Ambisi Papua Miliki Tim Basket dan Helat IBL di Negeri Mutiara Hitam

Papua berencana membuat tim basket dan menjadi tuan rumah IBL.
Andhika PutraAndhika Putra - Minggu, 08 Maret 2020
Ambisi Papua Miliki Tim Basket dan Helat IBL di Negeri Mutiara Hitam
Hengky Lakay (IBL)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Geliat olahraga Papua tengah berkembang. Pekan Olahraga Nasional (PON) 2020 akan menjadi pelecut kebangkitan Negeri Mutiara Hitam di berbagai cabang.

Selama ini, Papua lebih dikenal sebagai pencetak pesepak bola handa. Mulai dari Boaz Solossa hingga Ian Louis Kabes pernah berseragam tim nasional.

Namun, untuk cabang olahraga lain seperti basket, Papua belum menunjukkan taji. Wakil Negeri Mutiara Hitam bahkan masih bisa terhitung jari di Indonesia Basketball League (IBL).

Saat ini, pebasket Papua yang cukup menarik perhatian adalah Riggs dan Hengky Lakay yang bermain di IBL. Sementara di tim nasional putri ada Lea Kahol yang pernah menjad juara FIBA 3x3 Asia U-18.

Baca Juga:

Klay Thompson Bakal Bergabung dengan LeBron James di Space Jam 2

Pendapatan LeBron James dan Stephen Curry Jauh Tinggalkan Pebasket NBA Lain

Kehadiran PON di Papua diharapkan bisa membangkitkan semangat bermain basket generasi muda di sana. Bahkan, sekretaris KONI Mimika, Caesar A Tunya, berambisi membentuk profesional.

“Saat ini kami sudah membicarakan soal hal itu. Tentu Papua ingin memiliki wakil di liga sebesar IBL,” ujar Caesar kepada BolaSkor.com.

Demi meningkatkan geliat basket di Papua, Caesar sudah punya rencana setelah PON 2020. Pemerintah Papua berencana menjadi tuan rumah IBL.

“Hal tersebut juga sudah masuk dalam pembicaraan,” ujar Caesar.

Breaking News Indonesia Papua Basket IBL
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Liga Indonesia
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Persija Jakarta mendatangkan bomber tajam asal Maroko, Alaeddine Ajaraie. Ia datang untuk membawa Persija ke tangga juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Inggris
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Rene Meulensteen meyakini bahwa Senne Lammens belum cukup bagus untuk menjadi kiper pilihan utama Manchester United.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Timnas
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Jelang Piala AFF 2026, pelatih Singapura, Gavin Lee, memuji kiprah John Herdman, nakhoda baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Liga Indonesia
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Persija resmi mendatangkan Alaeddine Ajaraie. Penyerang tajam asal Maroko yang teruji di Liga India.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Timnas
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia akan memainkan laga perdananya di Piala AFF 2026 menghadapi Kamboja pada 27 Juli mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Italia
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Mike Maignan tampil luar biasa dengan berhasil mengamankan tujuh dari delapan tembakan on target Como.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Timnas
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Rizky Ridho percaya diri menatap Piala AFF 2026 bersama pelatih baru Timnas Indonesia asal Inggris, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Berita
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Indonesia Rising Stars Award menjadi terobosan cemerlang dari Sarga.co untuk mengapresiasi insan berkuda di Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Lainnya
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Bandung bjb Tandamata akan menghadapi Medan Falcons (16/1) dan Jakarta Electric PLN Mobile (17/1) di seri Medan.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Spanyol
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Beberapa nama muncul sebagai opsi potensial menjadi kandidat pelatih baru di Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Bagikan