Ansan Greeners Lepas Asnawi ke Timnas Indonesia Usai Hadapi Jeonnam

Asnawi Mangkualam akan gabung Timnas Indonesia di Dubai.
Frengky AruanFrengky Aruan - Minggu, 02 Mei 2021
Ansan Greeners Lepas Asnawi ke Timnas Indonesia Usai Hadapi Jeonnam
Shin Tae-yong dan Asnawi Mangkualam. (Instagram Shin Tae-yong)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Ansan Greeners FC, Kim Gil-sik memastikan bahwa Asnawi Mangkualam Bahar akan bergabung dengan Timnas Indonesia. Namun Asnawi baru akan dilepas setelah partai melawan Jeonnam Dragons.

Laga tandang itu dijadwalkan 17 Mei. Menurut Kim Gil-sik, Asnawi akan langsung terbang ke Dubai.

Artinya Asnawi Mangkualam tak akan ikut pemusatan latihan Timnas Indonesia di Jakarta, yang sudah dimulai sejak 1 Mei dan berlangsung hingga 10 Mei.

Ia akan bergabung saat Garuda menjalani lanjutan persiapan di UEA, yang juga diisi uji coba melawan Afghanistan (25/5) dan Oman (29/5).

Baca Juga:

Efek Asnawi, Ansan Greeners Salip Duo Raksasa K League 1

Sempat Disinggung Shin Tae-yong, Asnawi Jelaskan Kebiasaan Pemain Indonesia

"Saya berbicara dengan pelatih Shin Tae-yong hari ini dan pada tanggal 17 setelah tandang ke Jeonnam Dragons, Asnawi akan bergabung dengan tim nasional Indonesia di Dubai," kata Kim Gil-sik dikutip dari Sports-G.

"Jadwal kembali bergabung atau apakah akan menjalani isolasi setelah kembali ke Korea belum ditentukan," tambahnya.

Kim Gil-sik sebetulnya berat hati melepas Asnawi Mangkualam. Terlebih eks PSM Makassar itu telah beradaptasi dengan baik bersama Green Wolves.

"Secara pribadi, saya tidak ingin ia ke tim nasional, tetapi jika Asnawi kembali dengan kepercayaan diri lebih, saya pikir itu akan membantu tim," jelasnya.

Sementara itu, Asnawi kembali diturunkan sebagai starter saat Ansan Greeners melawan Seoul E-Land, Minggu (2/5). Asnawi hanya dimainkan hingga menit ke-57.

Timnas Indonesia Asnawi Mangkualam Ansan Greeners FC Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Liga Indonesia
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Persija Jakarta kembali melepas satu pemainnya pada putaran kedua ini. Pemain yang dilepas adalah Ilham Rio Fahmi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Layvin Kurzawa dan Eliano Reijnders memiliki posisi yang sama.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Jadwal
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib saat ini memuncaki klasemen sementara dengan 41 poin dari 18 laga.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Persib Bandung kalah dari Persis Solo pada pertemuan Liga 1 musim lalu.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Bojan Hodak Akui Laga Melawan Persis Akan Terasa Berat bagi Persib Bandung
Liga Indonesia
Jelang Hadapi Persib, Persis Solo Resmikan Eks Bomber Timnas Brasil U-23
Persis Solo juga merekrut striker asal Ukraina.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Jelang Hadapi Persib, Persis Solo Resmikan Eks Bomber Timnas Brasil U-23
Liga Indonesia
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Sebelumnya, sang gelandang dipinjamkan Persib Bandung ke Bhayangkara FC.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Liga Indonesia
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Tim berjulukkan Mutiara Hitam itu kini berada di posisi pertama dengan mempunyai 37 poin, usai kalahkan Persiku.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Lainnya
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Bandung bjb Tandamata akan memulai putaran kedua Proliga 2026 dengan menghadapi Jakarta Pertamina Energi, Minggu (1/2).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Liga Indonesia
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Persija Jakarta sukses merebut tiga poin dari Persita Tangerang pada laga pekan ke-19 Super League 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Liga Indonesia
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Kelompok suporter Persija Jakarta, The Jakmania, terlihat hadir dalam laga kontra Persita Tangerang di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Bagikan