Allegri Tegaskan Takkan Jual Vidal ke MU

BolaSkorBolaSkor - Jumat, 01 Agustus 2014
Allegri Tegaskan Takkan Jual Vidal ke MU
Allegri Tegaskan Takkan Jual Vidal ke MU
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Turin - Pelatih Juventus Massimiliano Allegri menegaskan tidak akan menjual Arturo Vidal ke Manchester United pada transfer windows musim panas ini. Penegasan itu disampaikan sehubungan dengan adanya rumor bahwa penggawa Timnas Chili berusia 27 tahun itu telah mencapai kesepakatan dengan Setan Merah dan tinggal melakukan tes medis di Old Trafford. Namun kabar itu mentah lagi dengan pernyataan Allegri ini. Apalagi sebelumnya, Direktur Olahraga Juventus Giuseppe 'Beppe' Morata juga mengatakan hal yang sama. "Vidal tidak akan berada di bursa transfer. Saya sudah berbicara dengannya dan ia akan tetap tinggal di Juve," ucap mantan pelatih AC Milan itu seperti dilansir Sportsmole, Jumat (1/8). Marotta menambahkan Vidal masih pemain Juventus dan bakal memperpanjang kontraknya bersama jawara Serie A musim lalu itu. "Dia merupakan pemain kami dan baru saja memperpanjang kontraknya selama satu tahun. Kami senang dengan performanya dan ia akan tetap bertahan. Jadi saya rasa tidak akan ada masalah," jelasnya. Kontrak Vidal sendiri masih terikat bersama Juventus hingga 2017, mendatang, tapi belakangan masa depannya di Juventus Arena belum juga menemui kepastian. Vidal sendiri merupakan sosok penting dalam dominasi Juve di Serie A dengan menggondol Scudetto tiga kali beruntun.
Beppe Moratta Vidal ke mu Arturo Vidal Massimiliano Allegri Allegri Tegaskan Takkan Jual Vidal ke MU Juventus Juve bantah vidal pindah ke mu
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Chelsea menggasak Barcelona 3-0 di Liga Champions! Manchester City kalah memalukan di kandang, sementara Juventus menang dramatis di menit akhir.
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Jadwal
Jadwal Live Streaming Liga Champions Bodo/Glimt vs Juventus, Kick-off Rabu (26/11) Pukul 03.00 WIB
Jadwal siaran langsung serta link live streaming laga Liga Champions Bodo/Glimt vs Juventus di Aspmyra Stadion.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Jadwal Live Streaming Liga Champions Bodo/Glimt vs Juventus, Kick-off Rabu (26/11) Pukul 03.00 WIB
Italia
Liga Champions: Bahkan Melawan Bodo/Glimt, Juventus Merasa Inferior
Juventus akan melanjutkan laga Liga Champions di markas Bodo/Glimt dan Luciano Spalletti menilai timnya tak diuntungkan.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Liga Champions: Bahkan Melawan Bodo/Glimt, Juventus Merasa Inferior
Italia
100 Kemenangan Max Allegri, AC Milan Salip Posisi Inter di Serie A
AC Milan menang 1-0 atas Inter Milan pada laga bertajuk Derby della Madoninna dan posisi mereka naik ke urutan dua Serie A.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
100 Kemenangan Max Allegri, AC Milan Salip Posisi Inter di Serie A
Italia
Inter Milan vs AC Milan: Massimiliano Allegri Klaim Pernah Tolak Tawaran Melatih Nerazzurri
Massimiliano Allegri mengklaim pernah menolak tawaran melatih Inter Milan. Jelang Derby della Madonnina, tensi memanas! Cek fakta, komentar Allegri, dan kondisi terbaru Inter vs AC Milan di sini.
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Inter Milan vs AC Milan: Massimiliano Allegri Klaim Pernah Tolak Tawaran Melatih Nerazzurri
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Barcelona Pesta Gol, Juventus Tertahan, Manchester City Terkapar
Barcelona menang 4-0, Juventus gagal menang, dan Manchester City dipermalukan Newcastle. Simak hasil lengkap liga-liga top Eropa tadi malam!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Hasil Pertandingan: Barcelona Pesta Gol, Juventus Tertahan, Manchester City Terkapar
Italia
Jadwal Live Streaming Serie A Fiorentina vs Juventus, Tayang Sebentar Lagi Minggu (23/11) Pukul 00.00 WIB
Jadwal siaran langsung serta link live streaming pekan 12 Serie A Fiorentina vs Juventus di Artemio Franchi.
Arief Hadi - Sabtu, 22 November 2025
Jadwal Live Streaming Serie A Fiorentina vs Juventus, Tayang Sebentar Lagi Minggu (23/11) Pukul 00.00 WIB
Italia
Derby della Madoninna, Inter Milan Tak Banyak Berubah dengan Cristian Chivu
Menurut pelatih AC Milan, Massimiliano Allegri, Inter Milan tak banyak berubah di era Cristian Chivu.
Arief Hadi - Sabtu, 22 November 2025
Derby della Madoninna, Inter Milan Tak Banyak Berubah dengan Cristian Chivu
Italia
Pesan Massimiliano Allegri kepada AC Milan Jelang Derby della Madoninna
Massimiliano Allegri punya pesan khusus untuk AC Milan jelang Derby della Madoninna di pekan 12 Serie A.
Arief Hadi - Sabtu, 22 November 2025
Pesan Massimiliano Allegri kepada AC Milan Jelang Derby della Madoninna
Italia
Juventus Butuh Waktu Memahami Sistem Bermain Luciano Spalletti
Juventus akan diuji oleh Fiorentina pada pekan 12 Serie A dan klub masih beradaptasi dengan sistem bermain Luciano Spalletti.
Arief Hadi - Sabtu, 22 November 2025
Juventus Butuh Waktu Memahami Sistem Bermain Luciano Spalletti
Bagikan