Alves Harap Brasil Jumpa Argentina di FinalPiala Dunia 2014
Alves Harap Brasil Jumpa Argentina di FinalPiala Dunia 2014
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Sao Paulo – Dani Alves tampaknya cukup optimistis Brasil bisa menembus final di perhelatan Piala Dunia 2014. Bahkan, bek asal klub Barcelona itu memilih Argentina sebagai tim yang akan dihadapi di partai puncak.
Jelang laga pembuka melawan Kroasia pada 12 Juni nanti di Sao Paulo, Tim Samba sukses menutup dua laga uji coba dengan kemenangan. Dani Alves dan kolega membantai Panama dengan skor 4-0 pada 3 Juni, tiga hari berselang menang 1-0 atas Serbia.
Pasukan Luis Felipe Scolari menjadi tim paling diunggulkan dalam penyelenggaran akbar sepak bola dunia kali ini. Selain bertindak sebagai tim tuan rumah, Selecao dianggap jadi salah satu tim yang kekuatan paling merata di setiap lini.
Alves sendiri memprediksi timnya bakal melaju ke partai final yang akan terselanggara pada 13 Juli di Rio de Janeiro. Argentina adalah negara yang ingin dilawan Alves.
“Jika saya bisa memilih, saya ingin Brasil melawan Argentina di final. Akan jadi pertandingan yang cukup cantik. Menang melawan rival...akan memberikan kami rasa yang spesial,” jelas Alves dilansir Four Four Two.
Sementara itu, Alves menyampaikan apresiasi tinggi terhadap rekan setimnya di Barcelona, Neymar dan Lionel Messi. Menurutnya, Neymar dan Messi selalu jadi tumpuan bagi tim yang dibelanya.
“Setiap tim yang bergantung kepada Messi, atau Neymar terasa bahagia, karena ada seseorang yang dipercaya. Menurut saya, Neymar tidak tergantung pada skuat kami, dia adalah pembuat perbedaan kami.” Tukas Alves.
Posts
11.190
Berita Terkait
Piala Dunia
FIFA Perkenalkan Inovasi Berbasis AI Jelang Piala Dunia 2026
FIFA dan produsen komputer Lenovo memperkenalkan serangkaian inovasi teknologi berbasis kecerdasan buatan (Artificial Technology/AI).
Yusuf Abdillah - Rabu, 07 Januari 2026
Italia
Fokus Piala Dunia 2026, Gianluigi Donnarumma Tunda Pernikahan
Kiper Italia Gianluigi Donnarumma tengah dalam fokus tinggi untuk bisa membawa Azzurri tampil di Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 01 Januari 2026
Piala Dunia
Piala Dunia 2026 Tayang Gratis di TVRI, Siaran Menjangkau Wilayah 3T
TVRI akan menayangkan seluruh pertandingan Piala Dunia 2026 yang berlangsung di Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko, pada 11 Juni hingga 19 Juli tahun depan.
Rizqi Ariandi - Senin, 29 Desember 2025
Piala Dunia
FIFA Naikkan Hadiah Uang Piala Dunia 2026, Juara Akan Raup Rp834 Miliar
FIFA mengumumkan bahwa total hadiah Piala Dunia 2026 akan meningkat drastis dibanding edisi sebelumnya.
Yusuf Abdillah - Kamis, 18 Desember 2025
Liga Dunia
Pesan kepada Pesepak Bola Muda: Ikuti Teladan Cristiano Ronaldo, Bukan Lionel Messi
Legenda Juventus, Claudio Marchisio, menilai pesepak bola muda seharusnya mengikuti teladan dari Cristiano Ronaldo, bukan Lionel Messi.
Arief Hadi - Jumat, 12 Desember 2025
Berita
Trofi Piala Dunia Sambangi Jakarta Januari 2026, GGN Gelar Festival Sepak Bola Rakyat
Festival Sepak Bola Rakyat digelar di 4 kota, yaitu Labuan Bajo, Jakarta, Palu, dan Makassar.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 10 Desember 2025
Piala Dunia
Tidak Ada Jaminan Lionel Messi Akan Tampil di Piala Dunia 2026
Lionel Messi belum memberikan konfirmasi apakah dirinya akan tampil memperkuat Argentina pada Piala Dunia 2025.
Yusuf Abdillah - Minggu, 07 Desember 2025
Piala Dunia
FIFA Umumkan Jadwal Piala Dunia 2026, Banyak Laga Tengah Malam dan Jam Kantor
Jadwal pertandingan Piala Dunia 2026 yang digelar di AS, Kanada, dan Meksiko sudah resmi dirilis FIFA, Minggu (7/12).
Yusuf Abdillah - Minggu, 07 Desember 2025
Liga Lain
Bawa Inter Miami Juara MLS Cup, Lionel Messi Raih Gelar Ke-48 dan Ukir Rekor
Lionel Messi kembali membuat sejarah setelah membawa Inter Miami juara MLS Cup. La Pulga kini mengoleksi 48 trofi dan resmi menjadi pemain dengan gelar terbanyak di dunia!
Johan Kristiandi - Minggu, 07 Desember 2025
Piala Dunia
Reaksi Hasil Drawing Piala Dunia 2026, Maroko Senang Lawan Brasil, Norwegia Pede Kalahkan Prancis
Sebanyak 12 grup telah terisi dan menjanjikan laga-laga menarik seperti Brasil vs Maroko, Belanda vs Jepang, serta ulangan pertemuan antara Prancis dan Senegal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 06 Desember 2025