Andai Lewis Hamilton Pensiun, F1 Tidak Khawatir

Padahal berkat Hamilton, F1 begitu populer.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Selasa, 17 Desember 2019
Andai Lewis Hamilton Pensiun, F1 Tidak Khawatir
Lewis Hamilton (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Tidak bisa dimungkiri, nama ajang Formula 1 (F1) kini begitu dikenal di selurun dunia salah satunya berkat popularitas seorang Lewis Hamilton.

Masalahnya kini juara dunia F1 enam kali itu bukan lagi sosok pembalap muda. Dia sudah berusia 35 tahun dan kontrak berikutnya bisa jadi yang terakhir dalam kariernya.

Tentu seperti MotoGP yang khawatir jika Valentino Rossi pensiun, masalah sama berpotensi dialami F1 jika Hamilton gantung setir.

Baca Juga:

CEO Ferrari Jawab Kabar Ketertarikan Lewis Hamilton Gabung Tim

Valentino Rossi Kendarai Mobil F1 dan Lewis Hamilton Geber Motor MotoGP, Berakhir Saling Memuji

Verstappen dan Leclerc
Max Verstappen dan Charles Leclerc (Zimbio)

Namun CEO F1, Chase Carey merasa percaya diri bakat-bakat muda seperti Max Verstappen dan Charles Leclerc bisa menggantikan sosok Hamilton jika pensiun nanti.

"Saya pribadi berharap Lewis berlomba selamanya. Saya pikir ia seorang juara yang fantastis. Dia pahlawan F1," kata Carey.

"Namun kami juga memiliki banyak talenta muda. Kami punya Max yang sudah berlomba sangat lama di F1, tapi kami lupa betapa mudanya dirinya," lanjutnya.

Terlepas dari sosok yang bisa menggantikan Hamilton di masa depan apakah Verstappen, Leclerc atau Lando Norris, menurut Carey ajang F1 memiliki prospek yang cerah.

Pernyataan sama dilontarkan Presiden Federasi Automobil Internasional (FIA), Jean Todt. Buatnya hal biasa F1 kehilangan bintang besar. Namun terbukti ajang balap jet darat selalu bisa melahirkan bintang baru.

"Sebelum Lewis, kami punya Michael (Scumacher). Lebih ke belakang kami memiliki Fangio, Clark, Stewart, dan banyak talenta luar biasa lainnya. Namun bakat-bakat baru selalu berdatangan," Todt menjelaskan.*

Breaking News F1 2020 MERCEDES Lewis hamilton
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Timnas
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
John Herdman tiba di Indonesia pada Sabtu (10/1) pukul 13.20 WIB dengan maskapai Cathay Pacific.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Hindari Awak Media, John Herdman Tiba di Indonesia
Liga Indonesia
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza berharap VAR bekerja dengan baik dan tepat agar tidak ada keputusan-keputusan salah.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Mauricio Souza Berharap VAR Bekerja dengan Baik di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Persib Bandung menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Minggu (11/1) sore WIB
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Dear Jakmania Jangan ke GBLA, Cukup Dukung dan Doa dari Jakarta Agar Persija Menang
Italia
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Penyerang baru AC Milan Niclas Fullkrug berharap akan bertahan saat masa peminjamannya dari West Ham United habis.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Liga Indonesia
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Rantis atau kendaraan taktis masih digunakan di Indonesia untuk pertandingan Persib vs Persija. Persib akan menjamu Persija di GBLA, Minggu (11/1).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Jelang Lawan Persib, Pemain Baru Persija Antusias Bakal Naik Rantis ke Stadion
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Persebaya Surabaya akan menjamu Malut United di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (10/1). Ini adalah debut Bernardo Tavares sebagai pelatih Persebaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Malut United, Sabtu 10 Januari 2025
Inggris
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United menjadi sebuah keputusan yang sulit diterima oleh Amad Diallo.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ruben Amorim Pergi, Amad Diallo Sedih Kehilangan Sosok Ayah
Liga Indonesia
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Kapten Pelita Jaya Jakarta, Andakara Prastawa, memprediksi Persija Jakarta mampu mengalahkan Persib Bandung di kandangnya dengan skor tipis.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kapten Pelita Jaya Jakarta Prediksi Persija Menang Tipis di Bandung
Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Liga Indonesia
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Ribuan The Jakmania menyambangi sesi latihan Persija di Depok pada Jumat (9/1). Kedatangan mereka untuk memberikan dukungan jelang duel Persib vs Persija.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Bagikan