Liga Champions
Antonio Conte Ungkap Alasan Kevin De Bruyne Cuma Main 26 Menit Lawan Manchester City
BolaSkor.com - Sejatinya, laga Napoli melawan Manchester City di Etihad Stadium, Jumat (19/9) dini hari WIB, menjadi momen yang spesial bagi Kevin De Bruyne.
Pertandingan ini menjadi kali pertama De Bruyne kembali ke Etihad setelah meninggalkan Manchester City, klub yang dibelanya selama satu dekade.
Namun, kembalinya De Bruyne hanya berlangsung singkat setelah sang gelandang harus ditarik keluar setelah hanya bermain selana 26 menit.
Baca Juga:
Hasil Liga Champions: Rashford Bintang Kemenangan Barcelona, Manchester City Hantam 10 Pemain Napoli
Lebih Percaya Diri, Rasmus Hojlund Siap Buktikan Diri di Napoli
Perbedaan Antonio Conte dari Pep Guardiola Menurut Kevin De Bruyne
View this post on Instagram
Pelatih Napoli memutuskan untuk menarik keluar De Bruyne menyusul kartu merah yang diterima rekan setimnya, Giovanni Di Lorenzo.
Di Lorenzo diusir keluar lapangan pada menit ke-21 setelah menjatuhkan Erling Haaland di luar kotak penalti.
Selang lima menit kemudian, De Bruyne keluar digantikan oleh Mathias Olivera.
Alasan Conte Menarik De Bruyne
Yusuf Abdillah
9.909
Berita Terkait
BWF Uji Coba Aturan Baru di Indonesia Masters 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming AC Milan vs Genoa, Live Sebentar Lagi
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Real Madrid, Live Sebentar Lagi
3 Pekerjaan Penting yang Dihadapi Liam Rosenior di Chelsea
Bonus SEA Games 2025 Tersalurkan, NOC Indonesia: Bentuk Penghargaan Pemerintah untuk Atlet
10 Penjualan Termahal Sepanjang Masa Serie A pada Bursa Transfer Januari
Perburuan Bek Tengah Berlanjut, Joe Gomez Masuk Daftar Belanja AC Milan
Diberi Kebebasan Pilih Asisten Pelatih Lokal, John Herdman Diharapkan Mampu Lahirkan Nova Arianto Baru
Bandung bjb Tandamata Siap Tancap Gas di Proliga 2026, Andalkan Energi Muda dan Kekuatan Penuh
Real Madrid Tanpa Kylian Mbappe, Diego Simeone Waspadai Vinicius