Antonio Valencia Dikonfirmasi Angkat Kaki dari Manchester United

Ole Gunnar Solskjaer mengonfirmasi kepergian Antonio Valencia dari Manchester United.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Sabtu, 13 April 2019
Antonio Valencia Dikonfirmasi Angkat Kaki dari Manchester United
Antonio Valencia. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, mengonfirmasi kepergian Antonio Valencia. Menurut Solskjaer, The Red Devils tak akan memperpanjang kontrak Valencia.

Antonio Valencia bergabung dengan Manchester United pada 2009 dari Wigan. Saat itu, The Red Devils membayar 16 juta pounds untuk merekrut Valencia.

Ketika itu Antonio Valencia yang bermain sebagai penyerang sayap direkrut untuk menggantikan Cristiano Ronaldo. Bahkan, Valencia sempat menerima nomor punggung tujuh.

Seiring berjalannya waktu, Antonio Valencia berganti posisi menjadi bek kanan. Menilik kontrak pemain berusia 33 tahun itu akan segera berakhir, tentunya Manchester United perlu mencari pengganti.

Baca juga:

Prediksi Man United Vs West Ham: Perjalanan Menuju Target 15 Poin Setan Merah

Solskjaer Nilai Cedera Herrera Terjadi karena Masa Depan yang Tak Menentu di Man United

Ole Gunnar Solskjaer

Apalagi, Antonio Valencia berstatus sebagai kapten Manchester United. Ole Gunnar Solskjaer mendiskusikan kemungkinan pemain yang akan menjadi suksesor Valencia.

"Kami akan melihat pada musim depan. Di kepala saya, sudah ada beberapa pemain yang pantas menjadi kapten. Saat ini, kapten adalah Antonio Valencia, dia akan pindah," tutur Ole Gunnar Solskjaer.

"Kami memiliki Ashley Young, Paul Pogba, David De Gea, Chris Smalling. Mereka pernah menjadi kapten. Ya, Manchester United punya pemain yang bisa menjadi kapten."

"Saya hanya perlu menentukan siapa yang akann menjadi kapten di atas lapangan. Siapa orang yang akan menjadi perpanjangan tangan saya di atas lapangan," imbuhnya.

Selama membela Manchester United, Antonio Valencia memenangi sembilan gelar bergengsi. Termasuk di antaranya adalah Premier League, Piala FA, dan Liga Europa.

Ole gunnar Solskjaer Manchester United Antonio Valencia Breaking News
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Bodo/Glimt vs Manchester City: The Citizens Tidak Terbendung
Superkomputer Opta memprediksi hasil laga Bodo/Glimt vs Manchester City di Liga Champions 2025/2026. Peluang menang The Citizens sangat dominan. Simak statistik dan prediksi lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 20 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Bodo/Glimt vs Manchester City: The Citizens Tidak Terbendung
Liga Indonesia
Hanif Sjahbandi Naik Meja Operasi, Persija Jakarta Krisis Gelandang
Persija Jakarta mengalami situasi sulit jelang putaran kedua menyusul cederanya gelandang andalan.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Hanif Sjahbandi Naik Meja Operasi, Persija Jakarta Krisis Gelandang
Jadwal
Link Streaming Bodo/Glimt vs Manchester City, Rabu 21 Januari 2026
Bodo/Glimt akan menantang Manchester City pada matchday ketujuh Liga Champions 2025-2026 yang akan digelar di Aspmyra Stadion.
Yusuf Abdillah - Selasa, 20 Januari 2026
Link Streaming Bodo/Glimt vs Manchester City, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Real Madrid vs AS Monaco: Los Blancos Sulit Tertandingi
Superkomputer Opta memprediksi hasil laga Real Madrid vs AS Monaco pada Liga Champions 2025/2026. Peluang menang Los Blancos sangat dominan. Simak statistik dan prediksi lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 20 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Real Madrid vs AS Monaco: Los Blancos Sulit Tertandingi
Liga Indonesia
Datangkan Eks Arsenal hingga Bintang Liga India, Persik Jadi Kuda Hitam di Putaran Kedua
Persik Kediri berbenah menghadapi putaran kedua dengan merekrut sejumlah pemain baru, termasuk eks Arsenal dan Barcelona.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Datangkan Eks Arsenal hingga Bintang Liga India, Persik Jadi Kuda Hitam di Putaran Kedua
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Arsenal: Nerazzurri Unggul Sangat Tipis
Superkomputer Opta memprediksi hasil Inter Milan vs Arsenal di Liga Champions 2025/2026. Peluang menang nyaris seimbang, Nerazzurri unggul sangat tipis. Simak statistik lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 20 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Arsenal: Nerazzurri Unggul Sangat Tipis
Liga Champions
Liga Champions: Inter Milan Tahu Cara Meladeni Arsenal
Pelatih Inter Milan Cristian Chivu menilai Arsenal sebagai salah satu tim terbaik Eropa saat ini.
Yusuf Abdillah - Selasa, 20 Januari 2026
Liga Champions: Inter Milan Tahu Cara Meladeni Arsenal
Liga Champions
7 Fakta Menarik Jelang Pertandingan Inter Milan vs Arsenal
Fakta dan statistik yang perlu diketahui jelang pertarungan Inter Milan vs Arsenal di Stadion Giuseppe Meazza,
Yusuf Abdillah - Selasa, 20 Januari 2026
7 Fakta Menarik Jelang Pertandingan Inter Milan vs Arsenal
Timnas
Sir Bobby Robson Jadi Inspirasi Terbesar Pelatih Timnas Indonesia John Herdman
Sir Bobby Robson, pelatih legendaris Inggris menjadi inspirasi terbesar John Herdman di sepak bola.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Sir Bobby Robson Jadi Inspirasi Terbesar Pelatih Timnas Indonesia John Herdman
Liga Champions
Bodo/Glimt vs Manchester City: Tuan Rumah Berharap Erling Haaland Letih
Penyerang andalam Manchester City Erling Haaland belum membuat gol dalam tiga laga terakhir.
Yusuf Abdillah - Selasa, 20 Januari 2026
Bodo/Glimt vs Manchester City: Tuan Rumah Berharap Erling Haaland Letih
Bagikan