan Archie Brown dari KAA Gent.
Baca Juga:
Rebutan Rekrut Archie Brown, AC Milan dan Fenerbahce Kompak Kirim Jet Pribadi untuk Menjemput
Gabung AC Milan, Luka Modric Kenang Satu Momen Bersejarah di Real Madrid
Hengkang ke Al-Hilal, Theo Hernandez Sindir Manajemen AC Milan
View this post on Instagram
Nama Archie Brown menjadi menarik untuk kedua tim itu setelah apa yang dilakukan sang pemain di sepak bola Belgia.
Tampil sebagai bek kiri, Brown mencatatkan 1 gol dan 6 assist dalam 48 pertandingan di Jupiler Pro League.
Persaingan Ketat Milan dan Fenerbahce
Milan dan Fenerbahce pun bersaing untuk meyakinkan Brown.
Kabarnya, kedua klub telah mengirim jet pribadi ke Belgia untuk menjemput Brown.
Sementara itu, kesepakatan dengan Gent telah tercapai. Angkanya adalah 8 juta euro, sesuai dengan klausul rilis sang pemain.
Fenerbahce Lebih Menarik
Johan Kristiandi
18.127
Berita Terkait
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Parma vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
FIFA Perkenalkan Inovasi Berbasis AI Jelang Piala Dunia 2026
Letih karena Jadwal Padat, Pep Guardiola Yakin Para Pemain Manchester City Akan Tampil Total
AC Milan Jajaki Perpanjangan Kontrak Rafael Leao
Jelang Persib vs Persija, Suporter Diingatkan Bahwa Rivalitas Hanya 90 Menit
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Ko Hyung-jin dari Korea Selatan Jadi Wasit Laga Panas Persib Bandung vs Persija Jakarta
Manchester City vs Brighton: Tuan Rumah Selalu Cetak Gol, Tim Tamu Sulit Menang
7 Fakta Statistik Menarik Jelang Duel Burnley vs Manchester United