Alvaro Morata Selangkah Lagi Gabung Juventus
Alvaro Morata Selangkah Lagi Gabung Juventus
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Madrid - Juara Serie A 2013/2014, Juventus, dikabarkan kian dekat dengan penyerang muda Real Madrid, Alvaro Morata. Kabar tersebut dikatakan oleh agen Juanma Lopez, menurut Lopez Juventus dan Madrid hanya tinggal menyepakati soal harga sang pemain.
Morata yang sudah pasti akan meninggalkan Santiago Bernabeu musim ini, sebelumnya banyak dikaitkan dengan beberapa klub elit Eropa. Selain Juventus, Morata juga sempat dikaitkan dengan Inter Milan dan Arsenal.
Bahkan beberapa waktu lalu beredar kabar bos Inter Milan, Erick Thohir, hingga menyempatkan diri untuk terbang ke Madrid hanya untuk membicarakan soal kepindahan Morata. Selain itu, aksi ciamik penyerang berusia 21 tahun tersebut juga menarik minat Arsene Wenger sang profesor Arsenal.
Kepindahan Morata disinyalir lantaran tak mendapat tempat reguler di bawah kepemimpinan Carlo Ancelotti. Di musim lalu, Morata hanya sering menjadi pemain cadangan dari 23 kali penampilannya.
Morata merupakan produk asli akademi sepak bola Real Madrid, sejak mendapat kontrak senior di musim 2010/2011, Morata sudah tampil dalam 57 laga dan mencetak 11 gol.
Posts
11.190
Berita Terkait
Jadwal
Link Live Streaming dan Jadwal Pertandingan Besar di Akhir Pekan: Manchester City vs Liverpool, Tottenham Hotspur vs Manchester United
Pertandingan besar di liga-liga top Eropa akan terjadi di akhir pekan ini, termasuk dari pekan 11 Premier League.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
Ragam
3 Statistik yang Memperlihatkan Betapa Buruknya Antonio Conte di Sepak Bola Eropa
Kesuksesan di kancah domestik tak diragukan, tetapi di sepak bola Eropa, Antonio Conte kerap mengalami kesulitan.
Arief Hadi - Kamis, 06 November 2025
Italia
Belum Pernah Menang di Liga Champions Musim Ini, Semangat Bermain Juventus Sudah Bagus
Juventus imbang 1-1 kontra Sporting CP di Liga Champions dan memastikan tim belum pernah menang musim ini, tetapi Luciano Spalletti tidak khawatir.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Tumbang, Arsenal Pesta Gol, dan Juventus Imbang
Hasil hari pertama pekan empat fase liga Liga Champions pada Rabu (05/11) dari klub seperti Liverpool, Real Madrid, Paris Saint-Germain (PSG), Arsenal, dan Juventus.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Jadwal
Jadwal Live Streaming Liga Champions Juventus vs Sporting CP, Rabu 5 November 2025
Link live streaming serta jadwal siaran langsung laga Liga Champions Juventus vs Sporting CP di Allianz Stadium.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Sporting CP: Menanti Tuah Luciano Spalletti di Panggung Eropa
Juventus siap menjamu Sporting CP pada laga krusial Liga Champions. Mampukah Luciano Spalletti membawa Bianconeri meraih kemenangan perdana di Eropa musim ini?
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Italia
Bersama Luciano Spalletti, Juventus Bidik Kemenangan Pertama di Liga Champions Musim Ini
Juventus akan menjamu Sporting CP di putaran empat fase liga Liga Champions dan membidik kemenangan pertama di era Luciano Spalletti.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Italia
Taktik Kejutan dan Eksperimen Sukses Luciano Spalletti di Laga Debut Melatih Juventus
Laga debut Luciano Spalletti berjalan mulus dengan kemenangan 2-1 Juventus atas Cremonese di pekan 10 Serie A.
Arief Hadi - Minggu, 02 November 2025
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Real Madrid Pesta Gol, Juventus Menang di Laga Debut Luciano Spalletti
Hasil laga-laga liga top Eropa pada Minggu (02/11) dini hari WIB dengan sorotan kepada Real Madrid dan Juventus.
Arief Hadi - Minggu, 02 November 2025
Inggris
Juventus Masih Punya Peluang untuk Bersaing di Jalur Scudetto
Luciano Spalletti secara yakin menegaskan tim asuhannya masih memiliki peluang untuk bersaing dalam perebutan juara Serie A musim ini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025