Anthony Davis Buka Peluang Gabung Boston Celtics

Anthony Davis membuka peluang bergabung ke Boston Celtics.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Selasa, 19 Februari 2019
Anthony Davis Buka Peluang Gabung Boston Celtics
Anthony Davis. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bintang New Orleans Pelicans, Anthony Davis, membuka peluang bergabung dengan Boston Celtics. Kini, Celtics masuk ke dalam tim yang dituju oleh Davis.

Masa depan Anthony Davis bersama New Orleans Pelicans tengah menjadi misteri. Hal itu setelah pebasket berusia 25 tahun tersebut menyatakan keinginan pindah.

Mandeknya prestasi New Orleans Pelicans ditengarai menjadi alasan Anthony Davis ingin pindah. Maklum, Pelicans seolah tidak ada kemajuan selama Davis bermain di sana.

Baca Juga:

NBA All-Star: Tim LeBron Buat Tim Giannis Bertekuk Lutut

Puma Jalin Kerja Sama dengan NBA

Anthony Davis

Sejumlah klub pun ditengarai menginginkan jasa Anthony Davis berkat situasi tersebut. Los Angeles Lakers dan Boston Celtics merupakan dua tim yang memburu Davis.

Akan tetapi, sebelumnya Anthony Davis diberitakan tidak ingin pindah ke Boston Celtics. Davis hanya mau memperkuat Los Angeles Lakers, New York Knicks, Milwaukee Bucks, atau Los Angeles Clippers.

Kini, Anthony Davis seolah meralat ucapannya tersebut. Pebasket yang memiliki posisi sebagai center itu menyatakan Boston Celtics masuk ke dalam tim yang ingin dia bela.

"Tentu saja Boston Celtics tidak mungkin tidak ada dalam daftar tim yang ingin saya bela," ujar Anthony Davis kepada All-Star Weekend.

Boston Celtics sendiri dikabarkan siap menukar sejumlah pemain bintangnya demi mendapatkan jasa Anthony Davis. Termasuk di antaranya Jayson Tatum dan Jaylen Brown.

Anthony Davis NBA Breaking News Boston Celtics
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Liga Indonesia
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Pertandingan terakhir putaran pertama Super League 2025/2026 ini akan digelar di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Bojan Hodak Minta Skuad Persib Jaga Emosi Saat Hadapi Persija
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Malut United kalah di kandang Persebaya, sehingga laga Persib vs Persija jadi penentu siapa juara paruh musim Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Malut United Kalah, Persib vs Persija Jadi Penentu Juara Paruh Musim
Liga Indonesia
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekuatan Persib terletak pada sosok Bojan Hodak selaku peramu taktik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Persib Tanpa Andrew Jung dan Saddil Ramdani, Pelatih Persija Cuek dan Sebut Itu Urusan Bojan Hodak
Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Liga Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza berharap VAR bekerja dengan baik dan tepat agar tidak ada keputusan-keputusan salah.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Persib Bandung menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Minggu (11/1) sore WIB
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Italia
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Penyerang baru AC Milan Niclas Fullkrug berharap akan bertahan saat masa peminjamannya dari West Ham United habis.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Rantis atau kendaraan taktis masih digunakan di Indonesia untuk pertandingan Persib vs Persija. Persib akan menjamu Persija di GBLA, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Persebaya Surabaya akan menjamu Malut United di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (10/1). Ini adalah debut Bernardo Tavares sebagai pelatih Persebaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Inggris
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United menjadi sebuah keputusan yang sulit diterima oleh Amad Diallo.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Bagikan